Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ronaldo Tegaskan Akan Perpanjang Kontrak di Madrid

image-gnews
Pemain Madrid Cristiano Ronaldo terlihat lesu seusai semifinal liga Champion melawan Dortmund di stadion Santiago Bernabeu(30/4). Madrid gagal ke final. REUTERS/Ina Fassbender
Pemain Madrid Cristiano Ronaldo terlihat lesu seusai semifinal liga Champion melawan Dortmund di stadion Santiago Bernabeu(30/4). Madrid gagal ke final. REUTERS/Ina Fassbender
Iklan

TEMPO.CO, Lisbon - Cristiano Ronaldao menyatakan dirinya percaya diri akan terjadi kesepakatan kontrak baru dengan Real Madrid. Lewat sumber terdekat, Ronaldo kabarnya telah menolak tawaran pertama Real Madrid dan menginginkan bayaran 32 juta poundsterling (Rp 488 miliar) setahun.

Setelah kemenangan 1-0 Portugal atas Rusia di kualifikasi Piala Dunia di Lisbon, Ronaldo mengatakan kepada Guardian, Sabtu, 8 Juni 2013, "Aku baik-baik saja, tenang dan tidak khawatir tentang kontrak baru. Aku tahu kami akan mencapai kesepakatan."

Ronaldo datang ke Real Madrid pada 2009 lalu dengan memecahkan rekor transfer senilai 80 juta poundsterling (Rp 1,220 triliun). Pemain terbaik dunia edisi 2008 tersebut saat ini menerima gaji 10 juta poundsterling (Rp 152,5 miliar) dan sebagian dari hasil publisitasnya per tahun sampai 2015 mendatang.

Dalam kontrak terbaru, Ronaldo meminta kenaikan gaji sebesar 7 juta poundsterling (Rp 106,7 miliar). Tidak hanya itu, kapten Portugal tersebut menginginkan hak 100 persen atas pendapatan publisitasnya selama membela Real Madrid, yang artinya mencapai 15 juta poundsterling (Rp 228,8 miliar) per tahun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Upah Ronaldo saat ini jauh di bawah gaji pemain terbaik dunia Lionel Messi di Barcelona yang mencapai 14 juta poundsterling per tahun. Messi juga mendapat 100 persen hak publisitas atas dirinya.

GUARDIAN | KHAIRUL ANAM

Baca juga:
Van Persie Kagumi Suporter Indonesia
Van Gaal Puji Aksi Kurnia Meiga
Toshack: Bale Lebih Hebat daripada Neymar
Indonesia Menyerah 0-3 dari Belanda

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-15: Real Madrid Kalahkan Granada 2-0, Girona Menang

19 jam lalu

Pemain Real Madrid Rodrygo saat merayakan gol. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-15: Real Madrid Kalahkan Granada 2-0, Girona Menang

Hasil Liga Spanyol pada Minggu dinihari, 3 Desember 2023: Real Madrid dan Girona yang bersaing di dua besar klasemen sama-sama menang.


Brighton Tawari Roberto De Zerbi Perpanjangan Kontrak di Tengah Minat dari Real Madrid dan Napoli

1 hari lalu

Pelatih  Brighton & Hove Albion Roberto De Zerbi. REUTERS/Piroschka Van De Wouw
Brighton Tawari Roberto De Zerbi Perpanjangan Kontrak di Tengah Minat dari Real Madrid dan Napoli

Brighton finis keenam di Liga Inggris di bawah asuhan Roberto De Zerbi musim lalu dan lolos ke Liga Europa.


Jadwal dan Prediksi Real Madrid vs Granada di Liga Spanyol Pekan Ke-15 Malam Ini

1 hari lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Juan Medina
Jadwal dan Prediksi Real Madrid vs Granada di Liga Spanyol Pekan Ke-15 Malam Ini

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-15 pada malam ini akan menampilkan pertandingan Real Madrid vs Granada. Simak prediksinya.


Liverpool Disebut Batalkan Minatnya untuk Rekrut Striker PSG Kylian Mbappe

1 hari lalu

Pemain PSG Kylian Mbappe. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Liverpool Disebut Batalkan Minatnya untuk Rekrut Striker PSG Kylian Mbappe

Kylian Mbappe akan pergi dengan status bebas transfer musim panas nanti, jika PSG tak berhasil memperbarui kontraknya.


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-15: Al Hilal Kalahkan Al Nassr 3-0, Ronaldo Frustrasi, Mitrovic Bikin Brace

1 hari lalu

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-15: Al Hilal Kalahkan Al Nassr 3-0, Ronaldo Frustrasi, Mitrovic Bikin Brace

Al Hilal berhasil mengalahkan Al Nassr dengan skor 3-0 dalam pertandingan pekan ke-15 Liga Arab Saudi. Ronaldo frustrasi, Mitrovic bikin brace.


Jadwal dan Klasemen Liga Arab Saudi Pekan Ke-15: Ada Laga Al Hilal vs Al Nassr, Duel Mitrovic vs Cristiano Ronaldo

3 hari lalu

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. (Majid Asgaripour/WANA via REUTERS)
Jadwal dan Klasemen Liga Arab Saudi Pekan Ke-15: Ada Laga Al Hilal vs Al Nassr, Duel Mitrovic vs Cristiano Ronaldo

Jadwal Liga Arab Saudi akan memasuki pekan ke-15. Ada duel akbar Al Hilal vs Al Nassr, duel Aleksandar Mitrovic vs Cristiano Ronaldo.


Carlo Ancelotti Sebut Jude Bellingham Melakukan Hal-hal yang Tak Bisa Dilakukan Zinedine Zidane

3 hari lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. | REUTERS/Isabel Infantes
Carlo Ancelotti Sebut Jude Bellingham Melakukan Hal-hal yang Tak Bisa Dilakukan Zinedine Zidane

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti mengatakan sepak bola modern membutuhkan pemain fisik seperti Jude Bellingham.


Liga Champions: Main dalam Kondisi Cedera di Laga Real Madrid vs Napoli, Jude Bellingham Cetak Rekor

3 hari lalu

Pemain Real Madrid Jude Bellingham melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Napoli dalam pertandingan Liga Champions Grup C di Santiago Bernabeu, Madrid, 30 November 2023. Real Madrid berhasil kalahkan Napoli dengan skor 4-2. REUTERS/Juan Medina
Liga Champions: Main dalam Kondisi Cedera di Laga Real Madrid vs Napoli, Jude Bellingham Cetak Rekor

Jude Bellingham lebih produktif dari Cristiano Ronaldo di Liga Champions bersama Real Madrid.


Lawan Real Madrid di Liga Champions, Pelatih Napoli Walter Mazzarri Ragu Victor Osimhen Bisa Jadi Starter

4 hari lalu

Pemain Napoli, Victor Osimhen. REUTERS/Alberto Lingria
Lawan Real Madrid di Liga Champions, Pelatih Napoli Walter Mazzarri Ragu Victor Osimhen Bisa Jadi Starter

Walter Mazzarri mengatakan pertandingan Grup C Liga Champions di kandang Real Madrid bukan tugas mudah bagi Napoli.


Prediksi Real Madrid vs Napoli di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

4 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi. REUTERS/Albert Gea
Prediksi Real Madrid vs Napoli di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Jadwal Liga Champions pekan kelima pada Kamis dinihari, 29 November 2023, akan menampilkan pertandingan Real Madrid vs Napoli. Simak prediksinya.