Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Liga 1: Persija Vs PSIS 2-1, Banuelos Masih Selamat

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Persija Jakarta, Marko Simic. ANTARA/Hafidz Mubarak
Pemain Persija Jakarta, Marko Simic. ANTARA/Hafidz Mubarak
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Persija Jakarta menaklukkan PSIS Semarang dengan skor 2-1 dalam laga lanjutan Liga 1 Indonesia 2019 yang menjadi penentu nasib pelatih Julio Banuelos di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Minggu.

Dua gol Persija dibuat oleh Marko Simic melalui titik penalti di menit ke-45+3 dan Rohit Chand (53'). Sementara PSIS memperkecil ketinggalan melalui Septian David Maulana (63').

Sebelumnya, manajemen Persija telah membuat pernyataan resmi bahwa jika kalah kontra PSIS, pelatih Julio Banuelos akan dipecat.

Kemenangan atas PSIS menjadi kemengan pertama Persija dari lima pertandingan terakhirnya di Liga 1 Indonesia 2019.

Dalam pertandingan itu, Persija yang menurunkan para pemain terbaiknya termasuk Marko Simic, Riko Simanjuntak serta dua pemain asing barunya Alexandre 'Xandao' Luiz Reame serta Joan Campasol tampil menekan sejak awal laga.

Tim berjuluk Macan Kemayoran bahkan sempat mencetak gol melalui bek Xandao tetapi dianulir karena wasit menganggap offiside.

PSIS Semarang yang diasuh pelatih Bambang Nurdiansyah kemudian berbalik menekan, tetapi dua tendangan bebas secara beruntun di menit 10 dan 13 oleh Septian David Maulanda juga Jonathan Zorilla dapat diamankan oleh kiper Andritany Ardhiyasa.

Setelah itu permainan berjalan relatif berimbang. Namun, di menit akhir babak pertama tepatnya di menit ke-45+3, Persija mendapatkan tendangan penalti setelah pemain PSIS melakukan pelanggaran di kotak terlarang.

Penyerang asal Kroasia Marko Simic mengeksekusi dengan baik kesempatan tersebut dan mengubah skor menjadi 1-0 yang bertahan sampai laga memasuki masa jeda.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di paruh kedua, Persija tetap mengambil inisiatif mengurung pertahanan PSIS. Hasilnya, Macan Kemayoran berhasil menggandakan kedudukan di menit ke-53 berkat sepakan Rohit Chand memanfaatkan situasi kemelut di depan gawang PSIS.

PSIS yang berupaya keluar dari tekanan mendapatkan peluang emas di menit ke-63, juga dari kekacauan di depan gawang, yang mampu diubah menjadi gol oleh gelandang serang Septian David Maulana. Skor menjadi 2-1.

Gelandang Persija Joan Tomas Campasol hampir saja menambah keunggulan timnya andai sepakannya di menit ke-64 tidak membentur tiang gawang.

Setelah itu, kedua tim tak mampu membuat gol lain. Kedudukan 2-1 untuk kemenangan Persija bertahan sampai laga tuntas.

Susunan pemain :

Persija: Andritany Ardhiyasa-pg (kapten), Alexandre Luiz Reame, Muhamad Rezaldi Hehanusa, Maman Abdurahman, Tony Sucipto, Joan Campasol, Novri Setiawan, Riko Simanjuntak, Ramdani Lestaluhu (70', Fitra Ridwan) , Rohit Chand, Marko Simic.

PSIS: Jandia Eka Putra-pg, Frendi Saputra, Ganjar Muhardiyana (kapten), M. Rio Saputro, Bayu Nugroho (39' Komarudin), Eka Febri (76', Claudir Marini), Fredyan wahyu, Heru Setyawan, Septian David Maulana, Hari Nur Yulianto, Jonathan Zorilla (46', Jonathan Zorilla).

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Persija Jakarta Tolak Undangan AFF Main di ASEAN Club Championship 2024, Ingin Fokus di Liga 1

9 jam lalu

Pesepak bola  Persija Jakarta Ondrej Kudela (kiri) melakukan selebrasi bersama rekannya Andritany Ardhiyasa (kanan) usai mencetak gol dari titik penalti   pada pertandingan Liga 1 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu 16 Desember 2023. Skor 1-0 untuk kemenangan Persija Jakarta. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Persija Jakarta Tolak Undangan AFF Main di ASEAN Club Championship 2024, Ingin Fokus di Liga 1

Persija Jakarta diundang tampil di ASEAN Club Championship 2024 karena menjadi runner up Liga 1 2022-2023. Apa respons Mohamad Prapanca?


Pilkada 2024 Kota Semarang: PKS dan Golkar Jajaki Koalisi, Demokrat Usung Yoyok Sukawi

1 hari lalu

Ketua DPD Partai Golkar Kota Semarang Erry Sadewo bersalaman dengan Ketua DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Semarang Suharsono, di Kantor DPD PKS Kota Semarang, Senin 6 Mei 2024. ANTARA/HO-PKS
Pilkada 2024 Kota Semarang: PKS dan Golkar Jajaki Koalisi, Demokrat Usung Yoyok Sukawi

PKS dan Golkar Kota Semarang jajaki koalisi untuk memenuhi syarat 20 persen kursi legislatif guna mengusung calon di Pilkada 2024.


Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

Dony Tri Pamungkas. Persija.id
Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Pemain Persija Jakarta Rayhan Hannan dan Dony Tri Pamungkas etik pelajaran berharga usai tampil bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.


PSIS Semarang Resmi Lepas Alfeandra Dewangga ke Timnas U-23 Indonesia untuk Laga Lawan Guinea

2 hari lalu

Alfeandra Dewangga. Instagram
PSIS Semarang Resmi Lepas Alfeandra Dewangga ke Timnas U-23 Indonesia untuk Laga Lawan Guinea

CEO PSIS Semarang Yoyok Sukawi berharap Alfeandra Dewangga bisa menambah kekuatan Timnas U-23 Indonesia di playoff Olimipadei Paris 2024.


Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

3 hari lalu

Pemain Persib Bandung Alberto Rodriguez. Instagram
Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.


Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

3 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.


RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

5 hari lalu

Raffi Ahmad mengakuisisi klub Cilegon United. Kini klub Liga 2 itu telah berganti nama menjadi RANS Cilegon FC. Foto: Instagram
RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

Setelah pertandingan pekan ke-34, RANS Nusantara FC terdegradasi ke Liga 2 di musim berikutnya. Ini profil klub milik Raffi Ahmad.


Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

7 hari lalu

Dua pemain Persija Jakarta, Rafa Abdurahman (tengah) dan Maman Abdurahman (kanan) menghadiri konferensi pers setelah pertandingan Liga 1 melawan PSIS Semarang di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa, 30 April 2024. (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.


Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

7 hari lalu

Pesepak bola timnas Indonesia U-22 Muhammad Ferarri melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Vietnam pada pertandingan babak semifinal SEA Games 2023 di National Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja, Sabtu 13 Mei 2023. Timnas Indonesia U-22 lolos ke babak final usai mengalahkan tim sepak bola Vietnam dengan skor 3-2. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

Anggota timnas Indonesia U-23 Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya merupakan anggota aktif Polri. Ini wilayah dinas dan pangkatnya.


Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

8 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.