Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bursa Transfer: Alasan Alfeandra Dewangga Pilih Trial di Persib

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Alfeandra Dewangga menjadi pilihan utama Pelatih Timnas U-18 Indonesia Fakhri Husaini di Piala AFF U-18 2019 di Vietnam.
Alfeandra Dewangga menjadi pilihan utama Pelatih Timnas U-18 Indonesia Fakhri Husaini di Piala AFF U-18 2019 di Vietnam.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bek sayap Timnas U-18 Indonesia, Alfeandra Dewangga, tengah menjalani masa uji coba atau trial di Persib Bandung. Pemain yang baru tampil di Piala AFF U-18 2019 itu akan menjalani tes selama dua hari, hingga Rabu ini.

Dewa bertekad untuk memaksimalkan kesempatannya bisa bermain di klub favoritnya. Meski berasal dari Semarang namun dirinya sangat tertarik bergabung dengan Persib karena merupakan klub dengan kultur sepak bola kuat dan fanatisme suporternya.

"Kenapa Persib karena ini adalah klub favorit saya dan klub ini adalah impian saya walau saya dari Semarang. Saya suka Persib karena fanatik suporter," kata Dewa, ditemui usai jalani latihan sore di Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), seperti dikutip laman Liga Indonesia.

Jendela transfer tengah musim Shopee Liga 1 sudah dibuka. Beberapa tim bergeliat memaksimalkannya dengan merekrut pemain baru, seperti Persib yang telah merombak susunan pemain asing dan tambahan penjaga gawang Dhika Bayangkara.

Robert Alberts pelatih Persib punya penilaian positif untuk Dewa dan membuka peluang direkrut untuk putaran kedua kompetisi. Walau masih berusia 18 tahun, Dewa memiliki kapabilitas visi permainan atau pemahaman taktik yang baik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dia memberikan kesan yang bagus hari ini. Dia masih muda, seumuran dengan Beckham (Putra). Dia memiliki timing yang bagus, baik visi maupun taktikalnya sangat bagus," nilai Robert.

Persib saat ini menempati posisi ke-12 klasemen dengan nilai 16 dari 16 laga. Mereka akan menjalani laga terakhir putaran pertama Liga 1 dengan menjamu PSS Sleman pada 30 Agustus 2019.

LIGA INDONESIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rafael Struick Berpisah dengan ADO Den Haag, Resmi Bergabung ke Klub Australia Brisbane Roar

3 hari lalu

Rafael Struick. Instagram/Rafaelstruick
Rafael Struick Berpisah dengan ADO Den Haag, Resmi Bergabung ke Klub Australia Brisbane Roar

Penyerang Timnas Indonesia Rafael Struick resmi bergabung dengan klub Liga Australia, Brisbane Roar, menjelang dimulainya A-League musim 2024/2025.


Hasil Liga 1: Persib Bandung vs PSIS Semarang 2-1, Pasukan Bojan Hodak Pertahankan Rekor Tak Terkalahkan

4 hari lalu

Persib vs PSIS Semarang. Instagram/PSISfcofficial
Hasil Liga 1: Persib Bandung vs PSIS Semarang 2-1, Pasukan Bojan Hodak Pertahankan Rekor Tak Terkalahkan

Kemenangan kandang atas PSIS Semarang ini membuat Persib Bandung naik ke peringkat keempat klasemen sementara Liga 1 2024-2025.


Jadwal Liga 1 Minggu 15 September: Persib Bandung vs PSIS Semarang dan PSM Makassar vs Arema FC

4 hari lalu

Pemain Persib Bandung Dimas Drajad merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Arema Malang berkat assist dari Ciro Alves pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, 25 Agustus 2024. TEMPO/Prima mulia
Jadwal Liga 1 Minggu 15 September: Persib Bandung vs PSIS Semarang dan PSM Makassar vs Arema FC

Duel Persib Bandung vs PSIS Semarang pekan kelima Liga 1 2024-2025 dijadwalkan mulai 19.00 WIB.


Pemain Timnas Indonesia Thom Haye Resmi Gabung Almere City FC, Hanya Dikontrak Semusim

6 hari lalu

Thom Haye bergabung dengan Almere City. Istiemwa
Pemain Timnas Indonesia Thom Haye Resmi Gabung Almere City FC, Hanya Dikontrak Semusim

Thom Haye merasa memiliki visi dan misi yang sama dengan Almere City FC. Apa alasan pemain Timnas Indonesia itu bergabung?


Rekap Hasil Liga 1 pada Rabu 11 September 2024: Persib Bandung dan Bali United Bermain Imbang, Dewa United Menang

8 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2024/2025. Istimewa
Rekap Hasil Liga 1 pada Rabu 11 September 2024: Persib Bandung dan Bali United Bermain Imbang, Dewa United Menang

Persib Bandung bermain imbang tanpa gol di kandang PSM Makassar pada pekan keempat Liga 1 2024-2025.


Hasil Liga 1: Duel PSM Makassar vs Persib Bandung Berakhir 0-0

8 hari lalu

Pertandingan PSM Makassar vs Persib Bandung pada 11 September 2024. Instagram/psm_makassar
Hasil Liga 1: Duel PSM Makassar vs Persib Bandung Berakhir 0-0

Persib Bandung yang tanpa diperkuat David da Silva, memetik satu poin di kandang PSM Makassar pada pekan keempat Liga 1 2024-2025, Rabu, 11 September.


Jadwal Persib Bandung di Liga 1 Pekan Keempat: Hadapi PSM Makassar, Laga Spesial buat Bojan Hodak

12 hari lalu

Pelatih PERSIB Bojan Hodak. Foto : Persib
Jadwal Persib Bandung di Liga 1 Pekan Keempat: Hadapi PSM Makassar, Laga Spesial buat Bojan Hodak

Jadwal Persib Bandung pada Liga 1 pekan keempat akan menampilkan laga melawan PSM Makassar.


2 Berita Bursa Transfer: Mats Hummels Pindah ke AS Roma, Victor Osimhen Gabung Galatasaray

14 hari lalu

Mats Hummels. REUTERS/Thilo Schmuelgen
2 Berita Bursa Transfer: Mats Hummels Pindah ke AS Roma, Victor Osimhen Gabung Galatasaray

Berita bursa transfer pada Kamis, 5 September 2024, menampilkan dua perpindahan di Liga Eropa. Mats Hummels dan Victor Osimhen sama-sama pindah.


Perjalanan Karier Muhammad Farhan, Calon Wali Kota Bandung

15 hari lalu

Anggota Komisi I DPR RI Muhammad Farhan saat diwawancarai Parlementaria usai mengikuti Rapat Kerja Komisi I DPR dengan Kepala BSSN Letjen TNI (Purn) Hinsa Siburian. Foto: Runi/nr
Perjalanan Karier Muhammad Farhan, Calon Wali Kota Bandung

Muhammad Farhan awalnya adalah serang penyiar radio. Ia kemudian menjadi aktor, pembaca acara, pengurus Persib hingga politisi.


Cristiano Ronaldo Dapat 2 Rekan Baru di Al Nassr, Direkrut dari Chelsea dan Leipzig

15 hari lalu

Pemain Al Nassr, Cristiano Ronaldo. REUTERS/Stringer
Cristiano Ronaldo Dapat 2 Rekan Baru di Al Nassr, Direkrut dari Chelsea dan Leipzig

Cristiano Ronaldo mendapat dua rekan baru di Al Nassr dalam bursa transfer Liga Arab Saudi. Pemain itu direkrut dari Chelsea dan Leipzig.