Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Babak I, Timnas U-23 Masih Ditahan Brunei 0-0

image-gnews
Pesepak bola Timnas Indonesia U-23, Antoni Putro Nugroho (tengah) dihadang dua Timnas Brunei Darussalam U-23 Suhaimi Anak Salau (kiri) dan MD Khairil Shahme B Suhaimi (kanan) pada pertandingan kualifikasi Grup H Kejuaraan Piala Asia (AFC) U-23 2016 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Maret 2015. ANTARA FOTO
Pesepak bola Timnas Indonesia U-23, Antoni Putro Nugroho (tengah) dihadang dua Timnas Brunei Darussalam U-23 Suhaimi Anak Salau (kiri) dan MD Khairil Shahme B Suhaimi (kanan) pada pertandingan kualifikasi Grup H Kejuaraan Piala Asia (AFC) U-23 2016 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Maret 2015. ANTARA FOTO
Iklan

TEMPO.COJakarta - Timnas Indonesia U-23 melawan timnas Brunei Darussalam U-23 dalam babak kualifikasi Piala Asia (AFC) U-23 2016 Grup H. Kedudukan keduanya sementara imbang 0-0. Banyak peluang gol yang tercipta gagal dimanfaatkan dengan baik oleh Paulo Oktavianus Sitanggang dan kawan-kawan.

Pada menit ke-4, Brunei mendapatkan hadiah tendangan penalti setelah pemain belakang Hansamu Yama Pranata menjatuhkan striker Brunei, M.D. Nur Syazwan Bin Halidi. Beruntung, tendangan penalti Mohammad Aimmil Rahman Bin Ramlee berhasil ditepis M. Natsir, sehingga kedudukan tetap 0-0.

Timnas Indonesia yang diasuh Aji Santoso sebenarnya memiliki banyak peluang gol. Pada menit ke-16, Hendra Bayauw melakukan tendangan jarak jauh ke arah gawang. Sayang, tendangan itu melesat jauh di atas mistar gawang.

Ahmad Nofiandani juga memiliki peluang mencetak gol pada menit ke-40. Namun tendangannya juga masih di atas mistar. Sebelum istirahat turun minum, Antoni Putro Nugroho melakukan tendangan tapi membentur mistar gawang.

Susunan Pemain:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Indonesia: M. Natsir; Andik Rendika, Hansamu Yama, Manahati Lestussen (kapten), Putu Gede; Paulo Sitanggang, Hendra Bayauw, A. Noviandani, Adam Alis, Ilham Udin Armayn; Antony Putru Nugroho.

Brunie Darussalam: Ahsanuddin; Mohd Nur Azees Bin Awg Ali, Mohd Asnawi Syazni, M.D. Khairil Shame Bin Suhaimi (kapten), Suhaimi Anak Salau, Abdul Khair Bin Haji Basri; Muhammad Faiz Farhan Bin Kamat, A.K. Yura Indera Putera (digantikan Muhammad Nur Ikhmal Bin Damit pada menit ke-24), Abang Hazim, Mohammad Aimmil Rahman Bin Ramlee; M.D. Nur Syazwan Bin Halidi.

RINA WIDIASTUTI | TRI SUHARMAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan Digelar di Stadion Pakansari

1 menit lalu

Stadion Pakansari di Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. ANTARA/M Fikri Setiawan
Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan Digelar di Stadion Pakansari

Laga timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024 dijadwalkan berlangsung pada Senin, 29 April 2024, mulai 21.00 WIB.


Profil Arkhan Fikri, Pemain Muda Asal Sumatera Utara yang Perkuat Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

43 menit lalu

Arkhan Fikri. Instagram
Profil Arkhan Fikri, Pemain Muda Asal Sumatera Utara yang Perkuat Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Arkhan Fikri sempat jadi sorotan warganet setelah gagal mencetak gol saat adu penalti timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024.


Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

3 jam lalu

Laga Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia bertekad menciptakan lebih banyak sejarah di Piala Asia U-23 2024. Apa komentar pelatih Shin Tae-yong dan Timur Kapadze?


5 Pemain Timnas Uzbekistan yang Bisa Merepotkan Timnas U-23 Indonesia, Ada Abbosbek Fayzullaev

3 jam lalu

Timnas Uzbekistan U-23. Instagram
5 Pemain Timnas Uzbekistan yang Bisa Merepotkan Timnas U-23 Indonesia, Ada Abbosbek Fayzullaev

Siapa saja pemain Timnas Uzbekistan yang harus diwaspadai Timnas U-23 Indonesia di laga semfinal Piala Asia U-23 2024?


3 Pemain Uzbekistan yang Patut Diwaspadai Timnas U-23 Indonesia di Semifinal Piala Asia U-23 2024

5 jam lalu

Laga Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
3 Pemain Uzbekistan yang Patut Diwaspadai Timnas U-23 Indonesia di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Keberhasilan Uzbekistan mencatatkan statistik apik tak lepas dari peran penting para pemainnya selama Piala Asia U-23 2024.


Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024, Tim Serigala Putih Sudah Siap Hadapi Laga Sulit

9 jam lalu

Timnas Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan dalam perempatfinal AFC U-23, Korea Selatan vs Indonesia, di stadion di Abdullah bin Nasser bin Khalifa Stadium, Qatar, Jumat dinihari WIB, 26 April 2024. Tim Humas PSSI
Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024, Tim Serigala Putih Sudah Siap Hadapi Laga Sulit

Pemain Uzbekistan U-23 Umarali Rakhmonaliev mewaspadai kekuatan Timnas Indonesia sebagai tim debutan di Piala Asia U-23 2024.


Timnas Indonesia Dapat Dukungan Rp 23 Miliar dari Pengusaha, Erick Thohir: Sepak Bola Pemersatu Bangsa

10 jam lalu

Timnas U-23 Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan dalam  laga Piala Asia U-23 2024. Tim Humas PSSI
Timnas Indonesia Dapat Dukungan Rp 23 Miliar dari Pengusaha, Erick Thohir: Sepak Bola Pemersatu Bangsa

Timnas Indonesia mendapat dukungan finansial Rp 23 miliar dari para pengusaha yang diinisiasi oleh Kadin Indonesia Komite Tiongkok (KIKT)


Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Senin Malam Ini: Kejat Tiket Olimpiade

11 jam lalu

Timnas U-23 Indonesia. (foto: PSSI)
Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Senin Malam Ini: Kejat Tiket Olimpiade

Timnas U-23 Indonesia akan berlaga di babak semifinal Piala Asia U-23 2024, melawan Uzbekistan Senin malam ini.


Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23, Pelatih Timur Kapadze Tak Takut Suporter Skuad Garuda

14 jam lalu

Pelatih Timnas Uzbekistan U-23, Timur Kapadze. (the-afc.com)
Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23, Pelatih Timur Kapadze Tak Takut Suporter Skuad Garuda

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan akan tersaji pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa pada Senin, 29 April.


Bembang Nurdiansyah Puji Capaian Timnas Indonesia di Piala Asia U-23, Minta Lebih Waspada Hadapi Uzbekistan

15 jam lalu

Selebrasi Ramadhan Sananta (kiri), Nathan Tjoe dalam perempat final Piala Asia AFC U-23, Korea Selatan vs Indonesia, di stadion di Abdullah bin Nasser bin Khalifa Stadium, Qatar, Jumat dinihari WIB, 26 April 2024. Indonesia berhasil menang lewat laga dramatis dan adu penalti panjang. Tim Humas PSSI
Bembang Nurdiansyah Puji Capaian Timnas Indonesia di Piala Asia U-23, Minta Lebih Waspada Hadapi Uzbekistan

Legenda Timnas Indonesia, Bambang Nurdiansyah, menilai pencapaian Timnas U-23 di Piala Asia U-23 AFC 2024 merupakan hasil kerja sama banyak pihak.