Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Usai Jalani Sanksi karena Kasus Judi, Sandro Tonali Kembali Dipanggil Timnas Italia

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Italia Sandro Tonali berusaha melewati pemain Malta Matthew Guillaumier dalam pertandingan Grup C Kualifikasi Piala Eropa 2024 di stadion Ta' Qali, Attard, Malta, 27 Maret 2023. REUTERS/Alberto Lingria
Pemain Italia Sandro Tonali berusaha melewati pemain Malta Matthew Guillaumier dalam pertandingan Grup C Kualifikasi Piala Eropa 2024 di stadion Ta' Qali, Attard, Malta, 27 Maret 2023. REUTERS/Alberto Lingria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gelandang Newcastle United, Sandro Tonali, kembali dipanggil ke Timnas Italia setelah selesai menjalani hukuman larangan bermain karena terlibat kasus judi.

Dalam keterangan resmi FIGC, Sabtu, pelatih timnas Italia, Luciano Spalletti memanggil 23 nama pemain yang akan dipersiapkan untuk bersaing di UEFA Nations League 2024 pada September mendatang.

Selain nama Tonali, mantan pelatih Napoli tersebut memanggil sejumlah nama-nama pemain yang telah menjadi pilar tim di Piala Eropa 2024 seperti Gianluigi Donnarumma, Alessandro Bastoni, Riccardo Calafiori dan Lorenzo Pellegrini.

Spalletti juga memanggil nama-nama baru baru dalam skuad seperti bek Leicester City, Caleb Okoli, yang sempat mengambil bagian dalam beberapa pemusatan latihan tim pada tahun 2022, dan gelandang Atalanta, Marco Brescianini.

Sementara itu Spalletti memutuskan untuk tidak memanggil gelandang Inter Milan, Nicolo Barella yang akan menjalani operasi hidung karena terdapat masalah sinus. Rencananya skuad Gli Azzurri akan segera melakukan pemusatan latihan di Coverciano.

Pada gelaran UEFA Nations League mendatang, Donnarumma dan kawan-kawan akan menghadapi Perancis, 6 September, dan Israel, 9 September.

Skuad Timnas Italia untuk UEFA Nations League

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penjaga gawang: Gianluigi Donnarumma (Paris Saint-Germain), Alex Meret (Napoli), Guglielmo Vicario (Tottenham);

Pemain bertahan: Alessandro Bastoni (Inter), Raoul Bellanova (Atalanta), Alessandro Buongiorno (Napoli), Riccardo Calafiori (Arsenal), Andrea Cambiaso (Juventus), Giovanni Di Lorenzo (Napoli), Federico Dimarco (Inter), Federico Gatti (Juventus), Caleb Okoli (Leicester), Destiny Udogie (Tottenham);

Gelandang: Marco Brescianini (Atalanta), Nicolò Fagioli (Juventus), Davide Frattesi (Inter), Lorenzo Pellegrini (Roma), Samuele Ricci (Torino), Sandro Tonali (Newcastle);

Penyerang: Moise Kean (Fiorentina), Giacomo Raspadori (Napoli), Mateo Retegui (Atalanta), Mattia Zaccagni (Lazio).

Pilihan Editor: Cristiano Ronaldo Dipanggil Masuk Timnas Portugal yang Akan Berlaga di UEFA Nations League

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari 12 Oktober 2024: Timnas Jerman Kalahkan Bosnia 2-1, Belanda Ditahan Hungaria 1-1

4 jam lalu

Timnas Jerman. REUTERS/Amel Emric
Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari 12 Oktober 2024: Timnas Jerman Kalahkan Bosnia 2-1, Belanda Ditahan Hungaria 1-1

Hasil bola UEFA Nations League pada Sabtu dinihari, 12 oktober 2024: Bosnia vs Jerman 1-2 dan Hungaria vs Belanda 1-1.


Timnas Prancis Kalahkan Israel 4-1: Ketika Kylian Mbappe Absen dan Dikritik, Christopher Nkunku Cetak Gol Perdana

1 hari lalu

Pemain Prancis Christopher Nkunku (kiri).  REUTERS/Bernadett Szabo
Timnas Prancis Kalahkan Israel 4-1: Ketika Kylian Mbappe Absen dan Dikritik, Christopher Nkunku Cetak Gol Perdana

Christopher Nkunku merayakan pemanggilan kembali ke Timnas Prancis dengan sebuah gol. Ia membantu Les Bleus menang 4-1 atas Israel.


Erling Haaland Torehkan Rekor Gol di Timnas Norwegia setelah Bikin Brace saat Kalahkan Slovenia 3-0

1 hari lalu

Pemain timnas Norwegia, Erling Braut Haaland berselebrasi. REUTERS/Yiannis Kourtoglou
Erling Haaland Torehkan Rekor Gol di Timnas Norwegia setelah Bikin Brace saat Kalahkan Slovenia 3-0

Erling Haaland kembali mencetak rekor. Ia memborong dua gol saat mengantar Timnas Norwegia menang 3-0 aas Slovenia di UEFA Nations League.


Hasil UEFA Nations League: Turun dengan Formasi Eksperimental, Timnas Inggris Kalah 1-2 dari Yunani

1 hari lalu

Pemain Real Madrid Jude Bellingham. (Instagram/@judebellingham)
Hasil UEFA Nations League: Turun dengan Formasi Eksperimental, Timnas Inggris Kalah 1-2 dari Yunani

Turun dengan formasi eksperimental, Timnas Inggris kalah 1-2 dari Yunani di ajang UEFA Nations League.


Mengenal Daniel Maldini, Generasi Ketiga Keluarga Maldini di Timnas Italia

1 hari lalu

Pemain AC Milan, Daniel Maldini saat bertanding melawan Udinese dalam Liga Italia di San Siro, Milan, Italia, 25 Februari 2022. REUTERS/Daniele Mascolo
Mengenal Daniel Maldini, Generasi Ketiga Keluarga Maldini di Timnas Italia

Daniel Maldini, putra bek legendaris AC Milan, Paolo Maldini, dan cucu dari, Cesare, masuk dalam skuad Timnas Italia terbaru asuhan Luciano Spalletti


Jadwal Live dan Preview Italia vs Belgia di UEFA Nations League Malam Ini

1 hari lalu

Pemain timnas Turki, Abdulkadir Omur berjabat tangan dengan pemain Timnas Italia, Riccardo Calafiori setelah berakhirnya pertandingan persahabatan di Stadio Renato Dall'Ara, Bologna, Italia, 4 Juni 2024. REUTERS/Daniele Mascolo
Jadwal Live dan Preview Italia vs Belgia di UEFA Nations League Malam Ini

Duel Italia vs Belgia akan tersaji dalam laga ketiga Grup 2 UEFA Nations League A 2024-2025.


UEFA Nations League: Leandro Trossard Bisa Isi Peran Kevin De Bruyne saat Belgia Hadapi Italia dan Prancis

3 hari lalu

Pemain Arsenal, Leandro Trossard melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Chelsea dalam Liga Premier Inggris, di Emirates Stadium, London, Inggrs, 23 April 2024. REUTERS/Dylan Martinez
UEFA Nations League: Leandro Trossard Bisa Isi Peran Kevin De Bruyne saat Belgia Hadapi Italia dan Prancis

Penyerang Timnas Belgia Leandro Trossard berharap dapat membawa performa bersama Arsenal ke tim nasional untuk pertandingan UEFA Nations League.


Daftar Skuad Timnas Inggris untuk UEFA Nations League, Cole Palmer dan Jude Bellingham Berebut Peran Nomor 10

3 hari lalu

Pemain Inggris Cole Palmer melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Spanyol dalam pertandingan Final EURO 2024 di Berlin Olympiastadion, Berlin, 15 Juli 2024. REUTERS/Lee Smith
Daftar Skuad Timnas Inggris untuk UEFA Nations League, Cole Palmer dan Jude Bellingham Berebut Peran Nomor 10

Timnas Inggris akan menjamu Yunani dalam pertandingan ketiga UEFA Nations League B 2024-2025 di Stadion Wembley pada Kamis, 10 Oktober 2024.


3 Pemain Timnas Inggris Tak Masuk Skuad untuk Laga Lawan Yunani dan Finlandia, Harry Kane Pulih dan Siap Bertanding

3 hari lalu

ations League - League B - Group 2 - England v Finland - Wembley Stadium, London, Britain - September 10, 2024 England's Harry Kane celebrates scoring their second goal Action Images via Reuters/Toby Melville/File Photo.
3 Pemain Timnas Inggris Tak Masuk Skuad untuk Laga Lawan Yunani dan Finlandia, Harry Kane Pulih dan Siap Bertanding

Harry Kane telah bergabung dengan Timnas Inggris yang bersiap menghadapi Yunani dan Finlandia untuk laga lanjutan UEFA Nations League.


Lorenzo Lucca Dipanggil Gabung Timnas Italia untuk Laga Lawan Belgia dan Israel pada Oktober Ini, Gantikan Moise Kean

3 hari lalu

Pemain  Udinese Lorenzo Lucca. REUTERS
Lorenzo Lucca Dipanggil Gabung Timnas Italia untuk Laga Lawan Belgia dan Israel pada Oktober Ini, Gantikan Moise Kean

Lorenzo Lucca berpeluang mencatatkan debut bersama Timnas Italia di pertandingan UEFA Nations League 2024 pada Oktober ini.