Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mandzukic Antar Atletico Madrid Pepet Barcelona  

image-gnews
Pemain Atletico, Mario Mandzukic, berselebrasi usai menjebol gawang Hospitalet dalam pertandingan Copa del Rey di stadion Vicente, Madrid, Spanyol, 18 Desember 2014. AP/Daniel Ochoa de Olza
Pemain Atletico, Mario Mandzukic, berselebrasi usai menjebol gawang Hospitalet dalam pertandingan Copa del Rey di stadion Vicente, Madrid, Spanyol, 18 Desember 2014. AP/Daniel Ochoa de Olza
Iklan

TEMPO.COJakarta - Mario Mandzukic menjadi bintang saat Atletico Madrid mengalahkan tuan rumah Eibar 3-1 di Estadio Municipal dalam laga lanjutan La Liga Spanyol, Ahad dinihari, 1 Februari 2015. Mantan penyerang Bayern Muenchen asal Kroasia itu memborong dua gol.

Mandzukic mencetak golnya pada menit ke-23 dan ke-25. Gol pertama dia dicetak setelah mendapat assist dari Antoine Griezmann.

Griezmann sendiri sebelumnya sudah mencetak gol yang membawa Atletico unggul dengan cepat pada menit ketujuh. Ia mencetak gol setelah memanfaatkan umpan dari Raul Garcia. Sedangkan Eibar hanya bisa mengecilkan kedudukan lewat Federico Piovaccari pada menit ke-89.

Kedua tim imbang dalam penguasaan bola, tapi Atletico unggul dalam serangan. Tim asuhan Diego Simeone itu melakukan sembilan tembakan yang tiga di antaranya terarah. Sedangkan Eibar melakukan enam tembakan, lima di antaranya terarah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan kemenangan ini, Atletico menyamai perolehan poin Barcelona di posisi kedua dengan 47 poin. Barca sendiri baru akan bermain melawan Villarreal pada Senin dinihari. Adapun Eibar tetap di posisi kedelapan dengan 27 poin. 

FOOTBALL ESPANA | NURDIN



Berita Lain
Di Jakarta, Louis Saha: Suporter Indonesia Terbaik
Direktur MU: Rooney cs Pasti Datang ke Indonesia
Sturridge Cetak Gol, Liverpool Tekuk West Ham 2-0
MU Pukul Leicester 3-1, Geser Soton dari 3 Besar
Tanpa Ronaldo, Madrid Kalahkan Anak Asuh Moyes

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

3 hari lalu

Pemain Atletico Madrid Antoine Griezmann. REUTERS/Violeta Santos Moura
Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.


Presiden La Liga Javier Tebas: Kylian Mbappe Perkuat Real Madrid Musim Depan

4 hari lalu

Pemain Paris St Germain Kylian Mbappe berpose dengan sejumlah trofi saat melakukan selebrasi usai memenangkan Liga Prancis Ligue 1 usai kalahkan Toulouse di Parc des Princes, Paris, 13 Mei 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Presiden La Liga Javier Tebas: Kylian Mbappe Perkuat Real Madrid Musim Depan

Presiden La Liga Spanyol, Javier Tebas, mengatakan bahwa penyerang PSG Kylian Mbappe akan bergabung dengan Real Madrid pada musim depan.


Real Madrid Jaga Performa Jelang Final Liga Champions, Kalahkan Granada 4-0 di Liga Spanyol

7 hari lalu

Pemain Real Madrid Rodrygo dan Vinicius Junior saat berselebrasi. REUTERS/Juan Medina
Real Madrid Jaga Performa Jelang Final Liga Champions, Kalahkan Granada 4-0 di Liga Spanyol

Real Madrid mampu menjaga performanya menjelang final Liga Champions. Mereka menang 4-0 atas Granada di Liga Spanyol.


Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

13 hari lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. REUTERS
Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.


Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

14 hari lalu

Pelatih Girona, Michel. REUTERS/Albert Gea
Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.


Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

14 hari lalu

Pelatih Barcelona Xavi Hernandez. REUTERS/Marcelo Del Pozo
Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?


Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

14 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham. REUTERS/Albert Gea
Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.


Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

14 hari lalu

 Real Madrid. REUTERS/Juan Medina
Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.


Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

14 hari lalu

Franco Mastantuono. (Instagram/@franco.mastantuono)
Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.


Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-33 dan Skenario Perebutan Juara setelah Barcelona Kalahkan Valencia 4-2

19 hari lalu

Pemain Barcelona Robert Lewandowski mencetak gol ke gawang Valencia dalam pertandingan Liga Spanyol di Estadi Olimpic Lluis Companys, Barcelona, 30 April 2024. REUTERS/Albert Gea
Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-33 dan Skenario Perebutan Juara setelah Barcelona Kalahkan Valencia 4-2

Trigol (hatrick) Robert Lewandowski membawa Barcelona menang 4-2 atas 10 pemain Valencia dalam pertandingan pekan ke-33 Liga Spanyol.