Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jerman Bungkam Belanda, Low : Kami Masih Memiliki Pekerjaan

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Pemain Jerman, Nico Schulz melakukan selebrasi bersama rekannya Thilo Kehrer setelah mencetak gol ke gawang Belanda dalam pertandingan Grup C kualifikasi Piala Eropa 2020 di  Johan Cruijff Arena, Amsterdam, 25 Maret 2019.  REUTERS/Francois Lenoir
Pemain Jerman, Nico Schulz melakukan selebrasi bersama rekannya Thilo Kehrer setelah mencetak gol ke gawang Belanda dalam pertandingan Grup C kualifikasi Piala Eropa 2020 di Johan Cruijff Arena, Amsterdam, 25 Maret 2019. REUTERS/Francois Lenoir
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Pelatih Jerman , Joachim Low,  sangat senang dengan kemenangan 3-2  yang diraih anak asuhnya dari Belanda dalam laga kualifikasi Euro 2020 di Stadion Johan Cruyff Arena, Amsterdam, dini hari nanti. Namun begitu, Low menyadari masih ada kekurangan yang ada pada tim asuhannya.  

“Kami juga bisa melihat bahwa kami masih memiliki beberapa pekerjaan di depan kami ketika datang untuk mempertahankan hasil pertandingan dimana kami sudah memimpin,” ujar Joachim Low dilansir situs UEFA.

Low mengkritik performa anak asuhnya pada awal babak kedua. Jerman saat itu sudah memimpin pertandingan 2-0 pada babak pertama melalui gol Leroy Sane dan Serge Gnabry.

Pasukan Panser, menurut Low, tak bisa menunjukan konsitensi pada babak kedua untuk mempertahankan kedudukannya sehingga membuat Belanda mengejar skor menjadi 2-2 lewat gol Matthijs de Light dan Memphis Depay.

“Saya mengingatkan tim bahwa kami telah bermain imbang melawan Belanda setelah unggul 2-0, tetapi kami tidak pada tingkat yang sama di babak kedua seperti kami di babak pertama,” kata Low.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keadaan kembali memihak ke Jerman setelah pada akhir babak kedua. Jerman mencuri satu gol setelah sebuah umpan jitu dari Ilkay Gundogan disambut Marco Reus yang meneruskan bola kepada Nico Schulz. Bek kiri Hoffenheim itu pun menundukkan penjaga gawang Jasper Cillessen dengan tendangan mendatar ke pojok kiri gawang.

Tetapi Low mengungkapkan bahwa dia juga senang bahwa anak asuhnya percaya dengan kemampuannya untuk memenangkan pertandingan dan menurutnya ini merupakan permulaan yang baik dapat mengalahkan Belanda pada debut Kualifikasi Piala Eropa 2020. Ini juga merupakan kemenangan perdana De Panzer di Negeri Kincir Angin sejak tahun 1996. Jerman juga pernah dipermalukan oleh Belanda saat dikalahkan 3-0 di Liga Negara UEFA, Oktober lalu.

Jerman tergabung di Grup C kualifikasi Euro 2020. Kemenangan itu membuat mereka kini berada di posisi kedua dengan perolehan tiga angka dari satu alga.  Irlandia Utara yang memimpin klasemen dengan meraih enam poin dari dua pertandingan. Jerman berbagi posisi dengan Belanda yang juga sudah mengumpulkan tiga angka. Hanya saja Belanda sudah mengantongi dua pertandingan. 

UEFA | EKO WAHYUDI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

1 hari lalu

Seorang pria Palestina membawa karung tepung di luar pusat distribusi makanan PBB di kamp pengungsi Al-Shati di Kota Gaza, 17 Januari 2018. AS adalah donor terbesar (U.N. Relief and Welfare Agency) UNRWA selama beberapa dekade. REUTERS/Mohammed Salem
Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.


Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

1 hari lalu

Foto yang dirilis pada 15 Februari 2024 menunjukkan sebuah lubang besar di pusat kesehatan UNRWA yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Gaza. UNRWA menyebut bahwa data terbaru menunjukkan 84 persen dari seluruh fasilitas kesehatan di Gaza telah mengalami dampak langsung dari serangan-serangan yang terus berlangsung. UNRWA/Handout via REUTERS
Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

Menyusul beberapa negara yang telah menghentikan penangguhan dana UNRWA, Jerman melanjutkan kerja sama dengan badan pengungsi Palestina itu.Menyusul b


Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

1 hari lalu

Perpustakaan Stuttgart. (Unsplash.com/Gabriell Sollman)
Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

Banyak perpustakaan konvensional unik di setiap negara yang menjadi tempat impian bagi para pecinta buku.


Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

2 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Mathilda Khoo
Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.


Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

5 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Adrien Olichon
Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

Tahun ini Amsterdam juga menaikkan pajak turis menjadi 12,5 persen untuk wisatawan yang menginap dan penumpang kapal pesiar.


Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

7 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.


Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

8 hari lalu

Ferienjob. Istimewa
Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

Kini di media sosial muncul berbagai keluhan menyangkut magang mahasiswa di Hungaria dan Republik Ceko.


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

9 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.


Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

10 hari lalu

Kepala Staf Angkatan Darat Israel Herzi Halevi. Reuters
Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

Beberapa sekutu memperingatkan eskalasi setelah serangan Iran terhadap Israel meningkatkan kekhawatiran akan perang regional yang lebih luas.


Jerman Berikan Rp 433 M ke Korban Holocaust, Trauma Serangan Hamas

14 hari lalu

Presiden AS Joe Biden bereaksi di samping Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken, saat Presiden Israel Isaac Herzog berbicara dengan korban selamat Holocaust, Rena Quint, di Hall of Remembrance of the Yad Vashem Holocaust Memorial museum di Yerusalem, 13 Juli 2022. Menahem Kahana/Pool  melalui REUTERS
Jerman Berikan Rp 433 M ke Korban Holocaust, Trauma Serangan Hamas

Korban Holocaust mengaku trauma atas serangan Hamas ke Israel pada Oktober lalu, Jerman memberikan kompensasi ke mereka.