Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mantan Presiden Juventus Jean-Claude Blanc Disebut akan Jadi CEO Baru Manchester United

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Chief Executive Chelsea, Ron Gourlay (kanan) bersalaman dengan Director General Paris Saint Germain, Jean-Claude Blanc usai di undinya babak perempat final Liga Champion di Nyon, Swiss, (21/3). (AP Photo/Keystone,Laurent Gillieron)
Chief Executive Chelsea, Ron Gourlay (kanan) bersalaman dengan Director General Paris Saint Germain, Jean-Claude Blanc usai di undinya babak perempat final Liga Champion di Nyon, Swiss, (21/3). (AP Photo/Keystone,Laurent Gillieron)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMantan Presiden Juventus dan Direktur Paris Saint-Germain Jean-Claude Blanc dilaporkan akan menjadi CEO baru klub Liga Premier Manchester United. Seperti dilansir Football Italia pada Rabu, 15 November 2023, Blanc dibawa ke Juventus untuk membantu menghidupkan kembali klub setelah skandal Calciopoli pada 2006, yang membuat mereka terdegradasi ke Liga Italia Serie B dan kehilangan dua gelar Serie A.

Blanc mempunyai beberapa peran berbeda, menjabat sebagai direktur umum dari 2006 hingga 2009, kemudian presiden hingga Mei 2010, ketika ia menjadi CEO. Dia akhirnya meninggalkan Juve pada 2011 dan segera setelah itu menjadi direktur umum di PSG, posisi yang dipegangnya hingga Desember 2022.

Pencapaian terbesarnya di Juventus adalah menyelesaikan proyek merobohkan Stadio Delle Alpi dan membangun Stadion Allianz Juventus, pertama kalinya klub Italia mampu membangun arena sendiri.

Menurut Footmercato di Prancis, Blanc kini didapuk menjadi CEO baru Manchester United, setelah Jim Ratcliffe menyelesaikan pembelian 25 persen saham klub tersebut dengan biaya sekitar 1,3 miliar pound atau Rp 25,09 triliun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Itu terjadi setelah Richard Arnold, yang menjabat sebagai manajer umum Manchester United selama 16 tahun, mengundurkan diri sebagai CEO pada Rabu ini.

FOOTBALL ITALIA

Pilihan editor: Piala Dunia U-17: Hadapi Senegal di Laga Terakhir Grup D, Timnas U-17 Jepang Menolak Menyerah

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Manchester United di Ujung Jurang, Terancam Gugur dari Liga Champions dan Tak Masuk Liga Europa

12 jam lalu

Pemain Manchester United Scott McTominay melakukan selebrasi bersama Antony dan Alejandro Garnacho usai mencetak gol ke gawang Chelsea dalam pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 7 Desember 2023. REUTERS/Carl Recine
Manchester United di Ujung Jurang, Terancam Gugur dari Liga Champions dan Tak Masuk Liga Europa

Saat ini, Manchester United menjadi juru kunci grup A Liga Champions dengan empat poin dan akan menghadapi Bayern Munchen di laga terakhir grup.


Manchester United Ingin Datangkan Kalvin Phillips dari Manchester City pada Januari 2024

14 jam lalu

Kalvin Phillips. football-italia.net
Manchester United Ingin Datangkan Kalvin Phillips dari Manchester City pada Januari 2024

Kalvin Phillips yang jadi incaran Manchester United hanya tampil 216 menit bersama Manchester City di semua kompetisi musim ini.


Manchester United Dipecundangi Bournemouth 0-3, Begini Reaksi Erik ten Hag dan Bruno Fernandes

1 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS/Umit Bektas
Manchester United Dipecundangi Bournemouth 0-3, Begini Reaksi Erik ten Hag dan Bruno Fernandes

Manchester United dipermalukan dan kalah 0-3 saat menjamu Bournemouth dalam Liga Inggris pekan ke-16. Simak komentar Ten Hag dan Bruno Fernandes.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-16: Arsenal dan Manchester United Kalah, Liverpool Menang

1 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-16: Arsenal dan Manchester United Kalah, Liverpool Menang

Hasil Liga Inggris pada Sabtu malam, 9 Desember 2023: Arsenal dan Manchester United sama-sama kalah, sedangkan Liverpool menang.


Hasil Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Bournemouth 0-3

1 hari lalu

Reaksi pemain Manchester United, Harry Maguire saat berlaga di Liga Inggris. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Bournemouth 0-3

Hasil Liga Inggris: Manchester United dipermalukan Bournemouth dalam pertandingan pekan ke-16 Liga Inggris, Sabtu, 9 Desember 2023.


Liga Inggris Malam Ini: Manchester United vs Bournemouth, Ten Hag Tak Mau Anggap Remeh Lawan

2 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS/Umit Bektas
Liga Inggris Malam Ini: Manchester United vs Bournemouth, Ten Hag Tak Mau Anggap Remeh Lawan

Pelatih Manchester United Erik ten Hag mengatakan timnya tak memandang sebelah mata Bournemouth saat bertemu dalam lanjutan Liga Inggris malam ini.


Prediksi Manchester United vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

2 hari lalu

Prediksi Manchester United vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Laga Manchester United vs Bournemouth akan terjadi pada pekan ke-16 Liga Inggris di Stadion Old Trafford pada Sabtu, 9 Desember 2023.


Manchester United vs Bournemouth, Erik Ten Hag Bicara Perbedaan Performa Garnacho dan Rashford

2 hari lalu

Reaksi pemain Manchester United Alejandro Garnacho dalam pertandingan menghadapi Everton di Goodison Park pada Minggu, 26 November 2023. REUTERS/Molly Darlington.
Manchester United vs Bournemouth, Erik Ten Hag Bicara Perbedaan Performa Garnacho dan Rashford

Erik ten Hag mengatakan bahwa Alejandro Garnacho memberikan hasil terbaik untuk Manchester United setelah mengatasi beberapa masalah dengan sikapnya.


Juventus Kalahkan Napoli 1-0, Massimiliano Allegri Bicara Ambisi Meraih Scudetto

2 hari lalu

Juventus v Napoli - Allianz Stadium, Turin, Italy - December 8, 2023 Juventus' Danilo celebrates after the match with teammates REUTERS/Massimo Pinca.
Juventus Kalahkan Napoli 1-0, Massimiliano Allegri Bicara Ambisi Meraih Scudetto

Juventus mampu tampil efisien saat mengalahkan Napoli dengan skor 1-0 pada pekan ke-15 Liga Italia Serie A di Allianz Stadium.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan Ke-15: Juventus Kalahkan Napoli 1-0

2 hari lalu

Pemain Juventus, Federico Gatti, berselebrasi. REUTERS/Daniele Mascolo
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan Ke-15: Juventus Kalahkan Napoli 1-0

Juventus naik ke puncak klasemen Liga Italia setelah mengalahkan Napoli dengan skor 1-0 dalam pertandingan pekan ke-15.