Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Duel Jerman vs Prancis di Final Piala Dunia U-17 2023, Ini Prediksi Arkhan Kaka

image-gnews
Peserta seleksi pemusatan latihan (TC) timnas U-17 Indonesia Arkhan Kaka saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Kamis, 20 Juli 2023. TEMPO/Randy
Peserta seleksi pemusatan latihan (TC) timnas U-17 Indonesia Arkhan Kaka saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Kamis, 20 Juli 2023. TEMPO/Randy
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Partai final Piala Dunia U-17 2023 mempertemukan duel antara Jerman vs Prancis di Stadion Manahan, Kota Solo, pada Sabtu, 2 Desember 2023. Penyerang Timnas Indonesia Arkhan Kaka Putra Purwanto memprediksi Jerman yang akan menjadi juara.

Kaka menilai para pemain Jerman U-17 memiliki mentalias yang bagus dan sudah teruji. Tim muda Der Panzer berhasil mengalahkan sekaligus memulangkan Spanyol U-17 di babak perempat final.

Setelah itu, tim asuhan Christian Wuck mampu menaklukkan Argentina U-17 lewat drama adu penalti pada babak semifinal. "Kedua tim sama-sama bagus, tidak bisa diduga di semifinal banyak drama gitu," kata Kaka dikutip dari Skor.id.

"Mungkin Jerman bisa mendominasi, karena kan kepercayaan diri sama mental dalam pertandingan kemarin melawan Argentina seperti sudah menjanjikan. Mental mereka juga pasti meningkat setelah mengalahkan Argentina. Prediksi skor 2-1 untuk kemenangan Jerman," ujar alumni Liga Top Skor yang kini membela klub Persis Solo itu.

Pada sisi lain, ia juga menilai kalau permainan Prancis U-17 juga tak kalah baik. Prancis melaju ke final setelah berhasil menekuk Mali U-17 dengan skor tipis 2-1. "Prancis juga bagus, mereka kompak juga konsisten chamistry-nya juga seperti sudah ada koneksi antara satu pemain ke pemain yang lain," tutur Kaka.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Mungkin melawan Mali diuntungkan karen pemain Mali kartu merah satu," ucap striker 16 tahun tersebut menambahkan.

Adapun fase terakhir turnamen akan dimulai dengan pertandingan perebutan tempat ketiga Piala Dunia U-17 2023 yang mempertemukan Argentina dan Mali akan digelar di  Stadion Manahan, Solo. Pertandingan akan berlangsung pada Jumat, 1 Desember 2023, pukul 19.00 WIB.

(Ki-ka) Pemain Prancis Mohamed-Amine Bouchenna, pelatih Prancis Jean Luc Vannuchi, pelatih Jerman Christian Wueck, pemain Jerman Noah Darvich dalam sesi jumpa pers final Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Jumat, 1 Desember 2023. TEMPO/Randy.

Pilihan Editor: Final Piala Dunia U-17 2023 Jerman vs Prancis, Noah Darvich Dapat Tambahan Semangat dari Keluarga

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil 4 Kiper Keturunan yang Dibidik Masuk Timnas Indonesia

5 hari lalu

Kiper FC Dallas Maarten Paes berduel dengan pemain Inter Miami Luis Suarez dalam pertandingan uji coba di Stadion Cotton Bowl, Dallas, 23 Januari 2024. Mandatory Credit: Kevin Jairaj-USA TODAY Sports
Profil 4 Kiper Keturunan yang Dibidik Masuk Timnas Indonesia

Siapa saja kiper keturunan yang dibidik jadi pemain Timnas Indonesia?


Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

8 hari lalu

Julian Nagelsmann.  REUTERS/Thilo Schmuelgen
Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

Timnas Jerman resmi memperpanjang kontrak pelatih Julian Nagelsmann sampai 2026. Ada dua implikasi penting.


Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

9 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund, Mats Hummels. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Tercatat 500 Penampilan Bersama Borussia Dortmund, Ini Profil Mats Hummels

Mats Hummels kini tercatat sebagai pemain kedua dengan penampilan terbanyak bersama Borussia Dortmund


Pimpin Timnas Prancis di Olimpiade 2024 Paris, Thiery Henry Targetkan Medali Emas

15 hari lalu

Thierry Henry. REUTERS
Pimpin Timnas Prancis di Olimpiade 2024 Paris, Thiery Henry Targetkan Medali Emas

Pelatih Timnas Prancis, Thiery Henry, menargetkan medali emas sepak bola Olimpiade 2024 Paris.


Jersey Timnas Jerman Dianggap Punya Nomor Punggung Mirip Simbol Nazi, Ini Respons Asosiasi Sepak Bola Negara Itu

26 hari lalu

Jersey Timnas Jerman yang dituding mirip simbol Nazi. (footyheadlines)
Jersey Timnas Jerman Dianggap Punya Nomor Punggung Mirip Simbol Nazi, Ini Respons Asosiasi Sepak Bola Negara Itu

Timnas Jerman tengah mendapat sorotan. Jersey baru mereka memiliki salah satu nomor punggung yang disebut-sebut menyerupai simbol Nazi.


Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

33 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

Mahamadou Diawara meninggalkan timnas U-19 Prancis, karena ia tidak diperbolehkan berpuasa selama latihan


Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

35 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

Mahamadou Diawara, bintang muda Prancis beragama islam, memilih meninggalkan Timnas U-19 karena tidak diperbolehkan menjalankan ibadah puasa.


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

35 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Timnas Jerman Beralih Sponsor dari Adidas ke Nike, Dikritik Menteri Ekonomi Kurang Patriotik

35 hari lalu

Timnas Jerman. REUTERS/Molly Darlington
Timnas Jerman Beralih Sponsor dari Adidas ke Nike, Dikritik Menteri Ekonomi Kurang Patriotik

Keputusan DFB untuk meninggalkan Adidas dan beralih menggunakan Nike untuk Timnas Jerman memicu kritik dari pemerintah setempat.


Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

36 hari lalu

Pemain Timnas Prancis, Dayot Upamecano melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timnas Belanda dalam Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Stade de France, Saint-Denis, Prancis, 24 Maret 2023. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

Pertandingan antara Prancis vs Jerman akan tersaji dalam pertandingan uji coba di Stadion Groupama, Minggu, 24 Maret 2024, pada pukul 03.00 WIB.