Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Piala Dunia 2022 Grup F: Ditahan Imbang 0-0 Kroasia, Belgia Gagal ke Babak 16 Besar

Reporter

image-gnews
Para pemain Belgia Toby Alderweireld, Youri Tielemans, Timothy Castagne dan Jan Vertonghen terlihat sedih setelah pertandingan karena Belgia tersingkir dari Piala Dunia 2022 di Stadion Ahmad Bin Ali, Al Rayyan, Qatar, 1 Desember 2022. REUTERS/Albert Gea
Para pemain Belgia Toby Alderweireld, Youri Tielemans, Timothy Castagne dan Jan Vertonghen terlihat sedih setelah pertandingan karena Belgia tersingkir dari Piala Dunia 2022 di Stadion Ahmad Bin Ali, Al Rayyan, Qatar, 1 Desember 2022. REUTERS/Albert Gea
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Belgia gagal melaju ke babak 16 besar Piala Dunia setelah hanya bermain imbang tanpa gol melawan Kroasia dalam penyisihan Grup F di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, Kamis, 1 Desember 2022. Pelatih Roberto Martinez sempat mengubah strategi permainan dengan memasukkan bomber Romelu Lukaku di babak kedua.

Masuknya Romelu Lukaku membuat lini depan Belgia lebih hidup. Sayang tiga peluang emas yang didapat Lukaku gagal menghasilkan gol. Martinez berusaha menambah amunisi serangan anak-anak asuhnya dengan memasukkan Eden Hazard di pertengahan babak kedua. Namun pemain Real Madrid yang lebih banyak duduk di bangku cadangan itu tidak terlalu memberi kontribusi pada Belgia.

Adapun Kroasia lebih berkonsentrasi memperkuat lini pertahanan guna mengatasi gempuran-gempuran Belgia. Mereka hanya mengandalkan serangan balik sesekali saja. Taktik ini terbukti jitu karena kendati Belgia terus membombardir pertahanan Kroasia, namun gagal menghasilkan gol.

Belgia pun harus angkat koper lebih awal karena kalah bersaing dengan Maroko dan Kroasia. Dua tim tersebut memastikan diri lolos ke fase gugur. Sebab, dalam waktu yang sama Maroko menaklukkan Kanada dengan skor 2-1. Kanada sendiri telah pasti tersingkir sejak sebelum melawan Maroko.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan hasil tersebut, Belgia hanya finish di urutan ketiga. Maroko kokoh memuncaki Grup F dengan mengemas 6 poin. Sedangkan Kanada berada di posisi juru kunci.

Baca Juga: Belgia Rusuh Setelah Dikalahkan Maroko di Piala Dunia 2022


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024, Berikut Rekam Jejak Pertemuan Timnas Indonesia Vs Irak

3 jam lalu

Timnas Indonesia U-23. Foto : PSSI
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024, Berikut Rekam Jejak Pertemuan Timnas Indonesia Vs Irak

Berikut track record pertandingan timnas Indonesia vs Irak. Malam ini akan berhadapan untuk meraih posisi 3 di Piala Asia U-23 2024.


Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

2 hari lalu

Pelatih Indonesia Shin Tae-yong bereaksi dalam pertandingan 16 Besar Piala Asia AFC  Babak 16 besar Australia vs Indonesia di Stadion Jassim bin Hamad, Al Rayyan, Qatar, 28 Januari 2024. Indonesia tersingkir dari Piala Asia setelah menelan kekalahan 4-0 dari Australia. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.


Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

4 hari lalu

Li Ran (kanan). Instagram/mumunotinparis
Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

Seorang perempuan Cina merebut hati Pangeran Charles dan Belgia. Kisah percintaan mereka seperti dalam dongeng.


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

15 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.


Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

16 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka berselebrasi. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka akan bertahan di klub itu


Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

35 hari lalu

Park Hang-seo juga pernah membawa timnas Vietnam meraih medali emas pada ajang SEA Games 2020. Pada laga final, Vietnam berhasil mengalahkan Indonesia dengan skor 3-0. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

Park Hang-seo beri sinyal akan kembali latih timnas Vietnam, setelah digilas timnas Indonesia di penyisihan Piala Dunia lalu.


Gareth Southgate Soroti Pengaruh Kobbie Mainoo saat Timnas Inggris Imbang 2-2 Lawan Belgia

36 hari lalu

 International Friendly - England v Belgium - Wembley Stadium, London, Britain - March 26, 2024 England's Kobbie Mainoo in action with Belgium's Amadou Onana and Jeremy Doku Action Images via Reuters/Matthew Childs.
Gareth Southgate Soroti Pengaruh Kobbie Mainoo saat Timnas Inggris Imbang 2-2 Lawan Belgia

Manajer Timnas Inggris Gareth Southgate memuji penampilan Kobbie Mainoo dalam pertandingan melawan Belgia yang berakhir imbang 2-2 di Wembley Stadium.


Sewa Penginapan di Lokasi Syuting Game Of Thrones di Kroasia Dibatasi karena Overtourism

45 hari lalu

Kota Dubrovnik di Kroasia (Pixabay)
Sewa Penginapan di Lokasi Syuting Game Of Thrones di Kroasia Dibatasi karena Overtourism

Pengunjung bertambah ramai sejak kota tua di Kroasia ini dijadikan lokasi syuting serial populer Game of Thrones.


7 Tradisi Ramadan Unik dari Berbagai Negara

55 hari lalu

Seorang wanita memilih lentera Ramadan tradisional, yang disebut
7 Tradisi Ramadan Unik dari Berbagai Negara

Menyambut bulan Ramadan, masyarakat di berbagai belahan dunia melakukan berbagai aktivitas yang menjadi tradisi mereka setiap tahun.


Arab Saudi Ajukan Diri sebagai Calon Tuan Rumah Piala Dunia 2034, Usung Tema Growing Together

57 hari lalu

Pemain Timnas Arab Saudi, Ali Al-Bulayhi. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Arab Saudi Ajukan Diri sebagai Calon Tuan Rumah Piala Dunia 2034, Usung Tema Growing Together

Jika resmi menjadi tuan rumah Piala Dunia 2034, Arab Saudi mengusung slogan Growing Together.