Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gol Pratama Arhan Jadi Kandidat Gol Terbaik Pekan Keempat Piala AFF 2020

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Pesepak bola Timnas Indonesia Pratama Arhan (kanan) melakukan selebrasi dengan rekannya Witan Sulaeman usai menjebol gawang Timnas Malaysia dalam pertandingan grup B Piala AFF 2020 di National Stadium, Singapura, Ahad, 19 Desember 2021. Indonesia menang dengan skor 4-1 dan lolos ke babak semi final Piala AFF. ANTARA/Humas PSSI
Pesepak bola Timnas Indonesia Pratama Arhan (kanan) melakukan selebrasi dengan rekannya Witan Sulaeman usai menjebol gawang Timnas Malaysia dalam pertandingan grup B Piala AFF 2020 di National Stadium, Singapura, Ahad, 19 Desember 2021. Indonesia menang dengan skor 4-1 dan lolos ke babak semi final Piala AFF. ANTARA/Humas PSSI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gol Pratama Arhan ke gawang Malaysia pada laga Ahad kemarin menjadi kandidat gol terbaik Piala AFF 2020 pekan keempat. Dia bersaing dengan empat pemain lainnya untuk meraih gelar tersebut.

Laman resmi AFF Suzuki Cup mengumumkan lima kandidat gol terbaik pekan keempat. Arhan besaing dengan Supaschai Chaided (Thailand), Bienvenido Maranon (Filipina), Kogileswaran Raj (Malaysia) dan Nguyen Tien Linh (Vietnam).

"Setelah bangkit dari ketinggalan satu gol untuk menyamakan kedudukan melawan Malaysia dan kemudian unggul lebih dulu melalui dua gol Irfan Jaya, Garuda unggul 3-1 dengan cara yang spektakuler," tulis AFF mengenai gol Arhan.

"Sebuah sepak pojok dari kiri diambil oleh Irfan dan bola kembali kepada dia. Dia kemudian memberi umpan kepada Pratama Arhan yang melepaskan tembakan dari sudut sempit di luar kotak untuk menjadikan skor 3-1."

Berdasarkan pantauan Tempo hingga pukul 14.00 WIB. Arhan masih menempati urutan pertama dengan 1377 suara. Gol Nguyen Tien Linh berada di posisi kedua dengan 623 suara.

Pemilihan gol terbaik itu pun dilakukan melalui laman resmi turnamen itu. Anda bisa memberikan dukungan melalui tautan ini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya Pratama Arhan bersama Irfan Jaya juga masuk ke dalam kandidat pemain terbaik pekan keempat Piala AFF 2020. Mereka bersaing dengan tiga pemain lainnya. Hingga saat ini, Arhan masih memimpin dengan perolehan 21.922 suara. Nguyen Tien Linh berada di posisi kedua dengan 16.555 suara sementara Irfan Jaya berada di posisi ketiga dengan 11.532 suara.

Arhan memang tampil impresif pada laga kontra Malaysia kemarin. Selain mencetak gol, dia juga mencetak assist untuk gol kedua Irfan Jaya. Menusuk dari sisi kanan pertahanan Malaysia, Arhan sempat melewati beberapa pemain belakang lawan sebelum melepaskan tembakan dari dalam kotak penalti. Bola sempat membentur kaki pemain belakang Malaysia sebelum Irfan Jaya menyambarnya untuk membuat skor menjadi 2-1.

Pemilik nama panjang Pratama Arhan Alif Rifai itu pun terpilih sebagai pemain terbaik laga Malaysia vs Indonesia. Kemenangan 4-1 itu membuat Timnas Indonesia meraih posisi puncak klasemen Grup B dan lolos ke semifinal Piala AFF 2020 untuk menantang tim tuan rumah Singapura.

AFF SUZUKI CUP

Baca: PSIS Semarang Akui Pratama Arhan Alif Rifai Diincar Klub Korea Selatan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas Indonesia Vs Uzbekistan: Sederet yang Perlu Diketahui Soal Negeri di Asia Tengah Ini

5 menit lalu

Pusat Sejarah Bukhara, di Uzbekistan. UNESCO menetapkan tempat ini sebagai situs warisan dunia pada tahun 1993. Terletak di Jlaur Sutra, Bukhara adalah contoh paling komplit kota abad pertengahan di Asia Tengah, termasuk makam Ismail Samani, dan manara masjid Poi-Kalyan dari abad ke-11. AP/Fotolia
Timnas Indonesia Vs Uzbekistan: Sederet yang Perlu Diketahui Soal Negeri di Asia Tengah Ini

Selain terkenal dengan sepak bolanya, Uzbekistan di kawasan Asia Tengah memiliki berbagai destinasi wisata menarik. Simak fakta-faktanya.


Profil Abbosbek Fayzullaev, Gelandang CSKA Moscow yang Harus Diwaspadai Pertahanan Timnas U-23 Indonesia

7 menit lalu

Pemain Uzbekistan, Abbosbek Fayzullaev. Instagram
Profil Abbosbek Fayzullaev, Gelandang CSKA Moscow yang Harus Diwaspadai Pertahanan Timnas U-23 Indonesia

Abbosbek Fayzullaev yang kini bermain untuk CSKA Moscow menjadi pilar utama timnas Uzbekistan yang akan dihadapi timnas U-23 Indonesia.


Profil Timnas Uzbekistan U-23: Ada Pemain Termahal di CSKA Moskow

20 menit lalu

Timnas Uzbekistan U-23. Instagram
Profil Timnas Uzbekistan U-23: Ada Pemain Termahal di CSKA Moskow

Jelang pertandingan Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024, mata pengamat tertuju pada kedua tim. Berikut komposisi pemain timnas Uzbekistan.


MNC Bolehkan Nobar Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas Indonesia VS Uzbekistan Asal Tak Komersil, Apa itu Hak Siar?

38 menit lalu

Suporter Indonesia memberi dukungan saat pertandingan  Timnas U-23 Indonesia melawan Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024.. Timnas U-23 Indonesia lolos ke semifinal Piala Asia U-23 setelah mengalahkan Korea Selatan melalui adu pinalti dengan agregat 11-10, setelah sebelumnya bermain imbang dengan skor 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
MNC Bolehkan Nobar Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas Indonesia VS Uzbekistan Asal Tak Komersil, Apa itu Hak Siar?

Pemegang hak siar, MNC bolehkan nobar Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024 dengan catatan. Pahami soal hak siar.


Fakta Menarik Shin Tae-yong yang Sukses Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

46 menit lalu

Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong (kiri) membawa poster diringan usai menang melawan Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024. Timnas U-23 Indonesia lolos ke semifinal Piala Asia U-23 setelah mengalahkan Korea Selatan melalui adu pinalti dengan agregat 11-10, setelah sebelumnya bermain imbang dengan skor 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Fakta Menarik Shin Tae-yong yang Sukses Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024

Sejumlah fakta menarik Shin Tae-yong yang sukses bawa timnas U-23 Indonesia ke semifinal Piala Asia U-23 2024.


Timnas Indonesia Punya Pengalaman Buruk dengan Shen Yinhao, Wasit Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

53 menit lalu

Shen Yinhao, wasit yang memimpin laga Indonesia vs Uzbekistan. Instagram
Timnas Indonesia Punya Pengalaman Buruk dengan Shen Yinhao, Wasit Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Wasit Shen Yinhao asal Cina pimpin laga semifinal timnas Indonesia vs Uzbekistan. Berikut profilnya.


Menteri Investasi Bahlil Lahadalia Prediksi Timnas U-23 Indonesia Hanya Menang Tipis Lawan Uzbekistan

1 jam lalu

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia menghadiri acara Halalbihalal dan Silaturahmi Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Senen, Jakarta, Minggu, 28 April 2024. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia Prediksi Timnas U-23 Indonesia Hanya Menang Tipis Lawan Uzbekistan

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia yakin Timnas U-23 Indonesia kalahkan Uzbekistan usai melihat permainan mereka saat mengalahkan Korea Selatan.


Timnas U-23 Indonesia Otomatis Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Jika Kalahkan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

1 jam lalu

Timnas U-23 Indonesia (AFC.com)
Timnas U-23 Indonesia Otomatis Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Jika Kalahkan Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas U-23 Indonesia otomatis lolos ke Olimpiade Paris 2024 jika berhasil mengalahkan Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024, Senin, 29 April


Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan Digelar di Stadion Pakansari

2 jam lalu

Stadion Pakansari di Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. ANTARA/M Fikri Setiawan
Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan Digelar di Stadion Pakansari

Laga timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024 dijadwalkan berlangsung pada Senin, 29 April 2024, mulai 21.00 WIB.


Profil Arkhan Fikri, Pemain Muda Asal Sumatera Utara yang Perkuat Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

2 jam lalu

Arkhan Fikri. Instagram
Profil Arkhan Fikri, Pemain Muda Asal Sumatera Utara yang Perkuat Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Arkhan Fikri sempat jadi sorotan warganet setelah gagal mencetak gol saat adu penalti timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024.