Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pekan Perdana Liga Italia, AC Milan dan Juventus Tumbang  

image-gnews
Para pemain Verona merayakan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Juventus. Llorente berhasil membalikan keadaan pada menit ke 57, dan membuat Juve kembali unggul 2-1. Verona, Italia, 30 Mei 2015. Getty Images
Para pemain Verona merayakan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Juventus. Llorente berhasil membalikan keadaan pada menit ke 57, dan membuat Juve kembali unggul 2-1. Verona, Italia, 30 Mei 2015. Getty Images
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Juara bertahan Liga Italia Juventus, yang ditinggal sejumlah pemain pilarnya pada bursa transfer musim panas, takluk 0-1 dari tamunya Udinese pada Minggu, ketika musim baru Liga Italia diwarnai sejumlah kejutan dan drama.

Pelatih Sinisa Mihajlovic juga menelan rasa pahit bersama AC Milan, ketika juara Eropa tujuh kali itu kalah 0-2 di markas Fioentina, dan Napoli takluk 1-2 dari Sassuolo, lapor Reuters.

Inter Milan memerlukan gol di fase akhir pertandingan dari pemain debutan Stevan Jovetic untuk menang 1-0 atas Atalanta.

Klub asuhan Mihajlovic sebelumnya Sampdoria membaptis Carpi dengan api, dengan memasukkan lima gol ke gawang pendatang baru Liga Italia itu dalam rentang waktu 37 menit, meski tim tamu mampu menyelesaikan pertandingan dengan cukup baik untuk membuat skor akhir berada pada 5-2.

Kekalahan Juve mengakhiri laju 47 pertandingan kandang tanpa kekalahan mereka yang merupakan rekor liga -- laju yang dimulai sejak Januari 2013 -- dan memastikan bahwa tim asal Turin itu memulai pengejaran mereka terhadap gelar kelima secara beruntun dengan penampilan yang tidak meyakinkan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Juve menikmati sejumlah peluang namun tidak mampu merespon ketika penyerang Prancis Cyril Thereau mencetak gol dari jarak dekat pada menit ke-78, menyusul umpan silang bagus dari Panagiotis Kone.

"Kami masih dalam tahap renovasi," kata pelatih Juve Massimiliano Allegri, yang kehilangan Carlos Tevez, Andrea Pirlo, dan Arturo Vidal dari tim musim lalu, kepada Sky Sport Italia. "Kami harus bersabar untuk membangun ulang tim."

"Ini seperti yang diperkirakan ketika Anda memiliki begitu banyak pemain baru, memerlukan waktu untuk menemukan kembali mekanisme."

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

28 menit lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.


Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

3 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.


AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

6 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim


Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

7 hari lalu

Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

Inter Milan menjadi tim pertama dalam sejarah Liga Serie A yang berhasil mengamankan scudetto di laga derby.


Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

7 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.


Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

7 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.


Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

8 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.


Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

8 hari lalu

Pemain Inter Milan melakukan selebrasi usai memastikan gelar Scudetto ke-20 setelah melawan AC Milan dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 23 April 2024. Tambahan tiga poin dari kemenangan atas AC Milan ini mengantar Inter Milan meraih gelar scudetto musim ini dengan lima laga tersisa REUTERS/Daniele Mascolo
Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.


Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

9 hari lalu

Inter Milan merayakan keberhasilan meraih gelar Serie A Liga Italia, 22 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.


Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

9 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga italia musim 2023/2024 setelah memenangi laga derby lawan AC Milan 2-1.