Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas U-23 Indonesia Kalah 1-2 dari Irak, Menpora Dito Ariotedjo Apresiasi Semangat Pemain

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo. TEMPO/Randy
Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo. TEMPO/Randy
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo mengapresiasi semangat pemain Timnas U-23 Indonesia yang pantang surut saat melawan Irak pada laga memperebutkan posisi ketiga Piala Asia U-23 2024.

"Tadi kita lihat bagaimana berkali-kali serangan dari Irak tetapi semangat pemain kita pantang surut dan terus memberikan perlawanan hingga akhir laga," ujar Dito kepada awak media usai mengikuti acara nonton bareng (nobar) di halaman Kantor Kemenpora, Jakarta, Kamis malam.

Indonesia dikalahkan Irak 1-2 dalam laga Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, pada Kamis malam tadi.

Dito menjelaskan, secara ranking FIFA, Irak memang berada pada urutan ke-58 atau jauh di atas Indonesia yang menempati urutan 134.

Namun, dalam laga melawan Indonesia, kualitas permainan kedua tim cukup berimbang. Garuda Muda bahkan memberikan perlawanan sengit dengan terlebih dahulu unggul 1-0.

"Bahkan potensi kemenangan untuk kita sangat besar tetapi memang di akhir kita kalah dengan skor tipis," kata dia.

Dito mengatakan, meskipun kalah, Marselino Ferdinan dan kawan-kawan terus menunjukkan semangat berjuang yang tak pantang menyerah hingga akhir laga.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Mental berjuang seperti itu, kata dia, menjadi modal penting untuk menghadapi pertandingan selanjutnya melawan Guinea untuk memperebutkan tiket Olimpiade 2024 Paris.

Dito menambahkan, untuk menghadapi laga tersebut, Timnas Indonesia pasti akan dipersiapkan lebih maksimal untuk memperoleh hasil terbaik.

Garuda Muda mengakhiri Piala Asia U-23 2024 pada posisi keempat setelah kalah dari Irak.

Tim asuhan pelatih Shin Tae-yong masih memiliki satu kesempatan untuk mengejar tiket Olimpiade Paris melalui pertandingan play off melawan wakil Afrika, Guinea, pada 9 Mei mendatang.

Pilihan Editor: Ralf Rangnick Tolak Tawaran Jadi Pelatih Bayern Munchen, Fokus Piala Eropa 2024 Bersama Austria

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ketika Timnas Argentina Jadi Sasaran Ejekan Penonton di Olimpiade Paris 2024

1 hari lalu

Wasit Glenn Nyberg bicara dengan Giuliano Simeone dari Argentina dalam laga melawan Maroko di Olimpiade Paris 2023, Rabu, 24 Juli. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Ketika Timnas Argentina Jadi Sasaran Ejekan Penonton di Olimpiade Paris 2024

Timnas Argentina menerima ejekan dari seluruh penonton saat menghadapi Maroko pada pertandingan pembuka Olimpiade Paris 2024. Ujungnya kalah.


Pernah Rugikan Timnas Indonesia U-23, Ini Sepak Terjang Wasit Final Euro 2024 Francois Letexier

12 hari lalu

Francois Letexier. REUTERS/Michaela Stache
Pernah Rugikan Timnas Indonesia U-23, Ini Sepak Terjang Wasit Final Euro 2024 Francois Letexier

Wasit Francois Letexier resmi ditunjuk sebagai pengadil lapangan di laga final Euro 2024. Berikut sepak terjangnya sebagai wasit.


Apkasi Otonomi Expo dan Apkasi Procurement Network 2024 Sukses Menarik Puluhan Ribu Pengunjung

12 hari lalu

Putri Otonomi Daerah
Apkasi Otonomi Expo dan Apkasi Procurement Network 2024 Sukses Menarik Puluhan Ribu Pengunjung

Berbagai side event yang dilaksanakan Apkasi mendapatkan apresiasi dari pengunjung dan eksibitor


Bulu Tangkis Punya Tradisi Sumbang Medali di Olimpiade, Ini Daftar Atletnya dari 1992 sampai 2020

14 hari lalu

Atlet Olimpiade bulu tangkis Indonesia foto bersama usai doa bersama di Pelatnas PBSI Cipayung, Jakarta, Kamis, 11 Juli 2024. PP PBSI menggelar doa bersama tim bulu tangkis sebelum keberangkatan para atlet yang akan bertanding dalam Olimpiade Paris 2024 . ANTARA/Asprilla Dwi Adha
Bulu Tangkis Punya Tradisi Sumbang Medali di Olimpiade, Ini Daftar Atletnya dari 1992 sampai 2020

Sejak bulu tangkis pertama kali dipertandingkan pada Olimpiade Barcelona 1992, sebanyak 21 medali telah disumbang untuk Indonesia.


Final Euro 2024 Spanyol vs Inggris Bakal Dipimpin Francois Letexier yang Pernah Jadi Wasit Laga Timnas U-23 Indonesia

15 hari lalu

Francois Letexier. REUTERS/Michaela Stache
Final Euro 2024 Spanyol vs Inggris Bakal Dipimpin Francois Letexier yang Pernah Jadi Wasit Laga Timnas U-23 Indonesia

UEFA resmi mengumumkan Francois Letexier sebagai wasit yang akan memimpin pertandingan final Euro 2024 antara Spanyol vs Inggris.


Soal Target Olimpiade Paris 2024, Menpora Dito Ariotedjo: Harus Bisa Raih Emas

15 hari lalu

Menpora Dito Ariotedjo menyampaikan laporan kepada Presiden Joko Widodo saat pelepasan kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 10 Juli 2024. Sebanyak 29 atlet dari 12 cabang olahraga akan mewakili Indonesia pada Olimpiade ke-33 tahun 2024 di Paris, Prancis. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Soal Target Olimpiade Paris 2024, Menpora Dito Ariotedjo: Harus Bisa Raih Emas

Menpora Dito Ariotedjo enggan mengungkapkan jumlah target medali untuk Olimpiade Paris 2024.


Kata Menpora Dito Ariotedjo Soal Tiga Calon Pemain Naturalisasi Timnas U-19 Indonesia

15 hari lalu

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo saat ditemui di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis, 11 Juli 2024. TEMPO/Randy
Kata Menpora Dito Ariotedjo Soal Tiga Calon Pemain Naturalisasi Timnas U-19 Indonesia

Menpora Dito Ariotedjo masih kaji latar belakang tiga calon pemain naturalisasi Timnas U-19 Indonesia.


Indonesia Menatap Olimpiade Paris 2024: Diperkuat 29 Atlet, Seperti Apa Peluang Jaga Tradisi Emas?

15 hari lalu

Presiden Joko Widodo menyalami kontingen Indonesia saat pelepasan untuk Olimpiade Paris 2024 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 10 Juli 2024. Sebanyak 29 atlet dari 12 cabang olahraga akan mewakili Indonesia pada Olimpiade ke-33 tahun 2024 di Paris, Prancis. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Indonesia Menatap Olimpiade Paris 2024: Diperkuat 29 Atlet, Seperti Apa Peluang Jaga Tradisi Emas?

Indonesia siap tampil di Olimpiade Paris 2024, yang akan berlangsung 26 Juli hingga Agustus. Bagaimana peluang mempertahankan tradisi emas?


Menpora Dito Ariotedjo Kukuhkan Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, Berkekuatan 29 Atlet

16 hari lalu

Menpora Dito Ariotedjo memimpin Upacara Pengukuhan Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, Jakarta, Rabu, 10 JUli 2024. ANTARA/Donny Aditra
Menpora Dito Ariotedjo Kukuhkan Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, Berkekuatan 29 Atlet

Menpora Dito Ariotedjo mengukuhkan 29 atlet, para pelatih, dan ofisial yang menjadi kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024.


Jokowi Terima Usul Gelar Pertandingan UFC Pertama di Indonesia Tahun Depan

17 hari lalu

Menpora Dito Ariotedjo menjelaskan persiapan Kota Solo menjadi tuan rumah Pekan Paralimpiade Nasional atau Peparnas 2024 yang akan digelar pada 6-13 Oktober 2024, kepada wartawan di Balai Kota Solo, Jawa Tengah, Jumat, 21 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Jokowi Terima Usul Gelar Pertandingan UFC Pertama di Indonesia Tahun Depan

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo mengatakan salah satu acara yang dibahas adalah Ultimate Fighting Championship atau UFC.