Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pelatih Borneo FC Sebut Ada Beban Tampil di Final Piala Presiden 2022

Reporter

image-gnews
Milomir Seslija. Instagram
Milomir Seslija. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPelatih Borneo FC Milomir Seslija menyatakan saat ini skuadnya memiliki waktu yang cukup singkat untuk menghadapi laga di final Piala Presiden 2022. Oleh sebab itu, ia akan memanfaatkan waktu yang ada secara maksimal sebagai persiapan bertemu dengan Arema FC.

"Kami membutuhkan waktu untuk beristirahat karena cukup kelelahan. Semoga dalam tiga hari kami bisa dan harus bersiap untuk menghadapi Arema. Dua tim terbaik sejauh ini yang bisa melaju ke final," ujar pelatih yang akrab disapa Milo ini menjelang laga final.

Laga final Piala Presiden 2022 antara Arema FC vs Borneo FC akan berjalan dua putaran. Pertandingan pertama berjalan pada Kamis, 14 Juli 2022 di Stadion Kanjuruhan. Duel kedua berlangsung Ahad, 17 Juli 2022 di markas Borneo, Stadion Segiri, Samarinda.   

Borneo FC melaju ke final dengan sangat meyakinkan. Tim berjuluk Pesut Etam ini menang agregat 6-0 atas PSS Sleman. 

Pada laga pertama Boneo FC menang dua gol lewat aksi Matheus Pato. Lalu di leg kedua, mereka menang 4-0 berkat gol dari Matheus Pato, Stefano Lilipaly, Muhammad Sihran dan Diego Michiels 

Milomir mengatakan tidak ada pemain yang menonjol di skuadnya karena semua pemain Pesut Etam adalah bintang. "Terkadang Pato, Lilipaly, Diego, terkadang yang lainnya. Kami tak hanya mempunyai satu bintang, semua pemain saya adalah bintang," ujar Milomir Seslija.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Milo menyatakan kemenangan itu merupakan keberhasilan semua pemain dalam menunjukkan sepak bola yang berkualitas. Meski demikian, di laga final nanti ia menilai bakal berjalan berat. 

"Kami tunggu ke final. Ini adalah pertandingan yang luar biasa, tetapi pertandingan yang paling berat sejauh ini. Secara mental ini sangatlah berat karena semua orang akan melihat kami di final," kata mantan pelatih Arema FC ini.

Lebih lanjut, Milo mengucapkan selamat kepada semua pemain atas penampilannya yang bagus dan bisa tampil di final. Ia optimistis bisa memenangi Piala Presiden 2022. Pelatih asal Bosnia ini mengatakan jika kemauan dan kesabaran yang membuat timnya bisa sukses mengakhiri permainan dengan kemenangan.

Baca: Jadwal Final Piala Presiden 2022: Arema FC dan Borneo FC Berebut Gelar Juara

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Persis Solo vs RANS Nusantara FC Pekan Ke-30 Liga 1, Milomir Seslija Sebut Tim Asuhannya Punya Momentum Bagus

33 hari lalu

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Jadwal Persis Solo vs RANS Nusantara FC Pekan Ke-30 Liga 1, Milomir Seslija Sebut Tim Asuhannya Punya Momentum Bagus

Persis Solo mencatat tiga kemenangan secara beruntun dalam tiga laga sebelum menjamu Persikabo pada pekan ke-30 Liga 1.


Jadwal dan Prediksi PSS Sleman vs Borneo FC di Liga 1 Pekan Ke-29: Fakta Menarik, H2H, dan Perkiraan Formasi

49 hari lalu

Para pemain Borneo FC merayakan gol ke gawang Persita Tangerang di Liga 1. Twitter @BorneoSMR.
Jadwal dan Prediksi PSS Sleman vs Borneo FC di Liga 1 Pekan Ke-29: Fakta Menarik, H2H, dan Perkiraan Formasi

PSS Sleman bakal menjamu Borneo FC pada pekan ke-29 Liga 1 2023-2024. Mengapa Borneo FC diunggulkan menang?


Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

52 hari lalu

Persis Solo. Dok.Liga Indonesia Baru
Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

Pertandingan Liga 1 selanjutnya, Persis Solo akan melakoni laga tandang melawan PSIS Semarang pada pekan ke-29, Kamis malam, 14 Maret mendatang.


Duel Bali United vs Persis Solo di Liga 1: Stefano Cugurra Fokus Taktik, Milomir Seslija Coba Ambil Keuntungan

29 Februari 2024

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra. Instagram/@baliunited
Duel Bali United vs Persis Solo di Liga 1: Stefano Cugurra Fokus Taktik, Milomir Seslija Coba Ambil Keuntungan

Duel Bali United vs Persis Solo di Liga 1 pekan ke-26 berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Kamis, 29 Februari 2024, mulai 19.00 WIB.


Borneo FC Makin Kokoh di Puncak Klasemen Liga 1 Usai Kalahkan Bhayangkara FC 4-0, Stefano Lilipaly Bikin 1 Gol dan 2 Assist

26 Februari 2024

Borneo FC vs Bhayangkara FC. Instagram/Borneo Fc
Borneo FC Makin Kokoh di Puncak Klasemen Liga 1 Usai Kalahkan Bhayangkara FC 4-0, Stefano Lilipaly Bikin 1 Gol dan 2 Assist

Stefano Lilipaly mencetak gol kedua saat Borneo FC menghajar Bhayangkara FC 4-0 pada pekan ke-26 Liga 1 pada Senin, 26 Februari 2024.


Hadapi Jadwal Liga 1 vs Persikabo 1973, Borneo FC Bawa 21 Pemain, Lilipaly Targetkan Kemenangan

21 Februari 2024

Pesepak bola Borneo FC Samarinda Felipe Cadenazzi (kedua kanan) berselebrasi bersama rekan setimnya usai mencetak gol ke gawang Bali United saat pertandingan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Ahad, 12 November 2023. Borneo FC Samarinda mengalahkan tuan rumah Bali United dengan skor 2-1. ANTARA/Fikri Yusuf
Hadapi Jadwal Liga 1 vs Persikabo 1973, Borneo FC Bawa 21 Pemain, Lilipaly Targetkan Kemenangan

Borneo FC membawa 21 pemain saat bertandang ke markas Persikabo 1973 pada pekan ke-25 Liga 1.


Hasil Liga 1: Hajar Persija Jakarta 3-1, Borneo FC Kokoh di Puncak Klasemen

6 Februari 2024

Pertandingan Borneo FC vs Persija Jakarta pada pekan ke-24 Liga 1 di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa, 6 Februari 2024. Kredit: Tim Media Persija Jakarta.
Hasil Liga 1: Hajar Persija Jakarta 3-1, Borneo FC Kokoh di Puncak Klasemen

Dalam laga Borneo FC vs Persija Jakarta di Liga 1 pekan ke-24 ini, Stefano Lilipaly mencetak dua assist.


Persis Solo Tahan Imbang Persib Bandung di Liga 1, Begini Komentar Milomir Seslija

4 Februari 2024

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Persis Solo Tahan Imbang Persib Bandung di Liga 1, Begini Komentar Milomir Seslija

Persis Solo menahan imbang Persib Bandung dengan skor 2-2 dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion GBLA, Kota Bandung, Ahad, 4 Februari 2024.


Persis Solo Hadapi Persib Bandung di Pekan 24 Liga 1, Milomir Seslija Siapkan Taktik Khusus

4 Februari 2024

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Persis Solo Hadapi Persib Bandung di Pekan 24 Liga 1, Milomir Seslija Siapkan Taktik Khusus

Persis Solo akan menghadapi Persib Bandung pada pekan ke-24 Liga 1 di Stadion GBLA, Minggu sore ini, 4 Februari 2024.


Laga Tunda Liga 1 Persis Solo vs Madura United Selasa Ini Jadi Debut Milomir Seslija Bersama Laskar Sambernyawa

30 Januari 2024

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Laga Tunda Liga 1 Persis Solo vs Madura United Selasa Ini Jadi Debut Milomir Seslija Bersama Laskar Sambernyawa

Duel Persis Solo vs Madura United dalam laga tunda Liga 1 ini akan digelar di Stadion Manahan, Selasa, 30 Januari 2024, mulai 19.00 WIB.