Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas Argentina Tuntaskan Uji Coba dan Siap Berlaga di Copa America 2024, Apa Kata Lionel Messi?

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Timnas Argentina, Lionel Messi. REUTERS/Agustin Marcarian
Pemain Timnas Argentina, Lionel Messi. REUTERS/Agustin Marcarian
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTimnas Argentina akan berusaha mempertahankan gelar juara saat berlaga di Copa America 2024 yang akan berlangsung mulai 20 Juni. Mereka meraih kemenangan 4-1 atas Guatemala dalam uji coba terakhirnya, di Washington, Sabtu WIB, 15 Juni.

Lionel Messi memborong dua gol dalam laga itu. Lautaro Martínez juga mencetak brace. Sedangkan gol lawan tercipta bunuh diri Lisandro Martínez.

Seusai laga ini, Lionel Messi mengingatkan rekan-rekan setimnya di timnas Argentina bahwa tantangan yang mereka hadi di Copa Amerika 2024 tak akan mudah.

Pemain Inter Miami ini mengakui bahwa mempertahankan gelar yang mereka menangkan pada 2021 akan menjadi tantangan yang sulit.

"Ini akan semakin sulit bagi kami, tidak ada yang mudah bagi kami," katanya. "Tapi kami akan mencoba lagi.”

"Kami bekerja dengan keinginan yang sama seperti biasanya, dengan intensitas yang sama di setiap sesi latihan dan menghadapi pertandingan-pertandingan ini seperti yang selalu kami lakukan."

Timnas Argentina belum mengumumkan skuad resmi mereka untuk turnamen, yang dimulai pada 20 Juni saat mereka menghadapi Kanada di Stadion Mercedes-Benz di Atlanta.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya telah memutuskan pemain mana yang akan ditinggalkan, tetapi pertama-tama saya akan memberi tahu mereka," kata pelatih Lionel Scaloni.

"Keputusan selalu melibatkan mencari yang terbaik untuk tim. Ini adalah daftar yang paling sulit dari semuanya karena kami memiliki komplikasi."

Scaloni menambahkan bahwa Messi tahu bahwa ia akan bermain di semua pertandingan tim "selama ia sehat."

ESPN | REUTERS

Pilihan Editor: Demi Bisa Kembali ke Timnas Indonesia, Ini yang Akan Dilakukan Ramadhan Sananta

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Komentar Lionel Messi Usai Timnas Argentina Petik Kemenangan di Laga Pertama Copa America 2024

5 jam lalu

Pemain timnas Argentina, Lionel Messi berebut bola dengan pemain timnas Kanada, Moise Bombito dalam laga penyisihan grup A Copa America di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, 21 Juni 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Komentar Lionel Messi Usai Timnas Argentina Petik Kemenangan di Laga Pertama Copa America 2024

Lionel Messi ungkap pentingnya kemenangan di laga pertama Timnas Argentina di Copa America 2024.


Argentina vs Kanada 2-0, Pelatih Lionel Scaloni Kritik Lapangan Stadion Tak Layak untuk Copa America

13 jam lalu

Pelatih Argentina Lionel Scaloni. REUTERS
Argentina vs Kanada 2-0, Pelatih Lionel Scaloni Kritik Lapangan Stadion Tak Layak untuk Copa America

Pelatih Timnas Argentina Lionel Scaloni mengungkapkan ketidaksenangannya dengan lapangan di Stadion Mercedes-Benz Atlanta.


Lionel Messi Torehkan Rekor Tampilan Terbanyak di Copa America saat Timnas Argentina Kalahkan Kanada

14 jam lalu

Pemain timnas Argentina, Lionel Messi berusaha menjebol gawang timnas Kanada dalam laga penyisihan grup A Copa America di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, 21 Juni 2024. Dale Zanine-USA TODAY Sports
Lionel Messi Torehkan Rekor Tampilan Terbanyak di Copa America saat Timnas Argentina Kalahkan Kanada

Bintang timnas Argentina Lionel Messi baru saja memecahkan rekor caps atau tampilan terbanyak di Copa America setelah ia tampil dalam kemenangan 2-0.


Lionel Messi Gagal Cetak Gol Saat Argentina Kalahkan Kanada 2-0 di Copa America 2024

16 jam lalu

Pemain timnas Argentina, Lionel Messi berusaha menjebol gawang timnas Kanada dalam laga penyisihan grup A Copa America di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, 21 Juni 2024. REUTERS
Lionel Messi Gagal Cetak Gol Saat Argentina Kalahkan Kanada 2-0 di Copa America 2024

Lionel Messi tak mampu memaksimalkan dua peluang emas yang didapat saat Argentina mengalahkan Kanada di Copa America 2024.


Hasil Copa America 2024: Argentina vs Kanada 2-0, Lionel Messi Cetak Assist

17 jam lalu

Pemain timnas Argentina, Angel Di Maria berebut bola dengan pemain timnas Kanada, Moise Bombito dalam laga penyisihan grup A Copa America di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, 21 Juni 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Hasil Copa America 2024: Argentina vs Kanada 2-0, Lionel Messi Cetak Assist

Lionel Messi berperan penting dalam terciptanya dua gol Argentina dengan catatan satu umpan kunci dan satu assist di laga pertama Copa America 2024.


Hasil Copa America 2024: Argentina vs Kanada, Babak Pertama Skor 0-0

19 jam lalu

Pemain timnas Argentina, Lionel Messi berebut bola dengan pemain timnas Kanada, Moise Bombito dalam laga penyisihan grup A Copa America di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, 21 Juni 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Hasil Copa America 2024: Argentina vs Kanada, Babak Pertama Skor 0-0

Argentina dan Kanada sama-sama tak mampu memaksimalkan berbagai peluang yang diperoleh selama babak pertama laga Grup A Copa America 2024.


Timnas Indonesia Tetap di Peringkat 134 Dunia FIFA, Posisi Teratas Timnas Argentina

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia menyapa supporter seusai mengalahkan Filipina pada laga kualifikasi Piala Dunia 2026 di Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa, 11 Juni 2024. Sebanyak 64.942 supporter memadati GBK, dalam pertandingan yang ditutup dengan kemenangan timnas Indonesia tersebut. TEMPO/Febri Angga Palguna
Timnas Indonesia Tetap di Peringkat 134 Dunia FIFA, Posisi Teratas Timnas Argentina

Timnas Indonesia tetap di perigkat 134 dunia meski ada tambahan poin setelah menjalani dua laga terakhir putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026.


Pelatih Timnas Kanada Ingin Timnya Tak Gentar Hadapi Argentina dan Lionel Messi di Laga Pertama Copa America 2024

1 hari lalu

Jesse Marsch. REUTERS/Stephane Mahe
Pelatih Timnas Kanada Ingin Timnya Tak Gentar Hadapi Argentina dan Lionel Messi di Laga Pertama Copa America 2024

Timnas Kanada akan menghadapi Argentina pada laga pertama Copa America 2024 pada Jumat pagi WIB.


Prediksi Argentina vs Kanada di Grup A Copa America 2024 Jumat Pagi WIB: Jadwal Live, Berita Terkini Tim, H2H, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Pemain Timnas Argentina. Lisandro Martinez. REUTERS/Agustin Marcarian
Prediksi Argentina vs Kanada di Grup A Copa America 2024 Jumat Pagi WIB: Jadwal Live, Berita Terkini Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Simak kabar terkini kedua tim menjelang laga dan prediksi pertandingan Argentina vs Kanada di laga pertama Grup A Copa America 2024.


Jelang Laga Argentina vs Kanada di Copa America 2024, Lionel Scaloni Tegaskan Timnya Harus Lupakan Kesuksesan Sebelumnya

1 hari lalu

Pelatih Argentina Lionel Scaloni. REUTERS
Jelang Laga Argentina vs Kanada di Copa America 2024, Lionel Scaloni Tegaskan Timnya Harus Lupakan Kesuksesan Sebelumnya

Duel Argentina vs Kanada yang akan menjadi laga pembuka Copa America 2024 dijadwalkan berlangsung pada Jumat, 21 Juni 2024, mulai 07.00 WIB.