Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inter Milan Pilih Emil Audero Mulyadi Jadi Pengganti Andre Onana

image-gnews
Emilio Audero Mulyadi. FOTO/Instagram
Emilio Audero Mulyadi. FOTO/Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Krisis penjaga gawang Inter Milan telah terselesaikan sebelum bursa transfer musim panas ditutup. Sebelumnya, Inter Milan ditinggal oleh penjaga gawang utama mereka, yakni Andre Onana yang memutuskan untuk bergabung dengan Manchester United.

Selain ditinggalkan oleh Andre Onana, Inter Milan juga ditinggalkan oleh penjaga gawang lainnya, yakni Samir Handanovic. Seperti dilansir dari laman Sempreinter.com, sebagai opsi untuk penguatan posisi penjaga gawang, Inter Milan telah memiliki beberapa nama penjaga gawang, seperti Yann Sommer dan Anatoliy Trubin.

Target Inter yang pertama, yakni Yann Sommer telah dipastikan secara resmi bergabung dengan Inter dari Borussia Monchengladbach. Penjaga gawang asal Swiss tersebut didatangkan dari Bayern Munchen dengan ongkos sebesar 6 juta euro.

Namun demikian, target pertama Inter, yakni Anatoliy Trubin tidak memiliki transfer yang mulus karena Inter yang enggan untuk memenuhi ongkos yang diminta oleh Shaktar Donetsk, yakni sebesar 15 juta euro. Meskipun demikian, Inter memiliki opsi lain, yakni Emil Audero Mulyadi, eks penjaga gawang Sampdoria yang juga pernah membela Juventus.

Nama Emil Audero Mulyadi dipandang sebagai opsi jangka pendek bagi Inter karena penjaga gawang berusia 26 tahun tersebut hanya ditawari kontrak pinjaman dengan opsi permanen oleh Inter. Meskipun demikian, seperti dilansir dari laman Inter.it, Inter Milan secara resmi mengumumkan rekrutmen Emil dengan menggunakan beberapa elemen yang memiliki kaitannya dengan Indonesia.

Profil Emil Audero Mulyadi

Emil Audero Mulyadi merupakan pemain sepak bola berkebangsaan Italia yang bermain sebagai penjaga gawang di Inter Milan. Pemain sepak bola dengan tinggi 192 centimeter tersebut lahir pada 18 Januari 1997 di Mataram, Indonesia, meskipun lahir di Indonesia dan memiliki ayah seorang Indonesia, tetapi Emil lebih memilih untuk membela Italia.

Seperti dilansir dari laman Transfermarkt.com, Emil memulai kariernya dengan menimba ilmu pada akademi sepak bola Cumiana. Setelah itu, pada 2008 Emil memutuskan untuk hengkang ke akademi sepak bola Juventus.

Setelah 4 tahun menimba ilmu di akademi sepak bola Juventus, Emil mendapatkan kesempatan untuk bermain di Juventus kelompok usia 17 tahun. Pada tahun berikutnya, Emil dipromosikan untuk bermain di Juventus kelompok usia 19 tahun, kemudian 2 tahun berikutnya Emil mendapatkan kesempatan untuk bermain pada tim utama Juventus.

Selama 2 tahun membela skuad utama Juventus, Emil hanya mencatatkan sebanyak 1 pertandingan dengan catatan kebobolan 1 gol. Pada 2017, Emil menjalani masa peminjaman di Venezia FC dengan berhasil mencatatkan sebanyak 39 pertandingan, 41 kebobolan, dan 14 pertandingan tanpa kebobolan.

Setelah masa peminjaman habis, Emil kembali dipinjamkan ke klub Italia lainnya, yakni Sampdoria. Emil mencatatkan performa gemilang selama masa peminjamannya di Sampdoria. 

Berkat kegemilangannya tersebut, Emilio Audero Mulyadi direkrut secara permanen oleh Sampdoria dengan biaya sebesar 20 juta euro. Selama membela Sampdoria, Emil mencatatkan penampilan gemilang dengan berhasil mencatatkan 38 laga tanpa kebobolan, dari 169 pertandingan yang dijalani bersama Sampdoria.

Pilihan Editor: David de Gea Belum Temukan Klub usai Tinggalkan Man United, Masih Punya 2 Opsi di Bursa Transfee

 

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

2 hari lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim


Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

3 hari lalu

Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

Inter Milan menjadi tim pertama dalam sejarah Liga Serie A yang berhasil mengamankan scudetto di laga derby.


Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

3 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.


Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

3 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.


Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

3 hari lalu

Pemain Juventus, Arkadiusz Milik berselebrasi. REUTERS/Massimo Pinca
Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

Juventus lolos ke final Copa Italia 2023/2024 meski kalah 1-2 oleh Lazio dalam laga semifinal leg kedua. Melaju dengan agregat 3-2.


Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

4 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.


Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

4 hari lalu

Pemain Inter Milan melakukan selebrasi usai memastikan gelar Scudetto ke-20 setelah melawan AC Milan dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 23 April 2024. Tambahan tiga poin dari kemenangan atas AC Milan ini mengantar Inter Milan meraih gelar scudetto musim ini dengan lima laga tersisa REUTERS/Daniele Mascolo
Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.


Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

4 hari lalu

Inter Milan merayakan keberhasilan meraih gelar Serie A Liga Italia, 22 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.


Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

4 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga italia musim 2023/2024 setelah memenangi laga derby lawan AC Milan 2-1.


Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Derby Milan antara AC Milan vs Inter Milan akan tersaji pada giornata ke-33 Liga Italia Serie A 2023-2024. Inter bisa mengunci gelar.