Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Copa America 2024: Daftar Tim yang Lolos ke Perempat Final dan Jadwalnya

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Timnas Brasil, Marquinhos berebut bola dengan pemain Timnas Kolombia, Jhon Cordoba dalam Piala Copa America di Levi's Stadium, Santa Clara, Amerika Serikat, 2 Juli 2024. Darren Yamashita-USA TODAY Sports
Pemain Timnas Brasil, Marquinhos berebut bola dengan pemain Timnas Kolombia, Jhon Cordoba dalam Piala Copa America di Levi's Stadium, Santa Clara, Amerika Serikat, 2 Juli 2024. Darren Yamashita-USA TODAY Sports
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tuntas sudah babak penyisihan grup Copa America 2024. Timnas Brasil menjadi tim terakhir yang lolos ke babak perempat final.

Timnas Brasil melaju sebagai runner-up Grup D. Hal itu dipastikan setelah mereka bermain 1-1 dengan Kolombia di Stadion Levi's, Rabu WIB, 3 Juli 2024. 

Pertandingan ini berlangsung sengit sejak menit-menit awal pertandingan. Kolombia bermain menekan. Ancaman berbahaya di gawang Brasil terjadi pada menit kedelapan, ketika tendangan bebas yang dilakukan James Rodriguez mengenai mistar gawang. 

Namun, selang empat menit, Brasil yang mencetak gol. Raphinha mencatatkan namanya di papan skor. Bola dari tendangan bebas yang dilakukannya mengarah ke kiri atas gawang dan tak berhasil ditepis kiper Gustavo Vargas meski sempat menyentuhnya. 

Kolombia menyamakan kedudukan pada menit ketiga tambahan waktu babak pertama. Daniel Munoz yang masuk ke dalam kotak, berhasil menyelesaikan dengan baik umpan terobosan dari Jhon Cordoba. Skor pun kembali imbang 1-1.

Hasil ini mengantar Kolombia menjadi juara Grup D dengan tujuh poin, sedangkan Brasil di urutan kedua dengan lima poin. Di babak perempat final, Kolombia akan menghadapi Panama  pada Minggu, 7 Juli. Sedangkan Brasil berhadapan dengan Uruguay pada hari yang sama.

Daftar Tim yang Sudah Lolos ke Perempat Final

Grup A: Argentina, Kanada
Grup B: Venezuela, Ekuador
Grup C: Uruguay, Panama
Grup D: Kolombia, Brasil.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jadwal Perempat Final Copa America 2024
(Live Indosiar dan Vidio)

Jumat, 5 Juli 2024
08:00 Argentina vs Ekuador.

Sabtu, 6 Juli 2024
08:00 Venezuela vs Kanada.

Minggu, 7 Juli 2024
02.00 WIB: Kolombia vs Kanada.

Minggu, 7 Juli 2024
05.00 WIB: Uruguay vs Brasil

Pilihan Editor: Top Skor Euro 2024 Rabu 3 Juli: Cody Gakpo Saingi Jamal Musiala di Posisi Teratas

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ekuador Tersingkir dari Copa America 2024 Usai Dikalahkan Argentina, Felix Sanchez Dipecat

3 jam lalu

Pelatih Ekuador Felix Sanchez. Mandatory Credit: Maria Lysaker-USA TODAY Sports
Ekuador Tersingkir dari Copa America 2024 Usai Dikalahkan Argentina, Felix Sanchez Dipecat

Pemecatan Felix Sanchez dilakukan tak lama setelah Timnas Ekuador tersingkir dari Copa America 2024 usai kalah lawan Argentina lewat adu penalti.


Copa America 2024: Lionel Scaloni Tak Khawatirkan Kegagalan Lionel Messi dalam Adu Penalti saat Argentina Kalahkan Ekuador

4 jam lalu

Ekspresi pemain timnas Argentina, Lionel Messi setelah gagal mengeksekusi tendangan penalti saat melawan timnas Ekuador dalam laga perempat final Copa America di Stadion NRG, Texas, AS, 4 Juli 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Copa America 2024: Lionel Scaloni Tak Khawatirkan Kegagalan Lionel Messi dalam Adu Penalti saat Argentina Kalahkan Ekuador

Timnas Argentina menjadi tim pertama yang memastikan lolos semifinal Copa America 2024 setelah menyingkirkan Ekuador lewat adu penalti.


Jadwal Copa America 2024 Sabtu Pagi WIB, 6 Juli: Venezuela vs Kanada, Berebut Tiket Semifinal

5 jam lalu

Pemain Venezuela Jos Salomn Rondn  berusaha melewati pemain Meksiko dalam pertandingan Copa Amerika di Stadion SoFi, 27 Juni 2024.  Mandatory Credit: Jessica Alcheh-USA TODAY Sports
Jadwal Copa America 2024 Sabtu Pagi WIB, 6 Juli: Venezuela vs Kanada, Berebut Tiket Semifinal

Jadwal Copa America 2024 akan kembali hadir Sabtu pagi WIB, 6 Juli. Pertandingan Venezuela vs Kanada akan berlangsung di Arlington, Texas.


Bagaimana Performa Lionel Messi saat Timnas Argentina Kalahkan Ekuador dan Lolos ke Semifinal Copa America 2024?

5 jam lalu

Ekspresi pemain timnas Argentina, Lionel Messi setelah gagal mengeksekusi tendangan penalti saat melawan timnas Ekuador dalam laga perempat final Copa America di Stadion NRG, Texas, AS, 4 Juli 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Bagaimana Performa Lionel Messi saat Timnas Argentina Kalahkan Ekuador dan Lolos ke Semifinal Copa America 2024?

Lionel Messi tampil saat Timnas Argentina lolos ke babak semifinal Copa America 2024 dengan mengalahkan Ekuador.


Kunci Emiliano Martinez Usai Jadi Bintang Kemenangan Adu Penalti Argentina atas Ekuador di Copa America 2024

7 jam lalu

Para pemain timnas Argentina berselebrasi setelah mengalahkan timnas Ekuador lewat adu penalti dalam laga perempat final Copa America di Stadion NRG, Texas, AS, 4 Juli 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Kunci Emiliano Martinez Usai Jadi Bintang Kemenangan Adu Penalti Argentina atas Ekuador di Copa America 2024

Emiliano Martinez, menjadi bintang kemenangan Argentina atas Ekuador pada babak perempat final Copa America 2024.


Argentina ke Semifinal Copa America 2024 Usai Menang Adu Penalti Lawan Ekuador 4-2

9 jam lalu

Pemain Argentina Lisandro Matinez merayakan gol ke gawang Ekuador di perempat final Copa America 2024. Twitter @Argentina.
Argentina ke Semifinal Copa America 2024 Usai Menang Adu Penalti Lawan Ekuador 4-2

Argentina berhasil melaju ke babak semifinal Copa America 2024. La Albiceleste lolos seusai memetik kemenangan dramatis lewat adu penalti.


Copa America 2024: Argentina vs Ekuador, Scaloni Andalkan Lautaro Martinez dan Julian Alvarez, Bagaimana dengan Messi?

21 jam lalu

Pemain timnas Argentina, Lautaro Martinez berselebrasi setelah menjebol gawang timnas Peru dalam laga penyisihan grup A Copa America di Hard Rock Stadium, Florida, AS, 29 Juni 2024. Timnas Argentina meraih kemenangan ketiganya di Copa America 2024 saat mengalahkan Peru di pertandingan terakhir penyisihan Grup A dengan skor 2-0. REUTERS/Agustin Marcarian
Copa America 2024: Argentina vs Ekuador, Scaloni Andalkan Lautaro Martinez dan Julian Alvarez, Bagaimana dengan Messi?

Pelatih Timnas Argentina Lionel Scaloni mengatakan akan mengandalkan Lautaro Martinez dan Julian Alvarez saat berjumpa Ekuador di Copa America 2024.


Prediksi Argentina vs Ekuador di Perempat Final Copa America 2024: Jadwal, H2H, Berita Terkini, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Pemain timnas Argentina, Nicolas Otamendi berebut bola dengan pemain Peru dalam laga penyisihan grup A Copa America di Hard Rock Stadium, Florida, AS, 29 Juni 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Prediksi Argentina vs Ekuador di Perempat Final Copa America 2024: Jadwal, H2H, Berita Terkini, Perkiraan Formasi

Duel Timnas Argentina vs Ekuador akan tersaji di babak perempat final Copa America 2024 di NRG Stadium, Houston, Texas, pada Jumat, 5 Juli 2024.


Jadwal Argentina vs Ekuador di Copa America 2024, Lionel Scaloni Belum Pastikan Lionel Messi Bisa Main

1 hari lalu

Pemain Argentina Lionel Messi. REUTERS/Agustin Marcarian
Jadwal Argentina vs Ekuador di Copa America 2024, Lionel Scaloni Belum Pastikan Lionel Messi Bisa Main

Pelatih Timnas Argentina, Lionel Scaloni, menyatakan Lionel Messi masih diragukan akan bisa tampil untuk laga perempat final Copa America 2024.


Jadwal Perempat Final dan Daftar Top Skor Copa America 2024, Ada Argentina vs Ekuador, Uruguay vs Brasil

1 hari lalu

Aksi pemain timnas Argentina, Lautaro Martinez saat menjebol gawang timnas Peru dalam laga penyisihan grup A Copa America di Hard Rock Stadium, Florida, AS, 29 Juni 2024. REUTERS/Agustin Marcarian
Jadwal Perempat Final dan Daftar Top Skor Copa America 2024, Ada Argentina vs Ekuador, Uruguay vs Brasil

Delapan negara sudah memastikan langkahnya ke babak perempat final Copa America 2024 pada Rabu, 3 Juli 2024