Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cristiano Ronaldo Berpeluang Jadi Kapten Manchester United

Reporter

image-gnews
Pemain Manchester United, Cristiano Ronaldo mengejar bola saat bertanding melawan Brentford dalam Liga Premier Inggris di Old Trafford, Manchester, Inggris, 2 Mei 2022. REUTERS/Phil Noble
Pemain Manchester United, Cristiano Ronaldo mengejar bola saat bertanding melawan Brentford dalam Liga Premier Inggris di Old Trafford, Manchester, Inggris, 2 Mei 2022. REUTERS/Phil Noble
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Cristiano Ronaldo dikabar akan menjadi kandidat terkuat kapten Manchester United (MU) untuk musim depan. Ia berpeluang menggantikan Harry Maguire. Selain CR7, dua nama lainnya yang dianggap layak memimpin skuad MU adalah kiper David de Gea dan gelandang Bruno Fernandes.

Kedatangan manajar baru Erik ten Hag disebut-sebut akan merombak skuad Setan Merah musim depan hingga posisi kapten tim. Selama memegang ban kapten, Maguire kerap mendapat sorotan dan kritik dari banyak pihak.

Mantan pemain Leicester City itu dinilai belum layak untuk menyandang ban kapten Setan Merah dan meneruskannya di musim depan. Penampilan yang tidak optimal pada musim ini disebut tidak saja membuat Maguire berisiko kehilangan ban kapten, tetapi juga posisinya sebagai starter. Posisi Maguire sebagai bek tengah pertama akan terancam karena Erik Ten Hag ingin mendatangkan satu pemain baru.

Laporan media di Inggris menyebutkan bahwa Ronaldo sudah memberitahu Ten Hag bahwa dia siap menjadi kapten tim, mengingat pengalaman serta status Cristiano Ronaldo sebagai legenda Manchester United.

Sebelumnya, saat kali pertama dikenalkan oleh manajemen Manchester United, Erik Ten Hag langsung merespons ihwal materi pemain musim depan. Ada tiga pemain yang menjadi perhatiannya.

Mereka adalah Donny Van De Beek, Cristiano Ronaldo, dan Harry Maguire. Khusus untuk Ronaldo, Ten Hag mengatakan akan tetap bekerja sama dengan pemain asal Portugal itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Tentu saja," kata pelatih Belanda ini. Bahkan, ia optimistis Ronaldo masih bisa produktif mencetak gol pada musim depan.

Sedangkan untuk Harry Maguire, Erik belum berbicara tegas. "Saya harus mengulangi bahwa musim depan adalah musim yang berbeda, tetapi saya pikir dia melakukan pekerjaan yang hebat," kata Erik Ten Hag. "Dia pemain hebat, dia sudah mencapai banyak hal juga (dengan) kontribusinya untuk Manchester United. Jadi saya tak sabar untuk bekerja dengannya."

Baca: Ini Jawaban Erik ten Hag Saat Ditanya Soal Ronaldo, Van de Beek, dan Maguire

MANCHESTER UNITED

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pemiliknya Sama, Manchester City dan Girona Boleh Berlaga di Liga Champions, Manchester United dan Nice di Liga Europa

1 hari lalu

Pemain Manchester United Alejandro Garnacho melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Manchester City dalam pertandingan Final FA di Stadion Wembley, 25 Mei 2024. REUTERS/Hannah Mckay
Pemiliknya Sama, Manchester City dan Girona Boleh Berlaga di Liga Champions, Manchester United dan Nice di Liga Europa

UEFA nyatakan Manchester City dan Girona boleh berlaga di Liga Champions, serta Manchester United dan Nice dapat bermain di Liga Europa.


Komentar Roberto Martinez Usai Portugal Tersingkir di Euro 2024, Bela Joao Felix Hingga Peran Cristiano Ronaldo

2 hari lalu

Pelatih Portugal Roberto Martinez.  REUTERS/John Sibley
Komentar Roberto Martinez Usai Portugal Tersingkir di Euro 2024, Bela Joao Felix Hingga Peran Cristiano Ronaldo

Manajer Portugal Roberto Martinez tak ingin mencari-cari kesalahan setelah Joao Felix gagal mengeksekusi penalti kala melawan Prancis di Euro 2024.


Hasil Euro 2024: Timnas Prancis Singkirkan Portugal Lewat Adu Penalti, Hadapi Spanyol di Semifinal

2 hari lalu

Pemain Prancsi Kylian Mbappe dan rekannya melakukan selebrasi usai menang adu penalti atas Portugal dalam pertandingan perempat final Euro 2024 di Hamburg Volksparkstadion, Hamburg, 6 Juli 2024.REUTERS/Wolfgang Rattay
Hasil Euro 2024: Timnas Prancis Singkirkan Portugal Lewat Adu Penalti, Hadapi Spanyol di Semifinal

Timnas Prancis lolos ke babak semifinal Euro 2024 setelah menang adu penalti atas Portugal.


11 Fakta Menarik Jelang Duel Portugal vs Prancis di Perempat Final Euro 2024 Malam Ini

2 hari lalu

11 Fakta Menarik Jelang Duel Portugal vs Prancis di Perempat Final Euro 2024 Malam Ini

Timnas Portugal akan menghadapi Prancis pada perempat final Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 di Volksparkstadion, Hamburg, pada Sabtu, 6 Juli 2024.


Bagi Bernardo Silva, Cristiano Ronaldo Tetaplah Manusia Biasa Meski Berstatus Pemain Bintang

2 hari lalu

Ekspresi pemain Portugal Cristiano Ronaldo setelah gagal mencetak gol ke gawang Slovenia dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Frankfurt Arena, Frankfurt, 2 Juli 2024. REUTERS/Heiko Becker
Bagi Bernardo Silva, Cristiano Ronaldo Tetaplah Manusia Biasa Meski Berstatus Pemain Bintang

Air mata Cristiano Ronaldo menjadi warna lain perhelatan Euro 2024 atau Piala Eropa 2024. Bagaimana penilaian Bernardo Silva dan Roberto Martinez?


Portugal vs Prancis di Euro 2024, Kylian Mbappe Punya Hasrat untuk Pulangkan Cristiano Ronaldo

3 hari lalu

Pemain Prancis Kylian Mbappe mengenakan topeng pelindung dalam pertandingan Piala Euro 2024 melawan Polandia, Stadion BVB Dortmund, Dortmund, Jerman, 25 Juni 2024. REUTERS/Leon Kuegeler
Portugal vs Prancis di Euro 2024, Kylian Mbappe Punya Hasrat untuk Pulangkan Cristiano Ronaldo

Kylian Mbappe merasa terhormat bisa bertarung melawan idolanya, Cristiano Ronaldo di Euro 2024.


Portugal vs Prancis di Perempat Final Euro 2024, Begini Kata Kylian Mbappe Soal Duel vs Cristiano Ronaldo yang Pernah Jadi Idolanya

3 hari lalu

Pemain Prancis Kylian Mbappe mengenakan topeng pelindung dalam pertandingan Piala Euro 2024 melawan Polandia, Stadion BVB Dortmund, Dortmund, Jerman, 25 Juni 2024. REUTERS/Leon Kuegeler
Portugal vs Prancis di Perempat Final Euro 2024, Begini Kata Kylian Mbappe Soal Duel vs Cristiano Ronaldo yang Pernah Jadi Idolanya

Duel antara Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo akan terjadi Sabtu dinihari, 6 Juli 2024, dalam laga Portugal vs Prancis di perempat final Euro 2024.


Portugal vs Prancis di Perempat Final Euro 2024: Nuno Mendes Bicara Kondisi Cristiano Ronaldo yang Masih Nihil Gol

3 hari lalu

Pemain Portugal Cristiano Ronaldo melakukan tendangan ke gawang Slovenia dalam pertandingan babak 16 besar Euro 2024 di Frankfurt Arena, Frankfurt, 2 Juli 2024. REUTERS/Lee Smith
Portugal vs Prancis di Perempat Final Euro 2024: Nuno Mendes Bicara Kondisi Cristiano Ronaldo yang Masih Nihil Gol

Bek timnas Portugal Nuno Mendes mengatakan semua pemain di tim akan membantu mega bintang mereka Cristiano Ronaldo menemukan golnya di Euro 2024.


Manchester United Perpanjang Kontrak Erik ten Hag hingga 2026

3 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Manchester United Perpanjang Kontrak Erik ten Hag hingga 2026

Selain memperpanjang kontrak Erik ten Hag, Manchester United juga merekrut Ruud van Nistelrooy dan Rene Hake.


Mengenal Matthijs De Ligt yang Diminati Manchester United

3 hari lalu

Pemain Belanda, Matthijs de Ligt. REUTERS/Attila Kisbenedek
Mengenal Matthijs De Ligt yang Diminati Manchester United

Bek Bayern Munchen Matthijs de Ligt dilaporkan berminat bergabung dengan Manchester United