Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prediksi Real Mallorca vs Real Madrid di Liga Spanyol Pekan Ke-28 Malam Ini

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Para pemain Real Madrid berselebrasi setelah menjebol gawang Real Sociedad dalam laga lanjutan Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Spanyol, 5 Maret 2022. REUTERS/Juan Medina
Para pemain Real Madrid berselebrasi setelah menjebol gawang Real Sociedad dalam laga lanjutan Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Spanyol, 5 Maret 2022. REUTERS/Juan Medina
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pertandingan Real Mallorca vs Real Madrid hadir pada pekan ke-28 Liga Spanyol di Stadion Iberostar, Selasa dinihari, 15 Maret 2022. Duel kedua tim akan berlangsung mulai 03.00 WIB.

Pertemuan kedua tim ibarat adu kekuatan yang berbanding terbalik. Real Madrid sedang perkasa, Mallorca sedang terseok-seok.

Real Madrid tengah dilingkupi euforia setelah meraih kemenangan atas Paris Saint-Germain (PSG) di Liga Champions. El Real menundukkan PSG dengan skor 3-1, sekaligus memastikan kelolosan mereka ke babak perempat final Liga Champions dengan agregat 3-2.

Kemanangan atas PSG pada leg kedua, membuat Real Madrid meraih empat kemenangan beruntun sejak kalah 0-1 dari tim asal Prancis itu di leg pertama babak 16 besar Liga Champions.

Hasil terbalik justru diraih Mallorca yang sedang dalam performa buruk pada lima pertandingan terakhir mereka. Los Piratas kaah dalam empat laga beruntun, kemenangan terakhir mereka diraih pada pertengahan Februari 2022 lalu saat menang 3-2 atas Athletic Bilbao.

Pada pertandingan terakhir mereka di Liga Spanyol, Mallorca tumbang 3-4 di tangan tuan rumah Celta Vigo. Selain itu Mallorca saat ini berada di posisi 16 dengan koleksi 26 poin, hanya berjarak dua poin dari tim penghuni zona degradasi.

Menjelang laga menghadapi sang pemuncak klasemen, catatan pertemuan Mallorca melawan Real Madrid pun jauh dari kata mengesankan. Mallorca hanya sekali menang dan empat kali kalah dalam lima pertemuan terakhir melawan Real Madrid.

Pada pertemuan terakhir mereka, September 2021 lalu, Mallorca dibantai Real Madrid dengan skor 1-6.

Berikut 5 Pertemuan Terakhir Mallorca vs Real Madrid:

  • (22/09/2021) - Real Madrid 6-1 Mallorca - Liga Spanyol
  • (24/06/2020) - Real Madrid 2-0 Mallorca - Liga Spanyol
  • (19/10/2019) - Mallorca 1-0 Real Madrid - Liga Spanyol
  • (16/03/2013) - Real Madrid 5-2 Mallorca - Liga Spanyol
  • (28/10/2012) - Mallorca 0-5 Real Madrid - Liga Spanyol

Kondisi Terkini Kedua Tim:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Real Mallorca: Mallorca tak akan diperkuat Manolo Reina dan Rodrigo Battaglia karena sanksi larangan bermain. Dominik Greif dikabarkan positif Covid-19. Selain itu Inigo Ruiz juga disebut akan absen karena mengalami cedera lutut.

Real Madrid: Nacho, Eder Militao, dan Karim Benzema sempat mengalami masalah kebugaran seusai melawan PSG, namun diperkirakan bisa tampil. Ferland Mendy dan Casemiro bisa kembali tampil, setelah pada laga melawan PSG terkena sanksi larangan bermain.

Eduardo Camavinga kemungkinan bisa kembali bermain, sebab Toni Kroos dikabarkan mengalami masalah pada pahanya. Persaingan ketat terjadi di lini depan Marco Asensio dan Rodrygo berebut posisi di sisi sayap, semenatra Eden Hazard dan Gareth Bale kemungkinan akan menjadi cadangan.

Perkiraan Susunan Pemain:

Mallorca (4-2-3-1): Sergio Rico; Pablo Maffeo, Martin Valjent, Raillo, Jaume Costa; Salva Sevilla, Iddrisu Baba; Takefusa Kubo, Angel, Dani Rodriguez; Vedat Muriqi.
Pelatih: Luis Garcia.

Real Madrid (4-3-3): Thibaut Courtois; Dani Carvajal, Eder Militao, David Alaba, Ferland Mendy; Eduardo Camavinga, Casemiro, Luka Modric; Marco Asensio, Karim Benzema, Vinicius Junior.
Pelatih: Carlo Ancelotti.

Prediksi Real Mallorca vs Real Madrid

Melihat performa kedua tim musim ini, juga materi pemain yang dimiliki, Real Madrid jauh lebih diunggulkan dalam pertandingan ini.

Baca Juga: Prediksi Crystal Palace vs Manchester City di Liga Inggris Malam Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Preview Timnas U-23 Korea Selatan vs Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Duel Timnas U-23 Korea Selatan vs Indonesia akan tersaji pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Timnas U-23 Korea Selatan vs Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Korea Selatan vs Indonesia akan tersaji pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa.


Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

2 hari lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.


Prediksi Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

2 hari lalu

Selebrasi timnas dalam pertandingan Indonesia vs Yordania, Minggu, 21 April 2024. HUMAS PSSI
Prediksi Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Korea Selatan tetap lebih diunggulkan meraih kemenangan atas timnas U-23 Indonesia dalam laga perempat final Piala Asia U-23 2024.


Perjalanan Cinta Victoria Beckham dan David Beckham, Posh Spice dan Si Bola Emas

3 hari lalu

David Beckham dan Victoria Beckham. Foto: Instagram/@victoriabeckham
Perjalanan Cinta Victoria Beckham dan David Beckham, Posh Spice dan Si Bola Emas

Victoria Beckham dan David Beckham telah menjalin kisah cinta selama lebih dari 2 dekade. Ini kisah perjalanan cinta Posh Spice dan Si Bola Emas.


Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Derby Milan antara AC Milan vs Inter Milan akan tersaji pada giornata ke-33 Liga Italia Serie A 2023-2024. Inter bisa mengunci gelar.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

5 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi. REUTERS/Albert Gea
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.


Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

5 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

Jadwal Liga Champions 2023-2024 akan memasuki babak semifinal, melibatkan Borussia Dortmund, Paris Saint-Germain, Bayern Munchen, dan Real Madrid.


Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

5 hari lalu

Para pemain Real Madrid melakukan selebrasi usai menang adu penalti atas Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. Real Madrid lolos ke semifinal setelah menang adu penalti atas Manchester City dengan skor 4-3. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.


Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

5 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.


Mengenal Nacho yang Dikabarkan akan Hengkang dari Real Madrid

6 hari lalu

Ekspresi pemain Real Madrid, Nacho, setelah gagal menjebol gawang Atletico Madrid dalam laga lanjutan Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Spanyol, Sabtu, 29 September 2018. Laga tersebut berakhir dengan skor kacamata 0-0. REUTERS/Sergio Perez.
Mengenal Nacho yang Dikabarkan akan Hengkang dari Real Madrid

Nacho Fernandez dikabarkan akan meninggalkan Real Madrid pada akhir musim 2023-2024