Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal Nashville vs Inter Miami di CONCACAF Champions Cup, Lionel Messi Bisa Tambah Koleksi Trofi

image-gnews
Pemain Inter Miami Lionel Messi mencoba melewati pemain LA Galaxy Riqui Puig dalam pertandingan MLS di Dignity Health Sports Park, 25 Februari 2024. Mandatory Credit: Jayne Kamin-Oncea-USA TODAY Sports
Pemain Inter Miami Lionel Messi mencoba melewati pemain LA Galaxy Riqui Puig dalam pertandingan MLS di Dignity Health Sports Park, 25 Februari 2024. Mandatory Credit: Jayne Kamin-Oncea-USA TODAY Sports
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Inter Miami akan menghadapi Nashville dalam pertandingan leg pertama babak 16 besar CONCACAF Champions Cup pada Jumat, 8 Maret 2024. Ajang ini bakal menjadi kesempatan bagi Lionel Messi untuk menambah koleksi terbarunya.

Sejak bergabung ke Inter Miami pada Juli 2023, Messi telah meraih satu trofi baru, yaitu Piala Liga Major League Soccer (MLS) 2023. CONCACAF Champions Cup bakal menjadi trofi baru kedua La Pulga yang berpeluang dia dapatkan selain kompetisi domestik Master League Soccer (MLS).

Messi memiliki karier gemilang di Eropa sebelum pindah ke Florida, Amerika Serikat. Ketika mulai debut bersama Barcelona pada 2003, hingga detik ini, pemain berusia 37 tahun ini telah mengoleksi 43 trofi dengan rata-rata dua trofi per musim selama 21 tahun karier seniornya.

Kapten timnas Argentina itu paling banyak memenangkan gelar juara bersama Barcelona. Ia meraih 10 kali trofi LaLiga Spanyol, tujuh trofi Copa Del Rey, delapan trofi Piala Super Spanyol, empat trofi Liga Champions, tiga trofi Piala Super Eropa. Tak hanya di level klub, tapi bersama tim nasional koleksinya juga terbilang lengkap. Ia telah menjuarai Piala Dunia, Copa Amerika, mendapat medali emas Olimpiade.

Inter Miami sendiri untuk pertama kalinya bakal berpartisipasi di CONCACAF Champions Cup. Kesempatan untuk memenangkan piala baru tak cuma dimiliki Lionel Messi, namun juga rekan setimnya, seperti Luis Suarez, Sergio Busquets, dan Jordi Alba.

Pelatih Inter Miami Gerardo Martino mengatakan ajang ini penting untuk menjajal kekuatan timnya. Menurut dia, jarak kompetisi yang tidak sepanjang liga "memaksa" pemain tak membuat kesalahan. "CONCA-Champions merupakan ajang yang baik untuk menguji kekuatan tim dan ini mungkin akan menjadi salah satu turnamen penting yang akan kami mainkan," ujar dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Turnamen ini berbeda dari liga karena jangka waktu kompetisi yang panjang sehingga memungkinan Anda untuk membuat kesalahan aneh, sementara turnamen dengan jangka pendek tidak memperbolehkan Anda melakukan kesalahan," kata Tata Martino menambahkan.

Duel Nashville vs Inter Miami akan digelar di Geodis Park Stadium, Amerika Serikat pada Jumat pagi WIB, 8 Maret 2024 mulai pukul 09.00 WIB.

AS

Pilihan Editor: Nova Arianto Berburu Pemain di Elite Pro Academy Liga 1, Segera Bentuk Kerangka Timnas Indonesia U-16

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Laga Championship Series Liga 1 Bali United vs Persib Bandung Pindah Stadion dan Digelar Tertutup, Ini Reaksi Bojan Hodak

2 hari lalu

Bojan Hodak. Instagram
Laga Championship Series Liga 1 Bali United vs Persib Bandung Pindah Stadion dan Digelar Tertutup, Ini Reaksi Bojan Hodak

Duel Bali United vs Persib Bandung pada laga leg pertama Championship Series Liga 1 akan digelar pada Selasa, 14 Mei 2024.


Jadwal Leg Pertama Final Liga Champions Asia Sabtu 11 Mei 2024: Yokohama Marinos vs Al Ain, Adu Cerdik Hernan Crespo dan Harry Kewell

3 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Leg Pertama Final Liga Champions Asia Sabtu 11 Mei 2024: Yokohama Marinos vs Al Ain, Adu Cerdik Hernan Crespo dan Harry Kewell

Jadwal Liga Champions Asia memasuki babak final. Leg pertama akan berlangsung Sabtu, 11 Mei 2024, ketika Al Ain menyambangi Yokohama Marinos.


Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

6 hari lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior mencetak gol penalti ke gawang Bayern Munchen di leg pertama semifinal Liga Champions, 30 April 2024. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir Kamis dinihari, 9 Mei 2024, yakni leg kedua semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen.


Jadwal Live Liga Champions Rabu Dinihari 8 Mei 2024: Leg 2 Semifinal PSG vs Borussia Dortmund

7 hari lalu

Ekspresi pemain Paris St Germain Kylian Mbappe setelah pemain Borussia Dortmund Niclas Fullkrug mencetak gol dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions di  Signal Iduna Park, Dortmund, 2 Mei 2024. REUTERS/Leon Kuegeler
Jadwal Live Liga Champions Rabu Dinihari 8 Mei 2024: Leg 2 Semifinal PSG vs Borussia Dortmund

Jadwal Liga Champions pada Rabu dinihari, 8 Mei 2024, akan menampilkan satu pertandingan leg kedua semifinal. PSG akan menjamu Borussia Dortmund.


Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

8 hari lalu

Cesar Luis Menotti. (Antara/Argentine Football Association)
Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

Pelatih legendaris Cesar Luis Menotti yang membawa Argentina juara Piala Dunia 1978 meninggal dunia. Lionel Messi ucapkan duka cita.


Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

11 hari lalu

Pelatih Jepang Go Oiwa dan pelatih Uzbekistan Timur Kapadze menjelang final Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

Duel Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan akan tersaji pada babak final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad. Bagaimana perjalanan kedua tim?


Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Piala Asia U-23 2024

12 hari lalu

Sejumlah pendukung Timnas Indonesia U-23 menyaksikan pertandingan babak semifinal AFC U-23 Piala Asia antara Timnas Indonesia melawan Uzbekistan di Lapangan Banteng, Jakarta, Senin 29 April 2024. Sejumlah wilayah di Indonesia menggelar nonton bareng (nobar) pertandingan tersebut sebagai bentuk dukungan bagi Timnas U-23 untuk bisa melaju ke babak final. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Piala Asia U-23 2024

Berikut jadwal dan link live streaming timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 pda perebutan perinkat ketiga Piala Asia U-23 2024 pada Kamis malam ini.


Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

12 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.


Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

14 hari lalu

Umarali Rakhmonaliev (tengah) dari Uzbekistan berebut bola dengan Marcelino Ferdinan (kiri) dari Indonesia pada pertandingan Semi Final Piala Asia U23 AFC Qatar 2024 antara Indonesia vs Uzbekistan di Stadion Abdullah Bin Khalifa di Doha, Qatar, pada 29 April 2024. Keberuntungan untuk lolos ke final belum berpihak kepada Indonesia setelah gol Muhammad Ferrari dianulir wasit karena offside dan gol bunuh diri yang dilakukan Arhan Pratama. Nurphoto
Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

Timnas Jepang U-23 akan menghadapi Uzbekistan di final Piala Asia U-23 2024. Sedangkan Timnas U-23 Indonesia akan berebut posisi ketiga dengan Irak.


Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

15 hari lalu

Laga Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia bertekad menciptakan lebih banyak sejarah di Piala Asia U-23 2024. Apa komentar pelatih Shin Tae-yong dan Timur Kapadze?