Jadwal Liga Europa Babak Play-off 16 Besar, Barcelona vs Napoli Live di SCTV

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 16 Februari 2022 19:57 WIB

Pemain FC Barcelona Luuk de Jong melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Mallorca dalam pertandingan Liga Spanyol La Liga di Stadion Visit Mallorca, Palma, Mallorca, 3 Januari 2022. Barcelona berhasil kalahkan Mallorca 1-0. REUTERS/Nacho Doce

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Liga Europa mulai memasuki babak play-off 16 Besar. Pertandingan leg pertama akan berlangsung serentak pada pekan ini, dengan dua laga disiarkan SCTV.

Ada delapan tiket yang akan diperebutkan tim peserta. Tiap laga mempertemukan tim yang lengser dari Liga Champions (posisi ketiga klasemen) akan berhadapan dengan tim runner-up grup babak penyisihan grup Liga Europa.

Dari rangkaian laga yang tersaji, akan ada satu laga besar, Barcelona vs Napoli. Kedua tim akan bertemu Jumat dinihari, 18 Februari 2022, mulai 00:45 WIB. Aksi keduanya, yang berlangsung di Camp Nou, akan disiarkan langsung SCTV.

Barcelona adalah tim peringkat ketiga fase grup Liga Champions. Sementara, Napoli adalah runner-up grup Liga Europa. Jadi, kedua tim harus saling mengalahkan untuk lolos ke babak 16 Besar.

Performa Barcelona, yang lengser dari Liga Champions, tengah beranjak naik di bawah polesan Xavi. Mereka idak pernah kalah pada tiga laga terakhir dan kini mulai bersaing di posisi empat besar Liga Spanyol alias di zona Liga Champions.

Napoli, runner-up babak grup Liga Europa, juga dalam trend bagus. Pasukan Luciano Spalletti tidak pernah kalah pada lima laga terakhirnya di Serie A. Mereka kini menempati posisi ketiga klasemen dengan nilai 53, di bawah AC Milan (55) dan Inter Milan (54).

Advertising
Advertising

Laga lain yang juga disiarkan langsung SCTV adalah Porto vs Lazio, yang juga akan berlangsung pada Jumat dinihari, tapi dimulai 03.00 WIB.

Inilah jadwal leg pertama selengkapnya:

Jumat, 18 Februari 2022
00:45 WIB - Barcelona vs Napoli (SCTV, Vidio)
00:45 WIB - Borussia Dortmund vs Rangers (Vidio)
00:45 WIB - Sheriff Tiraspol vs Braga (Vidio)
00:45 WIB - Zenit vs Real Betis (Vidio)
03:00 WIB - Porto vs Lazio (SCTV, Vidio)
03:00 WIB - Atalanta vs Olympiakos (Vidio)
03:00 WIB - RB Leipzig vs Real Sociedad (Vidio)
03:00 WIB - Sevilla vs Dinamo Zagreb (Vidio).

Leg kedua babak play-off 16 Besar Liga Europa akan berlangsung pada 24 Februari. Pemenang tiap laga dalam kedua leg sudah dinantikan 8 tim lain yang sudah lolos ke babak 16 besar sebagai juara grup babak penyisihan.

Baca Juga: Fakta Menarik Soal Tokyo Verdy, Klub Jepang yang Baru Merekrut Pratama Arhan

Berita terkait

Prediksi Liverpool vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

8 menit lalu

Prediksi Liverpool vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Liverpool diprediksi akan mendominasi jalannya pertandingan, sementara Bournemouth lebih bermain bertahan dan mengandalkan serangan balik.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Hari Ini Sabtu 21 September 2024: Chelsea, Liverpool, Man United, Real Madrid, Juventus, PSG, Bayern, dan Bali United

3 jam lalu

Jadwal Bola Hari Ini Sabtu 21 September 2024: Chelsea, Liverpool, Man United, Real Madrid, Juventus, PSG, Bayern, dan Bali United

Jadwal bola pada hari ini, Sabtu, 21 September 2024, akan menampilkan Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, Liga Prancis, Liga 1.

Baca Selengkapnya

2 Berita Liga Champions: Diego Simeone Komentari Format Baru Kompetisi, Xabi Alonso Raih Kemenangan Besar Pertama

15 jam lalu

2 Berita Liga Champions: Diego Simeone Komentari Format Baru Kompetisi, Xabi Alonso Raih Kemenangan Besar Pertama

Manajer Atletico Madrid Diego Simeone menilai bahwa format baru Liga Champions 2024-2025 memaksa tim untuk mengejar kemenangan.

Baca Selengkapnya

Komentar Hansi Flick Usai Barcelona Tampil Buruk di Kandang AS Monaco di Liga Champions

19 jam lalu

Komentar Hansi Flick Usai Barcelona Tampil Buruk di Kandang AS Monaco di Liga Champions

Pelatih Barcelona Hansi Flick mengaku tidak khawatir dengan performa timnya meskipun kalah 1-2 dari AS Monaco di Liga Champions. Masih optimistis?

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil dan Klasemen Liga Champions Jumat Dinihari 20 September 2024: Monaco Kalahkan Barcelona 2-1, Atalanta vs Arsenal 0-0

1 hari lalu

Rekap Hasil dan Klasemen Liga Champions Jumat Dinihari 20 September 2024: Monaco Kalahkan Barcelona 2-1, Atalanta vs Arsenal 0-0

Hasil Liga Champions pada Jumat dinihari, 20 September 2024: Monaco vs Barcelona 2-1, Atalanta vs Arsenal 0-0. Simak klasemen terkini.

Baca Selengkapnya

Prediksi AS Monaco vs Barcelona di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

1 hari lalu

Prediksi AS Monaco vs Barcelona di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

Barcelona akan menjalani laga tandang melawan AS Monaco pada pertandingan pertama Liga Champions 2024-2025 di Stade Louis II pada Jumat, 20 September

Baca Selengkapnya

Prediksi Atalanta vs Arsenal di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Fakta Menarik dan Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Atalanta vs Arsenal di Liga Champions Malam Ini: Jadwal, H2H, Fakta Menarik dan Perkiraan Formasi

Duel Atalanta vs Arsenal akan terjadi pada laga Liga Champions 2024-2025 di Gewiss Stadium pada Jumat, 20 September 2024, pukul 02.00 WIB.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Penting Format Baru Liga Champions 2024-2025: Hal-hal yang Berubah, Peta Persaingan, Juga Hasil dan Jadwal Pekan Pertama

1 hari lalu

8 Fakta Penting Format Baru Liga Champions 2024-2025: Hal-hal yang Berubah, Peta Persaingan, Juga Hasil dan Jadwal Pekan Pertama

Jadwal babak utama kompetisi sepak bola Liga Champions musim 2024-2025, yang memakai format baru, sudah dimulai pekan ini. Simak fakta menariknya.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: PSG vs Girona 1-0, Luis Enrique Sebut Ketegangannya Seperti Menanti Kelahiran Bayi

2 hari lalu

Liga Champions: PSG vs Girona 1-0, Luis Enrique Sebut Ketegangannya Seperti Menanti Kelahiran Bayi

Laga PSG vs Girona hadir dalam matchday pertama Liga Champions berakhir 1-0. Simak komentar pelatih PSG

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Manchester City vs Inter Milan 0-0, Simone Inzaghi Nilai Timnya Seharusnya Bisa Menang

2 hari lalu

Liga Champions: Manchester City vs Inter Milan 0-0, Simone Inzaghi Nilai Timnya Seharusnya Bisa Menang

Laga Manchester City vs Inter Milan, dalam matchday pertama Liga Champions berakhir 0-0. Simak komentar Simone Inzaghi.

Baca Selengkapnya