Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liga 1: Persipura, Luciano Leandro: Kami di Jalan yang Benar

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

Persipura Jayapura. ANTARA/Anis Efizudin
Persipura Jayapura. ANTARA/Anis Efizudin
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Persipura Jayapura, Luciano Leandro, menilai hasil di turnamen pramusim Piala Presiden 2019 bukan tolok ukur kualitas timnya.

Mutiara Hitam, julukan Persipura, gagal menembus babak perempat final Piala Presiden 2019 karena cuma finis kedua pad fase penyisihan Grup C.

Boaz Solossa dan kolega meraih dua kemenangan dan sekali tumbang. Satu-satunya hasil minor dialami sewaktu menyerah 1-3 dari Kalteng Putra, Sabtu, 16 Maret 2019.

Menurut Luciano, kekalahan timnya tak ada hubungannya dengan agenda uji coba melawan Persitema Temanggung yang berlangsung lima hari sebelum duel versus Kalteng Putra.

Pada laga yang digelar di Stadion Bhumi Phala Temanggung, Persipura ditahan imbang 1-1 tim Liga 3 Indonesia itu.

Luciano mengatakan pada pertandingan itu tidak ada pemain yang bertanding di Piala Presiden 2019  yang diturunkan. Artinya, kebugaran pemain tak terkuras.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Tidak ada pengaruh kekalahan kami karena laga uji coba di Temanggung sebab saya memainkan pemain yang belum tampil di turnamen ini kemarin. Hal ini sebagai kesempatan pemain yang belum tampil untuk mendapatkan jam bertanding," kata Luciano.

Gagal lolos ke fase berikutnya setelah sebelumnya selalu memimpin klasemen sementara Grup C. Ini juga menjadi pelajaran bagi Mutiara Hitam. Namun, pelatih asal Brasil ini menyebut Persipura masih di jalan yang benar.

"Kami gagal lolos tapi masih dalam jalan yang benar. Pemain tampil bagus seperti dalam latihan hanya hasilnya belum seperti yang kami mau," kata Luciano Leandro.

PSSI.ORG | LIGA INDONESIA

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Laga Persija Jakarta vs PSM Makassar Jadi Pembuka Liga 1 Musim 2023-2024

2 jam lalu

Direktur Utama PT LIB Ferry Paulus  saat ditemui usai Kongres PSSI di Hotel Intercontinental, Jakarta, Minggu, 28 Mei 2023. TEMPO/Randy
Laga Persija Jakarta vs PSM Makassar Jadi Pembuka Liga 1 Musim 2023-2024

Direktur PT LIB, Ferry Paulus, mengatakan bahwa laga antara Persija Jakarta vs PSM Makassar menjadi pembuka Liga Indonesia atau Liga 1 musim depan.


5 Tantangan Penerapan VAR di Liga 1 2023-2024, Infrastruktur hingga Biaya

6 jam lalu

Logo Liga 1 dan Klub Peserta.
5 Tantangan Penerapan VAR di Liga 1 2023-2024, Infrastruktur hingga Biaya

Penggunaan VAR direncanakan mulai pertengahan Liga 1 musim depan, sekitar Februari 2024.


Soal VAR di Liga 1 2023-2024, Ferry Paulus Ungkap LIB Belum Kantongi Persetujuan FIFA

7 jam lalu

Direktur Utama PT LIB Ferry Paulus  saat ditemui usai Kongres PSSI di Hotel Intercontinental, Jakarta, Minggu, 28 Mei 2023. TEMPO/Randy
Soal VAR di Liga 1 2023-2024, Ferry Paulus Ungkap LIB Belum Kantongi Persetujuan FIFA

Direktur Utama LIB Ferry Paulus menyebut ada lima tahap yang harus dilalui agar Liga 1 2023-2024 bisa menggunakan VAR.


Kata Stefano Cugurra setelah Bali United Dikalahkan Persebaya dalam Laga Persahabatan

11 jam lalu

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra. Instagram/@baliunited
Kata Stefano Cugurra setelah Bali United Dikalahkan Persebaya dalam Laga Persahabatan

Pelatih Bali United Stefano Cugurra mengapresiasi timnya dan Persebaya Surabaya yang tetap bermain bagus dalam laga persahabatan.


Bursa Transfer Liga 1: Persib Bandung Datangkan Tyronne Del Pino, Gelandang Asal Spanyol

11 jam lalu

Tyronne Del Pino. (persib.co.id)
Bursa Transfer Liga 1: Persib Bandung Datangkan Tyronne Del Pino, Gelandang Asal Spanyol

Persib Bandung resmi menggaet gelandang serang anyar Tyronne Del Pino pada bursa transfer menjelang musim baru Liga 1.


Persebaya Surabaya Kalahkan Bali United dalam Uji Coba, Aji Santoso Puji Pemain Baru Mampu Adaptasi Permainan Menekan

11 jam lalu

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso. ANTARA/Fikri Yusuf
Persebaya Surabaya Kalahkan Bali United dalam Uji Coba, Aji Santoso Puji Pemain Baru Mampu Adaptasi Permainan Menekan

Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso memuji perkembangan anak asuhnya yang mampu menerapkan gaya permainan tim saat mengalahkan Bali United.


Biaya Renovasi Stadion untuk VAR Liga 1 Musim 2023-2024 Capai Rp 1,9 Triliun

20 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat jumpa pers usai Kongres PSSI di Hotel Intercontinental, Jakarta, Minggu, 28 Mei 2023. TEMPO/Randy
Biaya Renovasi Stadion untuk VAR Liga 1 Musim 2023-2024 Capai Rp 1,9 Triliun

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan ada 22 stadion yang sedang dalam proses renovasi untuk persiapan VAR Liga 1 2023-2024.


Soal Kesiapan Stadion Klub Liga 1 untuk VAR, Begini Jawaban PSSI

21 jam lalu

Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga saat jumpa pers usai Kongres PSSI di Hotel Intercontinental, Jakarta, Minggu, 28 Mei 2023. TEMPO/Randy
Soal Kesiapan Stadion Klub Liga 1 untuk VAR, Begini Jawaban PSSI

Anggota Komite Eksekutif PSSI Arya Sinulingga mengatakan membahas persiapan infrastruktur untuk penerapan VAR dalam rapat khusus.


Persebaya Surabaya Kalahkan Bali United 3-1 dalam Laga Uji Coba

21 jam lalu

Persebaya Surabaya.
Persebaya Surabaya Kalahkan Bali United 3-1 dalam Laga Uji Coba

Persebaya Surabaya menang 3-1 atas Bali United dalam laga uji coba bertajuk "Surabaya 730 Games".


Persebaya vs Bali United di Perayaan Hari Jadi Kota Surabaya Ke-730 Berakhir dengan Skor 3-1

23 jam lalu

Laga lanjutan Liga 1 antara Persebaya melawan Bali United pada 28 Mei 2023. Instagram/officialpersebaya
Persebaya vs Bali United di Perayaan Hari Jadi Kota Surabaya Ke-730 Berakhir dengan Skor 3-1

Ferdinan Sinaga mencetak gol ketiga dalam duel Persebaya vs Bali United di laga Hari Jadi Kota Surabaya ke-730 pada Minggu, 28 Mei 2023.