Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Shin Tae-yong Panggil 25 Pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ini Daftarnya

image-gnews
Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat ditemui dalam kejuaraan FIBA World Cup 2023 di Indonesia Arena, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 29 Agustus 2023. TEMPO/Randy
Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat ditemui dalam kejuaraan FIBA World Cup 2023 di Indonesia Arena, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 29 Agustus 2023. TEMPO/Randy
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memanggil 25 pemain untuk pertandingan putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026. Rencananya semua pemain yang terpanggil nanti akan berkumpul mulai 9 Oktober 2023. 

Timnas Indonesia akan melawan Brunei Darussalam pada 12 dan 17 Oktober di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Jika berhasil mengalahkan Brunei dalam dua leg, timnas Indonesia berhak melaju ke putaran kedua.

Pada putaran kedua, skuad Garuda bakal menghuni Grup F. Indonesia harus bersaing dengan timnas Irak, Vietnam, dan Filipina.

Shin Tae-yong tidak bisa memanggil gelandang Ivar Jenner karena sedang mengalami cedera. Ivar mengalami cedera saat menjalani persiapan bersama timnya, Jong FC Utrech di kasta kedua Liga Belanda.

Namun, pemain lain yang berkiprah di luar negeri masih turut disertakan seperti Asnawi Mangkualam (Jeonnam Dragons), Pratama Arhan (Tokyo Verdy), Sandy Walsh (KV Mechelen). Ada juga Jordi Amat (Johor Darul Ta'zim FC), Shayne Pattynama (Viking FK), Saddil Ramdani (Sabah FC), Rafael Struick (ADO Den Haag), dan Elkan Baggott (Ipswich Town).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tim Persib Bandung menjadi penyumbang pemain paling banyak pemain untuk timnas Indonesia. Persib mengirim tiga pemain, diikuti Persikabo, Dewa United, dan Persija Jakarta sebanyak dua pemain.

Daftar 25 pemain timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

1. Edo Febriansah - Persib Bandung
2. Marc Klok - Persib Bandung
3. Ricky Kambuaya - Dewa United
4. Rachmat Irianto - Persib Bandung
5. Dimas Drajad - Persikabo 1973
6. Nadeo Argawinata - Borneo FC
7. Yance Sayuri - PSM Makassar
8. Syahrul Trisna - Persikabo 1973
9. Wahyu Prasetyo - PSIS Semarang
10. Marselino Ferdinan - KMSK Deinze
11. Witan Sulaeman - Persija Jakarta
12. Rizky Ridho - Persija Jakarta
13. Dendy Sulistyawan - Bhayangkara FC
14. Ernando Ari - Persebaya Surabaya
15. Egy Maulana Vikri - Dewa United
16. Ramadhan Sananta - Persis Solo
17. Jordi Ammat - Johor Darul Ta'zim FC
18. Saddil Ramdani - Sabah FC
19. Pratama Arhan - Tokyo Verdy
20. Asnawi Mangkualam - Jeonnam Dragons
21. Sandy Walsh - KV Mechelen
22. Shayne Pattynama - Viking FK
23. Arkhan Fikri - Arema FC
24. Rafael Struick - ADO Den Haag
25. Elkan Baggott - Ipswich Town

Pilihan Editor: Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kabut Asap Selimuti Palembang, Bagaimana Nasib Indonesia vs Brunei Darussalam?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


3 Fakta Penting Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis 9 Mei

1 jam lalu

Timnas Indonesia U-23. Foto : PSSI
3 Fakta Penting Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis 9 Mei

Simak tiga fakta penting laga timnas U-23 Indonesia vs Guinea di playoff Olimpiade Paris 2024, salah satunya pertandingan digelar tertutup.


Mengenal Ipswich Town, Klub Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott yang Promosi ke Premier League

11 jam lalu

Elkan Baggott berselebrasi atas gol perdananya untuk Ipswich Town pada ajang Piala Liga Inggris, Kamis dinihari, 2 November 2023. Instagram Ipswich Town.
Mengenal Ipswich Town, Klub Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott yang Promosi ke Premier League

Kontrak Elkan Baggott di Ipswich Town diketahui hingga 2025. Dengan begitu, Baggot punya peluang bermain di Premier League.


Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

11 jam lalu

Roberto Mancini. REUTERS
Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

Pelatih timnas Arab Saudi Roberto Mancini memuji penampilan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.


Mengenal Guinea, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Playoff Olimpiade Paris 2024

11 jam lalu

Suporter Indonesia bersorak untuk timnya saat pertandingan Semifinal Piala Asia U23 Qatar 2024 antara Indonesia vs Uzbekistan di Stadion Abdullah Bin Khalifa di Doha, Qatar, 29 April 2024. Perjuangan timnas Indonesia U-23 sepanjang Piala Asia di Qatar selalu mendapat dukungan dari suporter setianya Noushad Thekkayil/NurPhoto
Mengenal Guinea, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Playoff Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia U-23 harus menang melawan Timnas Guinea U-23 jika ingin lolos Olimpiade Paris 2024.


Elkan Baggott, Dipanggil untuk Memperkuat Timnas Indonesia hingga Ipswich Town Divisi Utama Liga Premier

17 jam lalu

Elkan Baggott bermain untuk Ipwich Town. Instagram @elkanbaggott.
Elkan Baggott, Dipanggil untuk Memperkuat Timnas Indonesia hingga Ipswich Town Divisi Utama Liga Premier

Badan Tim Nasional (BTN) memanggil Elkan Baggott untuk memperkuat timnas Indonesia U-23 menghadapi Guinea


Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

20 jam lalu

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja di Provinsi Sulawesi Barat pada Selasa, 23 April 2024. Mengawali kegiatannya, Presiden Jokowi meninjau Kantor Gubernur Sulawesi Barat yang sempat hancur saat terjadi gempa pada tahun 2021 lalu. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.


Mengenal Ali Jasim Pemain Timnas Irak U-23 yang Berharap Indonesia Lolos ke Olimpiade

1 hari lalu

Penyerang Irak Ali Jasim merayakan setelah mencetak gol kedua timnya pada pertandingan perebutan tempat ketiga Piala Asia U23 AFC Qatar 2024 antara Irak dan Indonesia di Stadion Abdullah Bin Khalifa di Doha pada Kamis (2/5/2024). (ANTARA/AFP/Karim Jaafar)
Mengenal Ali Jasim Pemain Timnas Irak U-23 yang Berharap Indonesia Lolos ke Olimpiade

Setelah timnas Indonesia U-23 dikalahkan Irak saat perebutan peringkat ketika Piala Asia U-23 2024, Ali Jasim mengungkapkan harapannya


Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Cara Nonton Live Streamingnya

1 hari lalu

Suporter Indonesia bersorak untuk timnya saat pertandingan Semifinal Piala Asia U23 Qatar 2024 antara Indonesia vs Uzbekistan di Stadion Abdullah Bin Khalifa di Doha, Qatar, 29 April 2024. Perjuangan timnas Indonesia U-23 sepanjang Piala Asia di Qatar selalu mendapat dukungan dari suporter setianya Noushad Thekkayil/NurPhoto
Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Cara Nonton Live Streamingnya

Timnas U-23 Indonesia bakal menjalani laga play-off menghadapi Guinea untuk memperebutkan satu jatah tersisa ke Olimpiade 2024.


Elkan Baggott Dipanggil untuk Bela Timnas Indonesia Hadapi Guinea, PSSI Tunggu Respons Bristol Rovers

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott. Doc. PSSI.
Elkan Baggott Dipanggil untuk Bela Timnas Indonesia Hadapi Guinea, PSSI Tunggu Respons Bristol Rovers

PSSI memanggil Elkan William Tio Baggott atau Elkan Baggott untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 pada babak playoff menuju Olimpiade Paris 2024.


Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

1 hari lalu

Pertemuan Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. Instagram @erickthohir.
Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

Sejumlah pihak mengomentari hasil pertandingan Timnas Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 lalu.