Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Viral, Cara Lucu Mohamed Salah Tanggapi Isu Tak Akur dengan Mane

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Gaya pemain Liverpool Mohamed Salah setelah menjebol gawang Arsenal dalam laga lanjutan Premier League atau Liga Inggris di Anfiel, Sabtu malam, 24 Agustus 2019. Reuters/Carl Recine
Gaya pemain Liverpool Mohamed Salah setelah menjebol gawang Arsenal dalam laga lanjutan Premier League atau Liga Inggris di Anfiel, Sabtu malam, 24 Agustus 2019. Reuters/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain Liverpool, Mohamed Salah, menanggapi isu soal tak akur dengan Sadio Mane dengan cara lucu. Ia mengunggah video yang sudah direkaya lewat akun twitternya.

Salah dan Mane jadi sorotan setelah Liverpool menang 3-0 atas Burnley pada 31 Agustus lalu. Keduanya dianggap tak mampu bermain dalam harmoni.

Penyebabnya adalah Mane yang sempat marah-marah setelah diganti dalam laga tersebut. Ia menunjukkan gestur yang mengindikasikan kekecewaan karena sebelumnya tak dioperi bola oleh Salah. Ia menunjukkan kejengkelannya tak hanya saat berdiri di pinggir lapangan, tapi juga saat sudah duduk di bangku pemain cadangan.

Peristiwa itu sempat ramai jadi bahasan media. Mo Salah disebut sebagai egoistis. Hubungan Salah dan Mane pun disebut tak lagi harmonis.

Salah merespons tudingan itu dengan santai. Ia mengunggah video lucu dalam akun twitter-nya. Video itu menunjukkan dua anak yang bertemu dan berpelukan di trotoar disaksikan seorang dewasa.

Salah merekayasa video itu dengan mengganti kepala anak tersebut dengan kepala dia dan Mane. Sedangkan kepala pria dewasa dia ganti dengan kepala Jurgen Klopp, pelatih Liverpool.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lihat video unggahan Salah yang jadi viral itu:

Salah dan Mane akan kembali jadi andalan Liverpool saat melawan Newcastle dalam lanjutan Liga Inggris Sabtu malam ini. The Reds akan berjuang menjaga kesempurnaannya yang sudah berlangsung dalam empat laga.

MIRROR | METRO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terpopuler Bisnis: Tanggapan Jokowi Atas Fenomena Pabrik Tutup, Cerita Pengguna Starlink hingga Viral Pajak Rp9 Juta

5 jam lalu

Presiden Joko Widodo (ketiga kiri) didampingi Menkominfo Budi Arie Setiadi (kedua kanan), Menkopolhukam Hadi Tjahjanto (kedua kiri), Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin (kanan) dan Direktur Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika (Dirjen SDPPI) Kementerian Komunikasi dan Informatika Ismail (kiri) meninjau ruang Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT) atau Indonesia Digital Test House (IDTH) sebelum peresmian di Tapos, Depok, Jawa Barat, Selasa 7 Mei 2024. Presiden mengatakan kehadiran IDTH sangat penting bagi pengawasan perangkat teknologi digital baik mobil listrik hingga perangkat komunikasi yang akan masuk ke Indonesia. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Terpopuler Bisnis: Tanggapan Jokowi Atas Fenomena Pabrik Tutup, Cerita Pengguna Starlink hingga Viral Pajak Rp9 Juta

Presiden Joko Widodo atau Jokowi memaklumi usaha selalu ada kondisi naik turun.


Terkini: Viral Cokelat Rp 1 Juta Kena Pajak Rp 9 Juta Ini Tanggapan Bea Cukai, Kata Jokowi soal Pabrik Sepatu Bata yang Tutup

16 jam lalu

Ilustrasi cokelat (pixabay.com)
Terkini: Viral Cokelat Rp 1 Juta Kena Pajak Rp 9 Juta Ini Tanggapan Bea Cukai, Kata Jokowi soal Pabrik Sepatu Bata yang Tutup

Bea Cukai menanggapi unggahan video Tiktok yang mengaku mengirim cokelat dari luar negeri senilai Rp 1 juta dan dikenakan bea masuk Rp 9 juta.


Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

19 jam lalu

Ekspresi Erling Haaland pada laga Manchester City vs Arsenal di Etihad Stadium pada Minggu, 31 Maret 2024. REUTERS/Carl Recine.
Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

Produktivitas Erling Haaland dalam mencetak gol dalam semusim melampaui striker legendaris Alan Shearer


Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

1 hari lalu

Pemain Manchester United, Bruno Fernandes. REUTERS/Carl Recine
Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.


Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

1 hari lalu

Ekspresi pemain Manchester United Jonny Evans dan rekannya setelah pemain Crystal Palace Jean-Philippe Mateta mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Selhurst Park, London, 7 Mei 2024. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.


Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

1 hari lalu

Manchester United. Action Images melalui Reuters/Andrew Couldridge
Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.


Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

1 hari lalu

Pemain Manchester United Christian Eriksen. REUTERS/Toby Melville
Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.


Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

1 hari lalu

Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi setelah menjebol gawang Burnley dalam laga lanjutan Liga Inggris di Anfield, Inggris, 10 Februari 2024. Liverpool memetik kemenangan 3-1 atas Burnley pada pekan ke-24 Liga Inggris di Anfield Stadium. REUTERS/Phil Noble
Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.


Biaya Pendidikan STIP Jakarta yang Viral Usai Siswanya Tewas Dianiaya Senior

1 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengunjungi Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Jakarta, Ahad, 7 Januari 2018. Tempo/Vindry Florentin
Biaya Pendidikan STIP Jakarta yang Viral Usai Siswanya Tewas Dianiaya Senior

Biaya pendidikan STIP mencapai puluhan juta rupiah per semester


Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

1 hari lalu

Pemain Manchester United, Bruno Fernandes tampak kecewa dalam laga lanjutan Liga Inggris melawan Fulham di Old Trafford, Inggris, 24 Februari 2024. Manchester United menelan kekalahan pertama mereka di 2024 setelah ditekuk Fulham 1-2 dalam matchday ke-26 Liga Inggris di Old Trafford. REUTERS/Carl Recine
Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.