Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bonek Berhasil, Status Persebaya Masuk Agenda Kongres PSSI

image-gnews
Suporter Persebaya menunjukkan atributnya saat akan berangkat ke Jakarta di stasiun Pasar Turi, Surabaya, 1 Agustus 2016. Keberangkatan ratusan suporter bonek ke Jakarta untuk menggelar aksi unjuk rasa di Kantor Kemenpora serta Kongres Luar Biasa PSSI. ANTARA/Didik Suhartono
Suporter Persebaya menunjukkan atributnya saat akan berangkat ke Jakarta di stasiun Pasar Turi, Surabaya, 1 Agustus 2016. Keberangkatan ratusan suporter bonek ke Jakarta untuk menggelar aksi unjuk rasa di Kantor Kemenpora serta Kongres Luar Biasa PSSI. ANTARA/Didik Suhartono
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Upaya Bonek untuk mengembalikan status Persebaya sebagai anggota PSSI membuahkan hasil.  Nasib Persebaya Surabaya akan dibahas pada Kongres PSSI 17 Oktober 2016 setelah di Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Hotel Mercure Ancol, Jakarta, Rabu, 3 Agustus 2016, pihak federasi sepak bola Indonesia akan memasukkan permasalahan tersebut pada agenda kongres.

"Kami putusan masalah Persebaya akan dibawa ke kongres. Tentunya dengan masukan-masukan. Yang terpenting kami sudah catat bahwa masalah Persebaya menjadi agenda kongres 17 Oktober," kata pelaksana tugas Ketua Umum PSSI, Hinca Panjaitan usai KLB PSSI.

Menurut dia, pembahasan permasalahan Persebaya Surabaya merupakan agenda tambahan karena pada kongres 17 Oktober agenda utamanya adalah pemilihan kepengurusan baru yang akan memimpin PSSI empat tahun mendatang.

Mantan Ketua Komisi Disiplin PSSI menambahkan, pembahasan masalah Persebaya ini juga akan dilaporkan ke FIFA. Dengan demikian, jika nantinya terpilih kepengurusan baru, agenda ini tetap akan dibahas. BACA: Kongres Pemilihan Ketua PSSI Digelar 17 Oktober 2016

Masalah klub Persebaya Surabaya saat ini menjadi pembicaran setelah ribuan Bonek (sebutan suporter fanatik Persebaya) datang ke Jakarta untuk memperjuangkan status klub kebanggaannya. Bahkan, ada rencana melakukan aksi di lokasi KLB meski akhirnya mampu ditahan.

Bonek yang datang langsung dari Jawa Timur selama di Jakarta ditempatkan di Stadion Tugu Jakarta Utara. Selama di kompleks stadion yang dulunya menjadi kandang Persitara itu Bonek terus menyampaikan aspirasinya.

Adapun tuntutan Bonek yang diharapkan bisa disetujui oleh PSSI itu adalah pertama mendesak PSSI memulihkan status keanggotaan klub yang berjuluk Bajul Ijo itu, kedua mendesak PSSI mengakui dan mengikutsertakan Persebaya di kompetisi nasional dan ketiga menanyakan tindak lanjut sengketa perebutan merk dan logo Persebaya antara PT Persebaya Surabaya dengan PT Mitra Muda Inti Berlian.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kedatangan Bonek ke Jakarta juga membawa Menpora Imam Nahrawi turun ke lapangan. Menteri kelahiran Bangkalan, Madura ini bahkan menemui langsung para Bonek di Stadion Tugu. Pemerintah dalam hal ini Kemenpora juga menampung aspirasi Bonek.

PSSI juga tidak ketinggalan. Salah satu anggota Komite Eksekutif (exco) yaitu Tony Aprilani menjadi motor dengan memberikan dukungan kepada perjuangan Bonek. Bahkan, pengurus PSSI asal Jawa Barat itu memberikan surat jaminan.

"Saya saat ini datang bersama surat yang saya janjikan kemarin dan saat ini suratnya sudah ditandatangani sembilan anggota exco yang artinya sudah memenuhi syarat sebagai sesuatu yang sah," kata Tony Aprilani di hadapan Bonek.

Surat yang ditandangani Exco PSSI, kata dia, merupakan langkah awal untuk melakukan pemutihan permasalahan Persebaya. Bahkan, pihaknya juga berjanji akan memperjuangkan di kongres 17 Oktober mendatang.

Setelah mendapatkan kepastian, ribuan Bonek ini diarahkan untuk kembali ke daerahnya masing-masing. Bahkan, kepulangan Bonek ini difasilitasi dengan menggunakan bus.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

2 hari lalu

Pesepak bola Bali United Privat Mbarga berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC saat pertandingan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu 20 April 2024. Bali United mengalahkan Bhayangkara FC yang sudah dipastikan terdegradasi ke Liga 2 dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

Bali United menjadi tim ketiga yang lolos babak Championship Series alias empat besar Liga 1 2023-2024.


Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

2 hari lalu

Pesepak bola Persebaya Surabaya Muhammad Iqbal (kanan) melakukan selebrasi bersama rekan setimnya usai mencetak gol ke gawang PSS Sleman pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu, 3 Maret 2024. Persebaya menang dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/Spt.Persebaya-kalahkan-PSS-Sleman-030324-rzl-3.jpg
Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

Duel Persebaya Surabaya vs Bali United akan menjadi laga pembuka pekan ke-33 Liga 1 2023-2024.


Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

5 hari lalu

Pemain Persebaya Surabaya Bruno Moreira Soares (kanan). ANTARA/Fikri Yusuf
Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

Klub Liga 1 Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain asingnya, Bruno Moreira selama dua tahun.


Top Skor Liga 1 Usai David Da Silva Cetak Hattrick saat Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1

6 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Top Skor Liga 1 Usai David Da Silva Cetak Hattrick saat Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1

Penyerang Persib Bandung, David da Silva, semakin kokoh di posisi teratas daftar top skor Liga 1 2023-2024.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

6 hari lalu

Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat pada Sabtu, 20 April 2024. Twitter @persebayaupdate.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

Persib Bandung mengalahkan Persebaya Surabaya pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024 dengan skor 3-1. David Da Silva mencetak tiga gol dalam laga itu.


Jadwal Live dan Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Hari Ini

6 hari lalu

Pemain Persib Bandung, Rezaldi Hehanusa. (persib.co.id)
Jadwal Live dan Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Hari Ini

Laga besar antara Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan tersaji pada pekan ke-32 Liga 1 2023-2024.


Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

6 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan hadir pada pekan ke-32 Liga 1 hari ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Menang Telak 3-0 atas Persebaya Surabaya

10 hari lalu

Laga Persebaya Surabaya vs Dewa United di Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa, 16 April 2024. Doc. Dewa United.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Menang Telak 3-0 atas Persebaya Surabaya

Dewa United berhasil mencuri kemenangan saat bertandang ke markas Persebaya Surabaya pada pekan ke-31 Liga 1.


Prediksi Persebaya Surabaya vs Dewa United di Liga 1 Pekan Ke-31: Jadwal, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

10 hari lalu

Para pemain Persebaya Surabaya merayakan gol ke gawang PSS Sleman di Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin, 4 Maret 2024. Twitter @persebayaupdate.
Prediksi Persebaya Surabaya vs Dewa United di Liga 1 Pekan Ke-31: Jadwal, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

Persebaya Surabaya bakal menjamu Dewa United pada pekan ke-31 Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekor pertemuan dan prediksinya?


Liga 1: Persebaya Surabaya Hadapi Dewa United usai Libur Lebaran, Ini yang Dilakukan Paul Munster

13 hari lalu

Paul Munster. Instagram/@coach.munster
Liga 1: Persebaya Surabaya Hadapi Dewa United usai Libur Lebaran, Ini yang Dilakukan Paul Munster

Klub Liga 1 Para pemain Persebaya Surabaya menjalani latihan khusus setelah melewati libur Lebaran selama dua hari.