Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Siapakah Ryan Porteous yang Mendapat Kartu Merah Pertama di Euro 2024?

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Timnas Skotlandia Ryan Porteous. REUTERS/Leonhard Simon
Pemain Timnas Skotlandia Ryan Porteous. REUTERS/Leonhard Simon
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain bertahan Timnas Skotlandia Ryan Porteous menjadi pemain pertama yang diusir wasit dari lapangan pada gelaran Euro 2024 di Jerman.

Bek Watford itu diganjar kartu merah oleh wasit Clement Turpin asal Prancis gara-gara melakukan tekel dengan dua kaki di tepi kotak penalti terhadap kapten Jerman Ilkay Gundogan pada menit ke-44, lapor AFP pada Sabtu pagi.

Clement Turpin sempat meninjau ulang pelanggaran tersebut melalui video assistant referee (VAR) kemudian memberikan hukuman kartu merah dan hadiah penalti untuk Jerman.

Penyerang Arsenal Kai Havertz pun berhasil mengonversi penalti itu menjadi gol ketiga Jerman sebelum jeda babak pertama.

Pundit sepak bola Inggris dan mantan pemain Arsenal di era 1990-an, Ian Wright mengecam pelanggaran yang dilakukan Ryan Porteous karena bisa menyebabkan Ilkay Guendogan mengalami cedera parah.

"Ini adalah pelanggaran yang sangat buruk dan mengerikan," kata Ian Wright. "Semoga Guendogan tidak mengalami cedera serius. Itu bisa jadi sangat buruk," katanya pula.

Timnas Jerman akhirnya menutup laga dengan kemenangan telak 5-1 atas Skotlandia dalam matchday 1 Grup A di Allianz Arena, Muenchen. Lima gol tim tuan rumah dicetak oleh lima pemain berbeda yaitu Florian Wirtz, Jamal Musiala, Kai Havertz, Niclas Fullkrug, dan Emre Can. Skotlandia hanya bisa mencetak gol hiburan membalas lewat bunuh diri Antonio Rudiger.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Siapa Ryan Porteous?

Ryan Porteous saat ini berusia 25 tahun. Ia adalah pemain yang bermain sebagai bek tengah untuk klub Championship Watford. Dalam dua musim terakhir ia mencetak 5 gol dalam 57 laga. 

Dia sebelumnya bermain untuk Hibernian dan sempat dipinjamkan ke Edinburgh City. Ia mencetak 13 galam dalam 156 laga buat Hibernian. 

Di Timnas Skotlandia ia pernah memperkuat tim berbagai level usia. Di timnas senior ia bermain sejak 2022. Ia sudah tampil 11 kali dan menyumbang satu gol.

Pilihan Editor: Demi Bisa Kembali ke Timnas Indonesia, Ini yang Akan Dilakukan Ramadhan Sananta

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top Skor Euro 2024 setelah Lewati Matchday Kedua: 3 Pemain Tempati Posisi Teratas, Termasuk Jamal Musiala

1 jam lalu

Pemain Jerman Jamal Musiala melakukan selebrasi bersama Ilkay Gundogan usai mencetak gol ke gawang Hungaria  dalam pertandingan Grup A Euro 2024 di Stuttgart Arena, Stuttgart, 19 Juni 2024. REUTERS/Lee Smith
Top Skor Euro 2024 setelah Lewati Matchday Kedua: 3 Pemain Tempati Posisi Teratas, Termasuk Jamal Musiala

Turnamen Euro 2024 sudah melewati matchday kedua. Persaingan menjadi pencetak gol terbanyak atau top skor berlangsung menarik.


Euro 2024 Memasuki Matchday Ketiga: Simak Daftar Tim yang Lolos dan Tersingkir, Jadwal Sisa, Klasemen Serta Skenarionya

2 jam lalu

Pemain Belgia Jeremy Doku berduel dengan pemain Rumania Andrei Ratiu dalam pertandingan Grup E Euro 2024 di Stadion Cologne, Cologne, 23 Juni 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Euro 2024 Memasuki Matchday Ketiga: Simak Daftar Tim yang Lolos dan Tersingkir, Jadwal Sisa, Klasemen Serta Skenarionya

Turnamen sebak bola Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 sudah melewati matchday kedua. Tiga tim sudah lolos ke babak 16 besar dan satu tim sudah kandas.


UEFA akan Hukum Bocah yang Selfie dengan Cristiano Ronaldo Usai Laga Portugal vs Tuki di Euro 2024

4 jam lalu

Cristiano Ronaldo berpose untuk selfie setelah seorang penggemar muda menyerbu lapangan pada hari Sabtu. Foto: X/@FOXSoccer / @ndsports21
UEFA akan Hukum Bocah yang Selfie dengan Cristiano Ronaldo Usai Laga Portugal vs Tuki di Euro 2024

Bocah yang selfie dengan Cristiano Ronaldo terancam hukuman larangan menonton semua pertandingan Euro 2024.


Penelitian Temukan Kaitan Begadang dan Kesehatan Mental Buruk

9 jam lalu

Ilustrasi pasangan menonton pertandingan bola di rumah. Freepik.com/Tirachardz
Penelitian Temukan Kaitan Begadang dan Kesehatan Mental Buruk

Penelitian menemukan tidur setelah pukul 01.00 bisa memicu masalah kesehatan mental. Yang suka begadang hasilnya lebih buruk.


Sering Begadang Menonton Laga Euro 2024? Waspada Aneka Risiko Begadang Bagi Tubuh

9 jam lalu

Penggemar sepak bola Jepang sedih saat siaran langsung  Piala Dunia pertandingan grup C antara Jepang dan Pantai Gading di Tokyo, Jepang, 15 Juni, 2014. Pantai Gading menang 2-1. (AP/Eugene Hoshiko)
Sering Begadang Menonton Laga Euro 2024? Waspada Aneka Risiko Begadang Bagi Tubuh

Para fans sepak bola banyak yang menghabiskan waktu untuk begadang lantaran mengejar tontonan favorit tim-tim kesayangan..


Kevin De Bruyne Mengaku Belum Siap Pensiun dari Timnas Belgia setelah Euro 2024

10 jam lalu

Kiper Rumania Florin Nita menangkap bola saat berlduen dengan pemain Belgia Kevin De Bruyne  dalam pertandingan Grup E Euro 2024 di Stadion Cologne, Cologne, 23 Juni 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
Kevin De Bruyne Mengaku Belum Siap Pensiun dari Timnas Belgia setelah Euro 2024

Kevin De Bruyne mencetak gol kedua saat Timnas Belgia memetik kemenangan pertama di Euro 2024, dengan mengalahkan Rumania 2-0 di Grup E.


Prediksi Skotlandia vs Hungaria di Euro 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

14 jam lalu

Pemain Skotlandia Grant Hanley menyundul bola yang membentur tiang gawang Swiss  dalam pertandingan Grup A Euro 2024 di Stadion Cologne, Cologne, 20 Juni 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Prediksi Skotlandia vs Hungaria di Euro 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Skotlandia mendominasi rekor pertemuan atas Hungaria dengan meraih empat kemenangan dari sembilan duel terakhir, sebelum laga di Euro 2024 ini.


Prediksi Swiss vs Jerman di Euro 2024 Malam Ini, Der Panzer Kejar Posisi Juara Grup A

16 jam lalu

Timnas Jerman. REUTERS
Prediksi Swiss vs Jerman di Euro 2024 Malam Ini, Der Panzer Kejar Posisi Juara Grup A

Simak berita terkini kedua tim serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan Swiss vs Jerman di laga terakhir grup Euro 2024.


Grup E Euro 2024 Sajikan Persaingan Terketat: Simak Klasemen, Jadwal Sisa, dan Skenario Timnas Belgia untuk Lolos

20 jam lalu

Pemain Belgia Kevin De Bruyne melakukan selebrasi bersama Yannick Carrasco usai mencetak gol ke gawang Rumania dalam pertandingan Grup E Euro 2024 di Stadion Cologne, Cologne, 23 Juni 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Grup E Euro 2024 Sajikan Persaingan Terketat: Simak Klasemen, Jadwal Sisa, dan Skenario Timnas Belgia untuk Lolos

Timnas Belgia kembali "bernapas" di Euro 2024 setelah menang 2-0 atas Rumania. Simak klasemen Grup E, klasemen, dan skenario lolos.


Euro 2024: 6 Penerobos Lapangan Incar Selfie dengan Cristiano Ronaldo, Pelatih Portugal Lihat Potensi Bahaya

20 jam lalu

Seorang penonton menerobos masuk ke lapangan pertandingan untuk berselfie dengan pemain Portugal Cristiano Ronaldo dalam pertandingan Grup F Euro 2024 di Stadion Dortmund BVB, Dortmund, 22 Juni 2024.  REUTERS/Carmen Jaspersen
Euro 2024: 6 Penerobos Lapangan Incar Selfie dengan Cristiano Ronaldo, Pelatih Portugal Lihat Potensi Bahaya

Ada enam penerobos lapangan saat Timnas Portugal mengalahkan Turki 3-0 dalam pertandingan Grup F di Euro 2024. Selfie dengan Cristiano Ronaldo.