Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tottenham Hotspur vs Luton Town, Ange Postecoglou Bawa Misi untuk Bangkit

image-gnews
Tottenham Hotspur v AFC Bournemouth - Tottenham Hotspur Stadium, London, Britain - December 31, 2023 Tottenham Hotspur's Son Heung-min celebrates scoring their second goal with Richarlison Action Images via Reuters/Paul Childs.
Tottenham Hotspur v AFC Bournemouth - Tottenham Hotspur Stadium, London, Britain - December 31, 2023 Tottenham Hotspur's Son Heung-min celebrates scoring their second goal with Richarlison Action Images via Reuters/Paul Childs.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Tottenham Hotspur Ange Postecoglou ingin anak-anak asuhnya bangkit dengan meraih poin penuh saat menjamu Luton Town dalam lanjutan Liga Inggris pekan ke-30 di Stadion Tottenham Hotspur, Sabtu, 31 Maret 2024 pukul 22.00 WIB.

Pelatih asal Australia itu ingin Spurs bangkit setelah kekalahan menyakitkan dengan skor 0-3 melawan Fulham di Craven Cottage sebelum jeda internasional, pertengahan Maret lalu. Kemenangan nanti akan membuat Spurs menyamai poin Aston Villa yang kini ada di posisi keempat dengan 56 poin.

“Kami kembali ke kandang, jelas pertandingan terakhir mengecewakan tapi kami harus memastikan kami kembali memainkan sepak bola kami dan menampilkan yang terbaik karena itulah yang dibutuhkan," kata Postecoglou, dilansir laman resmi klub, Sabtu, 30 Maret 2024.

Ditanya bagaimana jalannya pertandingan melawan Luton nanti, Postecoglou mengaku laga nanti bukanlah laga yang mudah. Meskipun Luton berada satu tingkat di atas zona degradasi musim ini, menurutnya tim asuhan Rob Edwards itu selalu sulit dikalahkan dengan hanya enam dari 17 kekalahan musim ini yang diderita dengan selisih lebih dari satu gol.

"Saya pikir Rob telah melakukan pekerjaannya dengan cemerlang tahun ini, mengingat semua tantangan yang mereka hadapi dan yang mereka alami saat ini karena cedera. Setiap pertandingan yang saya tonton, mereka selalu kompetitif, mereka selalu menyulitkan lawan dan tidak akan ada bedanya bagi kita besok," kata pelatih 58 tahun itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya pernah melihat mereka bermain melawan City atau Liverpool atau Arsenal, klub-klub top mana pun, mereka masih tersingkir dan sangat agresif. Mereka akan sangat agresif melawan kami dan kami harus siap menghadapinya," ucap Postecoglou.

Pada laga nanti, Spurs akan mendapatkan amunisi baru setelah bek andalan mereka Micky van de Ven pulih dari cedera dan siap dimainkan. "Dalam hal cedera. Micky telah berlatih. Dia berlatih beberapa hari terakhir. Dia merasa baik sehingga dia akan tersedia," ucapnya.

Pilihan Editor: Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Piala Dunia 2026? Shin Tae-yong Bicara Target Realistisnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Europa Jumat Dinihari 4 Oktober 2024: Porto vs Manchester United 3-3, Tottenham Menang, AS Roma Kalah

3 jam lalu

Manchester United. REUTERS/Molly Darlington
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Europa Jumat Dinihari 4 Oktober 2024: Porto vs Manchester United 3-3, Tottenham Menang, AS Roma Kalah

Hasil Liga Europa pada Jumat dinihari, 4 Oktober 2024: Manchester United tertahan, Tottenham Hotspur menang, sedangkan AS Roma kalah.


Duel FC Porto vs Manchester United di Liga Europa, Erik Ten Hag Ingin Pemain Lampiaskan Rasa Frustrasi ke Lawan

17 jam lalu

Premier League - Manchester United v Tottenham Hotspur - Old Trafford, Manchester, Britain - September 29, 2024 Manchester United manager Erik ten Hag reacts REUTERS/Molly Darlington.
Duel FC Porto vs Manchester United di Liga Europa, Erik Ten Hag Ingin Pemain Lampiaskan Rasa Frustrasi ke Lawan

Duel FC Porto vs Manchester United akan terjadi pada laga kedua Liga Europa pada Jumat, 4 Oktober 2024, pukul 02.00 WIB.


Manchester United Berada Dalam Tren Buruk, Erik Ten Hag: Saya Tidak Cemas

1 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Manchester United Berada Dalam Tren Buruk, Erik Ten Hag: Saya Tidak Cemas

Manchester United sedang berada dalam tren buruk. Tim berjuluk Setan Merah ini hanya meraih dua kemenangan dari enam pertandingan terakhir.


FA Cabut Kartu Merah Bruno Fernandes, Bisa Bela Manchester United untuk Tiga Laga ke Depan

1 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
FA Cabut Kartu Merah Bruno Fernandes, Bisa Bela Manchester United untuk Tiga Laga ke Depan

FA secara resmi menarik kartu merah yang diberikan kepada kapten Manchester United Bruno Fernandes dalam laga melawan Tottenham Hotspur.


Hasil Bola Selasa Dinihari, 1 Oktober 2024: Bournemouth vs Southampton 3-1, Villarreal vs Las Palmas 3-1, Parma vs Cagliari 2-3

3 hari lalu

Para pemain Bournemouth berselebrasi. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Hasil Bola Selasa Dinihari, 1 Oktober 2024: Bournemouth vs Southampton 3-1, Villarreal vs Las Palmas 3-1, Parma vs Cagliari 2-3

Hasil Bola pada Selasa dinihari, 1 Oktober 2024 menampilkan: Bournemouth vs Southampton 3-1, Villarreal vs Las Palmas 3-1, Parma vs Cagliari 2-3.


2 Berita Manchester United: Erik Ten Hag Tak Takut Dipecat, Bruno Fernandes Protes Kartu Merah

3 hari lalu

Manchester United's Casemiro looks dejected after Tottenham Hotspur's Dejan Kulusevski scores their second goal during the match  Premier League Manchester United vs Tottenham Hotspur at Old Trafford, Manchester, September 29, 2024. REUTERS/Molly Darlington
2 Berita Manchester United: Erik Ten Hag Tak Takut Dipecat, Bruno Fernandes Protes Kartu Merah

Manajer Manchester United Erik ten Hag mengaku tidak takut dipecat meskipun menderita kekalahan telak 0-3 dari Tottenham Hotspur di Old Trafford.


Jadwal Bola Malam Ini Senin 30 September: Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga 1

3 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola Malam Ini Senin 30 September: Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga 1

Jadwal bola pada senin malam hingga Selasa dini hari, 30 September - 1 Oktober 2024, akan menampilkan Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga 1.


Erik Ten Hag Dibayang-bayangi Pemecatan Usai Manchester United Kalah Telak dari Tottenham Hotspur

4 hari lalu

Premier League - Manchester United v Tottenham Hotspur - Old Trafford, Manchester, Britain - September 29, 2024 Manchester United manager Erik ten Hag reacts REUTERS/Molly Darlington.
Erik Ten Hag Dibayang-bayangi Pemecatan Usai Manchester United Kalah Telak dari Tottenham Hotspur

Performa buruk Manchester United saat kalah 0-3 dari Tottenham Hotspur di Old Trafford menempatkan Erik ten Hag dalam posisi sulit.


Hasil Liga Inggris: Tottenham Hotspur Kalahkan Manchester United 3-0 di Old Trafford

4 hari lalu

Pemain Tottenham Hotspur Pedro Porro. Action Images via Reuters/Paul Childs
Hasil Liga Inggris: Tottenham Hotspur Kalahkan Manchester United 3-0 di Old Trafford

Tottenham Hotspur mengalahkan Manchester United dengan skor 3-0 dalam lanjutan Liga Inggris pekan keenam di Stadion Old Trafford.


Borong 4 Gol buat Chelsea, Cole Palmer: Seharusnya Bisa Cetak 5-6 Gol

4 hari lalu

Pemain Chelsea Cole Palmer melakukan selebrasi. REUTERS/Molly Darlington
Borong 4 Gol buat Chelsea, Cole Palmer: Seharusnya Bisa Cetak 5-6 Gol

Pemain Chelsea Cole Palmer menjadi pemain pertama dalam 32 tahun sejarah Liga Inggris yang cetak empat gol di babak pertama pertandingan.