Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Diego Maradona Dalam Kondisi Lebih Baik Setelah Operasi Otak

Reporter

image-gnews
Diego Maradona. REUTERS/Agustin Marcarian
Diego Maradona. REUTERS/Agustin Marcarian
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDiego Maradona saat ini masih menjalani perawatan di klinik di Buenos Aires, Argentina, pasca-operasi otak pada Selasa lalu. Dokter Leopoldo Luque mengungkapkan bahwa kondisi sang legenda sepak bola Argentina itu terus mengalami peningkatan dan kini lebih baik.

Legenda Napoli dan Argentina itu menjalani operasi setelah ditemukan adanya penggumpalan darah di otaknya, hematima subdural.

"Diego lebih baik, jauh lebih baik," kata Luque dikutip dari surat kabar Il Corriere dello Sport.

Baca juga: Maradona Disebut Masih Menjadi Pasien yang Rumit, Masa Depannya Misteri

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Luque mengikuti perkembangan pelath Gimnasia itu sejak dibawa ke Olivos Clinic. "Dia meningkat setiap hari. Pemulihannya luar biasa, dia sangat baik."

Mantan pemain internasional Argentina itu masih mengalami sedasi, tetapi Maradona mengikuti timnya. Dipimpin wakilnya, Sebastian Mendez, Gimnasia bermain imbang 2-2 melawan Velez Sardsfield.

FOOTBALL ITALIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

2 hari lalu

Cesar Luis Menotti. (Antara/Argentine Football Association)
Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

Pelatih legendaris Cesar Luis Menotti yang membawa Argentina juara Piala Dunia 1978 meninggal dunia. Lionel Messi ucapkan duka cita.


Scaloni: Hanya Lionel Messi dan Angel di Maria yang Dijamin Masuk Skuad Timnas Argentina untuk Copa America 2024

40 hari lalu

Timnas Argentina Lionel Messi menendang bola saat bertanding melawan Timnas Brasil dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, Brasil, 21 November 2023. REUTERS/Sergio Moraes
Scaloni: Hanya Lionel Messi dan Angel di Maria yang Dijamin Masuk Skuad Timnas Argentina untuk Copa America 2024

Pelatih timnas Argentina Lionel Scaloni menegaskan hanya Lionel Messi dan Angel di Maria yang dijamin masuk skuadnya untuk Copa America 2024.


Begini Jawaban Lionel Messi ketika Ditanya Kapan Akan Pensiun

41 hari lalu

Lionel Messi. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Begini Jawaban Lionel Messi ketika Ditanya Kapan Akan Pensiun

Lionel Messi ditanya kapan akan pensiun dan apa yang akan dia lakukan setelah gantung sepatu. Begini jawabannya.


Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

46 hari lalu

Timnas Argentina vs El Salvador dalam laga uji coba pada Sabtu WIB, 23 Maret 2024. Twitter @Argentina.
Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

Timnas Argentina berhasil mengalahkan El Salvador pada uji coba internasional di Stadion Lincoln Financial Field, Sabtu, 23 Maret 2024.


Timnas Argentina vs El Salvador Sabtu Pagi WIB, Simak Masa Depan Pelatih Lionel Scaloni

47 hari lalu

 Pelatih Argentina Lionel Scaloni. REUTERS/Hannah Mckay
Timnas Argentina vs El Salvador Sabtu Pagi WIB, Simak Masa Depan Pelatih Lionel Scaloni

Menjelang laga timnas Argentina vs El Salvador, pelatih Lionel Scaloni menguraikan pernyataan yang diungkapkannya pada November 2023.


Lionel Messi Dipastikan Absen pada Laga Timnas Argentina vs El Savador dan Kosta Rika

50 hari lalu

Pemain Inter Miami Lionel Messi saat melawan  Newell's Old Boys di Stadion DRV PNK, 15 Februari 2024. Mandatory Credit: Nathan Ray Seebeck-USA TODAY Sports
Lionel Messi Dipastikan Absen pada Laga Timnas Argentina vs El Savador dan Kosta Rika

Lionel Messi dipastikan absen membela Timnas Argentina pada dua laga persahabatan selama jeda internasional karena cedera hamstring.


Paulo Dybala Absen karena Cedera saat Timnas Argentina Jalani 2 Laga Uji Coba

51 hari lalu

Paulo Dybala. REUTERS/Alberto Lingria
Paulo Dybala Absen karena Cedera saat Timnas Argentina Jalani 2 Laga Uji Coba

Paulo Dybala harus absen dari Timnas Argentina yang akan menjalani laga persahabatan melawan El Salvador dan Kosta Rika karena cedera.


Alami Cedera, Pemain Inter Miami Lionel Messi Bakal Absen Bela Timnas Argentina

52 hari lalu

Pemain Inter Miami Lionel Messi saat melawan  Newell's Old Boys di Stadion DRV PNK, 15 Februari 2024. Mandatory Credit: Nathan Ray Seebeck-USA TODAY Sports
Alami Cedera, Pemain Inter Miami Lionel Messi Bakal Absen Bela Timnas Argentina

Lionel Messi diperkirakan bakal absen bela timnas Argentina dalam dua laga persahabatan melawan El Savador dan Kosta Rika pada Maret ini.


10 Rekomendasi Film Olah Raga Inspiratif dan Meningkatkan Semangat

18 Februari 2024

Laura Basuki dalam film Susi Susanti: Love All. Dok. Disney+ Hotstar Indonesia
10 Rekomendasi Film Olah Raga Inspiratif dan Meningkatkan Semangat

Deretan rekomendasi film olah raga terbaik dari dalam dan luar negeri ini bisa menginspirasi untuk meraih prestasi


Dampak Absennya Lionel Messi dalam Laga Uji Coba Inter Miami di Hong Kong Masih Berlanjut

16 Februari 2024

Pemain Inter Miami Lionel Messi saat melawan Al Hilal pada laga persahabatan. REUTERS/Ahmed Yosri
Dampak Absennya Lionel Messi dalam Laga Uji Coba Inter Miami di Hong Kong Masih Berlanjut

Penggemar sepak bola di Cina dan Hong Kong menyebut Lionel Messi sebagai "pencuri".