Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jusuf Kalla: Kehadiran Timnas Israel di Piala Dunia U-20 Bisa Jadi Momentum Indonesia Bantu Palestina

Mantan Wapres Jusuf Kalla saat melakukan wawancara khusus dengan Tempo di kediamannya yang berada di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa, 2 Februari 2023. TEMPO/M Julnis Firmansyah
Mantan Wapres Jusuf Kalla saat melakukan wawancara khusus dengan Tempo di kediamannya yang berada di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa, 2 Februari 2023. TEMPO/M Julnis Firmansyah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Pusat Jusuf Kalla menilai positif kehadiran timnas Israel di Piala Dunia U-20 2023. Menurut dia, kehadiran timnas Israel justru bisa menjadi momentum bagi Indonesia untuk membantu Palestina secara aktif memperjuangkan hak-haknya.

Kalla menilai salah satu cara untuk memperjuangkan dan memulihkan hak bangsa Palestina adalah melalui dialog perdamaian. "Kalau Indonesia menerima kehadiran Israel dalam keikutsertaannya di Piala Dunia U-20 2023, justru menunjukkan peran aktif Indonesia dalam memperjuangkan hak-hak bangsa Palestina," ujar dia di sela-sela kunjungan ke Phnom Penh, Kamboja, pada Senin, 27 Maret 2023.

Timnas Israel mendapat penolakan sejumlah pihak untuk bermain di Piala Dunia U-20 2023 Indonesia. Salah satunya datang dari Gubernur Bali I Wayan Koster yang sudah mengirimkan surat resmi ke Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). Selain itu, penolakan juga dilakukan oleh sejumlah partai politik dan anggota organisasi masyarakat.

FIFA kemudian merespons penolakan tersebut dengan membatalkan agenda pengundian atau drawing Piala Dunia U-20 2023 yang seharusnya digelar di Bali pada 31 Maret 2023. Anggota Komite Eksekutif PSSI Arya Sinulingga mengonfirmasi pembatalan dalam sesi konferensi pers di GBK Arena, Minggu, 26 Maret 2023.

Kalla, di tengah agenda buka puasa bersama dengan Perdana Menteri Kamboja Hun Sen dan Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim, menjelaskan bahwa konflik Israel dan Palestina sudah berlangsung selama 70 tahun. Sejumlah negara membantu Palestina seperti Mesir, Suriah, dan Yordania. Ketiga negara tersebut turut ikut serta dalam perang besar yang terjadi pada 1948, 1967, dan 1973.

Namun, Kalla menilai perang saat ini bukan lagi cara untuk menuju jalan perdamaian. Mantan Wakil Presiden Indonesia itu menilai harus ada yang menjadi penengah antara kedua negara dalam sebuah dialog perdamaian.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Bila Indonesia ingin membantu kepentingan rakyat Palestina, maka posisi yang harus diperkuat adalah mengenal kedua belah pihak agar dapat mendorong mereka maju ke meja perundingan yang adil. Melalui ajang Piala Dunia U-20 dengan mengikutsertakan Israel justru dapat membangun upaya perdamaian yang tentunya dapat memperjuangkan kepentingan rakyat Palestina," kata Kalla.

Piala Dunia U-20 2023 rencananya akan berlangsung mulai 20 Mei - 11 Juni 2023 di Jakarta, Bandung, Solo, Palembang, Surabaya, dan Bali. Namun dengan pembatalan drawing, kini penyelenggaraannya pun di ambang ketidakpastian.

Massa aksi yang tergabung dalam PA 212 membawa poster saat menggelar aksi di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Senin, 20 Maret 2023. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

Pilihan Editor: Drawing Piala Dunia U-20 Sudah Dibatalkan, FIFA Tetap Cek Kesiapan Stadion Kapten I Wayan Dipta Bali

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Lima Anggota Kelompok Militan Palestina Tewas di Perbatasan Lebanon-Suriah

6 jam lalu

Pasukan tentara Lebanon berpatroli di atas bukit di antara kota perbatasan antara Lebanon dan Suriah, Arsal, 21 September 2016. REUTERS
Lima Anggota Kelompok Militan Palestina Tewas di Perbatasan Lebanon-Suriah

Kelompok militan Palestina, PFLP-GC, menuduh pasukan Israel sebagai pelaku ledakan.


Jadwal Bola Rabu Malam, 31 Mei 2023: Sevilla vs AS Roma di Final Liga Europa, Juga Ada Piala Dunia U-20

17 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Rabu Malam, 31 Mei 2023: Sevilla vs AS Roma di Final Liga Europa, Juga Ada Piala Dunia U-20

Jadwal bola pada Rabu malam hingga Kamis dinihari, 31 Mei - 1 Juni 2023, akan menampilkan final Liga Europa serta 4 pertandingan Piala Dunia U-20.


Hasil Piala Dunia U-20 2023: Amerika Serikat dan Israel Lolos ke Babak Perempat Final

20 jam lalu

Timnas Israel U-20. REUTERS/Agustin Marcarian
Hasil Piala Dunia U-20 2023: Amerika Serikat dan Israel Lolos ke Babak Perempat Final

Timnas Amerika Serikat dan Israel berhasil lolos ke perempat final Piala Dunia U-20 2023.


Israel Tidak Tahu Menahu Pembicaraan Arab Saudi-AS Soal Kesepakatan Normalisasi

1 hari lalu

Penasihat Keamanan Nasional AS Jake Sullivan menunggu dimulainya pertemuan penasihat keamanan nasional di markas NATO di Brussels, Belgia 7 Oktober 2021. [Virginia Mayo/Pool via REUTERS]
Israel Tidak Tahu Menahu Pembicaraan Arab Saudi-AS Soal Kesepakatan Normalisasi

Arab Saudi merestui UEA untuk memulihkan hubungan dengan Israel, tetapi tidak mengikutinya karena tujuan kenegaraan Palestina menjadi prioritas.


ETUC Serukan Boikot pada Produk yang Diproduksi di Wilayah Pendudukan Israel

1 hari lalu

Grafiti untuk memboikot Israel di Bethlehem, di Tepi Barat yang diduduki Israel 3 November 2018. REUTERS/Stephen Farrell
ETUC Serukan Boikot pada Produk yang Diproduksi di Wilayah Pendudukan Israel

ETUC pada 26 Mei 2023 memutuskan untuk memboikot produk-produk yang dibuat di wilayah-wilayah pendudukan illegal oleh Israel di teritorial Palestina


Klaim Tak Ada Warga Israel Usia di Bawah 50 Tahun Meninggal karena Covid-19 Dipertanyakan

1 hari lalu

Seorang wanita menerima dosis ketiga vaksin Covid-19 di Ramat HaSharon, Israel, 30 Juli 2021. Israel mulai memberikan suntikan ketiga vaksin virus Corona atau dosis penguat (booster) bagi warga berusia 60 tahun ke atas atau lansia. Xinhua/JINI
Klaim Tak Ada Warga Israel Usia di Bawah 50 Tahun Meninggal karena Covid-19 Dipertanyakan

Kementerian Kesehatan Israel dicecar terkait data kematian akibat Covid-19 di kalangan anak muda dan kaitannya dengan serangan jantung.


Warga Palestina Ikut Rayakan Kemenangan Erdogan di Pemilu Turki

2 hari lalu

Presiden Turki Tayyip Erdogan berbicara kepada para pendukungnya menyusul kemenangannya pada putaran kedua pemilihan presiden di Istana Kepresidenan di Ankara, Turki 29 Mei 2023. Recep Tayyip Erdogan kembali terpilih sebagai presiden Turki pada putaran kedua pemilu presiden. REUTERS/Umit Bektas
Warga Palestina Ikut Rayakan Kemenangan Erdogan di Pemilu Turki

Kemenangan Erdogan pada pemilu Turki disambut meriah, termasuk oleh warga Palestina.


Juaraga Bakal Jual Merchandise Piala Dunia U-20 di Laga Indonesia vs Argentina, Malah Tak Bikin Produk Lionel Messi

2 hari lalu

Petugas merapikan merchandise Piala Dunia U-20 di Jakarta, Kamis, 30 Maret 2023. PT Juara Raga Adidaya (Juaraga) selaku pemegang lisensi merchandise untuk Piala Dunia U-20 2023 merasakan dampak dari pencoretan Indonesia sebagai tuan rumah, salah satunya adalah sektor UMKM yang telah bekerja sama untuk memproduksi 53 jenis merchandise tersebut. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga
Juaraga Bakal Jual Merchandise Piala Dunia U-20 di Laga Indonesia vs Argentina, Malah Tak Bikin Produk Lionel Messi

CEO Juaraga, Mochtar Sarman, mengaku masih punya pekerjaan rumah untuk menghabiskan sisa produk setelah Piala Dunia U-20 batal digelar di Indonesia


Daftar Tim yang Lolos dan Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia U-20 2023

2 hari lalu

Timnas Argentina U-20.  REUTERS/Agustin Marcarian
Daftar Tim yang Lolos dan Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia U-20 2023

Rangkaian pertandingan babak penyisihan grup Piala Dunia U-20 2023 sudah tuntas digelar. Jadwal babak 16 besar akan dimulai Kamis WIB, 31 Mei.


Klasemen Piala Dunia U-20 2023: Inggris Juara Grup, Korea Selatan dan Uruguay Lolos, Prancis Tersingkir

2 hari lalu

Timnas Inggris U-20. REUTERS/Matias Baglietto
Klasemen Piala Dunia U-20 2023: Inggris Juara Grup, Korea Selatan dan Uruguay Lolos, Prancis Tersingkir

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Irak vs Inggris 0-0, Tunisia vs Uruguay 0-1, Honduras vs Prancis 1-3, Korea Selatan vs Gambia 0-0.