Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekap Hasil Liga Europa Jumat Dinihari 8 Maret 2024: Liverpool, AC Milan, dan AS Roma Menangi Duel Leg Pertama Babak 16 Besar

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi. REUTERS/Phil Noble
Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi. REUTERS/Phil Noble
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil Liga Europa pada Jumat dinihari, 8 Maret 2024, menampilkan rangkaian pertandingan leg pertama babak 16 besar. Liverpool, AC Milan, dan AS Roma menang.

Liverpool sudah meletakkan satu kakinya di babak perempat final. Mereka menang 5-1 saat berlaga di kandang Sparta Praha.

Gol-gol Liverpool dicetak Alexis MacAllister (penalti), Darwin Nunez (2 gol), Luis Diaz, dan Dominik Szoboszlai. Gol Sparta Praha tercipta dari bunuh diri Conor Bradley.

Kemenangan besar itu membuat tugas Liverpool pada leg kedua di Anfield menjadi sangat ringan, karena sudah unggul empat gol.

Dalam pertandingan lain, AS Roma menang 4-0 atas Brighton & Hove Albion di Stadion Olimpico. Mereka meraih gol lewat Paulo Dybala dan Romelu Lukaku di babak pertama serta Gianluca Mancin dan Bryan Cristante di babak berikutnya.

AC Milan juga menang 4-2 saat menjamu Slavia Praha. Mereka diuntungkan karena sudah unggul pemain sejak menit ke-26 karena Malick Diouf terkena kartu merah.

Milan kemudian unggul berkat gol-gol dari Olivier Giroud, Tijani Reijnders, Ruben Loftus-Cheek, Christian Pulisic. Slavia hanya membalas dua gol lewat Ivan Schranz dan David Doudera.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam laga lain, Bayer Leverkusen tertahan 2-2 di kandang Qarabag. Sedangkan West Ham United kalah 0-1 di markas Freiburg.

Hasil Liga Europa
(Leg pertama 16 besar)

Sporting vs Atalanta 1-1
AS Roma vs Brighton 4-0 
Qarabag vs Bayer Leverkusen 2-2 
Sparta Praha vs Liverpool 1-5 
AC Milan vs Slavia Praha 4-2 
Benfica vs Rangers 2-2 
Freiburg vs West Ham 1-0 
Marseille vs Villarreal 4-0.

Jadwal leg kedua babak 16 besar akan berlangsung pekan depan, Jumat dinihari WIB, 15 Maret 2024.

Pilihan Editor: Shin Tae-yong Panggil 10 Pemain Naturalisasi ke Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Terbanyak Sepanjang Sejarah

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

1 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim


Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

1 hari lalu

May 24, 2022 Feyenoord coach Arne Slot during the press conference UEFA/Handout via REUTERS
Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp


Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

2 hari lalu

Pemain Liverpool Virgil Van Dijk berduel saat The Reds menghadapi Fulham di Anfield, Ahad, 3 Desember 2023. Twitter @LFC.
Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.


Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

2 hari lalu

Ekspresi pemain Liverpool Mohamed Salah setelah pemain Everton Dominic Calvert-Lewin mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 25 April 2024. Everton berhasil kalahkan Liverpool dengan skor 2-0 pada derby Merseyside. Action Images via Reuters/Lee Smith
Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.


Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

2 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

2 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

2 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.


Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

2 hari lalu

Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

Inter Milan menjadi tim pertama dalam sejarah Liga Serie A yang berhasil mengamankan scudetto di laga derby.


Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

2 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.


Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

Laga bertajuk Derbi Merseyside antara Everton vs Liverpool akan tersaji pada pekan ke-34 Liga Inggris 2023-2024.