Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tekuk Lazio, Atalanta Hattrick Kemenangan

image-gnews
Pesepakbola Atalanta German Denis. AP/Felice Calabro
Pesepakbola Atalanta German Denis. AP/Felice Calabro
Iklan

TEMPO.CO, Bergamo - Atalanta berhasil mempertahankan performa terbaik mereka setelah mengalahkan Lazio 2-1 dalam pertandingan Seri A Liga Italia di Stadion Atleti Azzurri d'Italia, Minggu, 20 Oktober 2013. Kemenangan Atalanta atas Lazio, adalah yang ketiga kali berturut-turut dalam musim ini.

Gol kemenangan Atalanta dibukukan oleh Luca Cigarini dan German Denis. Sedangkan gol Lazio dicetak oleh Brayan Perea.

Meskipun di atas kertas Lazio lebih diunggunlkan, Atalanta tidak gentar. Gianpaolo Bellini dan kawan-kawan sukses mengoptimalkan faktor keletihan yang dialami para pemain Lazio. Sebab, beberapa pemain Lazio seperti Hernanes dan Lucas Biglia baru saja pulang dari pertandingan internasional bersama negara masing-masing.

Hal ini terbukti dengan 40 menit pertama pertandingan. Lazio mendominasi pertandingan dengan menguasaai jalannya pertandingan. Namun skuad asuhan Vladimir Petkovic itu tak berhasil membuat satu gol pun. Malahan pada menit ke-41 Atalanta berhasil mencuri gol ketika empat menit sebelum turun minum. Cigarini mencetak gol ke gawang Lazio setelah sepakan kaki kananya dari luar kotak penalti tak mampu diantisipasi kiper Federico Marchetti.

Tertinggal 1-0 pada babak pertama, Lazio berusaha bangkit pada babak kedua. Petkovic pun menggantikan Felipe Anderson dengan pemain internasional Italia, Antonio Candreva. Hasilnya menit ke-53 Lazio berhasil menyamakan kedudukan. Perea membuat gol penyeimbang Lazio setelah menerima umpan dari Senad Lulic.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berhasil menyamakan kedudukan, mental pemain Lazio bangkit. Klub asal ibu kota Italia menggempur pertahanan Atalanta. Lazio tercatat 60 persen dalam penguasaan bola. Tapi bukannya mencetak gol, Lazio malah kembali kebobolan oleh Atalanta. Menit ke-84, Denis sukses membuat gol untuk membawa Atalanta unggul 2-1. Gol sepakan kaki kanan Denis tercipta setelah dia menerima umpan dari Cigarini.

Dengan hasil kemenangan ini, Atalanta berada di posisi ketujuh dengan 12 poin dari delapan pertandingan. Sedangkan Lazio harus puas di tempat kesembilan dengan 11 poin.

WHO SCORED | JOKO SEDAYU

Berita Terpopuler:
Hajar Norwich, Arsenal Kokoh di Puncak Liga Primer
Espanyol Hentikan Rekor Kemenangan Atletico
Gol Southampton ke Gawang MU Dicetak Dua Pemain
Gol Tunggal Birsa Menangkan Milan
n
Southampton Tahan Imbang MU di Old Trafford

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Liga Europa: Atalanta dan Bayer Leverkusen Lolos ke Babak Final

2 jam lalu

Pemain Atalanta melakukan selebrasi. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Liga Europa: Atalanta dan Bayer Leverkusen Lolos ke Babak Final

Atalanta dan Bayer Leverkusen lolos dan akan berhadapan di final Liga Europa 2023-2024.


Atalanta Ingin Melepas Teun Koopmeiners, Mengenali Profil Pemain Gelandang Ini

18 jam lalu

Pesepak bola Atalanta Teun Koopmeiners. FOTO/Instagram
Atalanta Ingin Melepas Teun Koopmeiners, Mengenali Profil Pemain Gelandang Ini

Klub sepak bola Italia Serie A Atalanta dikabarkan akan menjual pemain gelandang Teun Koopmeiners pada bursa transfer musim panas. Siapa dia?


Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

4 hari lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes kembali tampil saaat timnya, Venezia, mengalahkan Feralpi Salo 2-1 pada pekan ke-37 Serie B Liga Italia.


Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

8 hari lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.


Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

11 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.


Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

15 hari lalu

Pemain Atalanta melakukan selebrasi. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

Kemenangan dramatis 4-1 atas Fiorentina mengantarkan Atalanta ke final Piala Italia (Coppa Italia) untuk menghadapi Juventus.


Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

15 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.


Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

17 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.


Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

17 hari lalu

Pemain Inter Milan melakukan selebrasi usai memastikan gelar Scudetto ke-20 setelah melawan AC Milan dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 23 April 2024. Tambahan tiga poin dari kemenangan atas AC Milan ini mengantar Inter Milan meraih gelar scudetto musim ini dengan lima laga tersisa REUTERS/Daniele Mascolo
Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.


Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

17 hari lalu

Inter Milan merayakan keberhasilan meraih gelar Serie A Liga Italia, 22 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.