Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Berikut Susunan Pemain Timnas U-19 Indonesia vs Kamboja di Laga Kedua Piala AFF U-19 2024

image-gnews
Sejumlah pesepak bola timnas Indonesia U-19 melakukan pemanasan saat latihan di Lapangan Thor, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 16 Juli 2024. Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi timnas Filipina U-19 pada petandingan Grup A ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo pada Rabu (17/7) malam. ANTARA FOTO/Moch Asim
Sejumlah pesepak bola timnas Indonesia U-19 melakukan pemanasan saat latihan di Lapangan Thor, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 16 Juli 2024. Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi timnas Filipina U-19 pada petandingan Grup A ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo pada Rabu (17/7) malam. ANTARA FOTO/Moch Asim
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Timnas U-19 Indonesia Indra Sjafri menurunkan tim yang sama dengan laga pembuka saat menghadapi Kamboja di pertandingan kedua grup A Piala AFF U-19 2024 pada Sabtu, 20 Juli 2024. Sebelumnya, Skuad Garuda menang telak 6-0 dari Singapura pada Rabu lalu. 

Di posisi penjaga gawang, Ikram Algiffari yang mencatat clean sheet di laga pertama tetap dipertahankan. Ia akan dibantu lima tiga bek sejajar, yakni Kadek Arel, Alfahrezzi Buffon, dan Iqbal Gwijangge, juga dua fullback yang bakal naik turun membantu penyerangan sekaligus pertahanan, Mufli Hidayat dan Dony Tri Pamungkas, seperti sebelumnya.

Beralih ke tengah, Figo Dennis bakal berduet dengan Toni Firmansyah menjaga keseimbangan permainan Timnas U-19 Indonesia. Keduanya akan diapit dua winger cepat Riski Afrisal dan Arlansyah Abdulmanan.

Sementara, untuk posisi penyerang, Arkhan Kaka tetap sebagai ujung tombak sekaligus target man di depan. Indra Sjafri diprediksi menggunakan formasi dasar 5-4-1 yang bisa berubah menjadi 3-4-3 saat menyerang.

Pada laga sebelumnya, Iqbal Gwijangge dan Arlyansyah Abdulmanan sama-sama mengemas dua gol dalam kemenangan atas Filipina. Dua gol lain dibuat Kadek Arel dan pemain pengganti Jens Raven.

Pelath Indra Sjafri sebelumnya telah mengungkapkan dirinya akan melakukan rotasi pemain di laga ini. Kemungkinan hal itu bakal dilakukan ketika pertandingan berlangsung.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Duel Timnas U-19 Indonesia vs Kamboja dalam laga kedua grup A Piala AFF U-19 2024 berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pada hari ini Sabtu, 20 Juli, mulai pukul 19.30 WIB. Pertandingan bisa disaksikan di Indosiar dan Vidio.

Berikut susunan pemain Timnas U-19 Indonesia vs Kamboja di Piala AFF U-19 2024:

Indonesia: Ikram Algiffari; Kadek Arel, Muhammad Alfharezzi Buffon, Mufli Hidayat, Iqbal Gwijangge, Dony Tri Pamungkas (C); Figo Dennis, Toni Firmansyah, Riski Afrisal, Arlyansyah Abdulmanan; Arkhan Kaka.

Kamboja: Mat Lany; Sonn Thavisiv, Em Chhumsideth, Tum Maraka, Chheang Kimsong, Chin Vennin; Bong Samuel, Lim Lucca Thong (C); Eav Sovannara, Sorm Borith, Phoeuk Thatthai

Pilihan Editor: 3 Fakta Menarik Laga Timnas U-19 Indonesia vs Kamboja di Piala AFF U-19 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Erick Thohir Respons Kabar Naturalisasi Pemain Mauro Zijlstra: Saya Belum Salaman...

1 jam lalu

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas (kanan) bersama Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir (kiri) dalam konferensi pers terkait naturalisasi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 19 September 2024.Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Kementerian Hukum dan HAM turut berkontribusi dalam upaya meloloskan tim nasional Indonesia ke Piala Dunia 2026 melalui naturalisasi. TEMPO/Ilham Balindra
Erick Thohir Respons Kabar Naturalisasi Pemain Mauro Zijlstra: Saya Belum Salaman...

Ketua Umum PSSI Erick Thohir membantah kabar naturalisasi pemain keturunan Mauro Zijlstra. Apa komentarnya?


Target Erick Thohir Saa Timnas Indonesia Hadapi Bahrain dan Cina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

3 jam lalu

Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir dalam konferensi pers terkait naturalisasi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 19 September 2024.Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Kementerian Hukum dan HAM turut berkontribusi dalam upaya meloloskan tim nasional Indonesia ke Piala Dunia 2026 melalui naturalisasi. TEMPO/Ilham Balindra
Target Erick Thohir Saa Timnas Indonesia Hadapi Bahrain dan Cina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menegaskan Timnas Indonesia harus meraih poin dalam setiap pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026.


PSSI akan Kerja Sama dengan KNVB, Segera Agendakan Uji Coba Timnas Indonesia vs Belanda

5 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 21 September 2024. TEMPO/Randy
PSSI akan Kerja Sama dengan KNVB, Segera Agendakan Uji Coba Timnas Indonesia vs Belanda

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan uji coba Timnas Indonesia vs Belanda akan dilakukan di level senior, putri, hingga junior.


Presiden Jokowi Teken Keppres Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, Ambil Sumpah WNI Pekan Depan

5 jam lalu

Manajer Timnas Putri Indonesia Galih Dimuntur (kiri), Anggota Komite Eksekutif PSSI Vivin Cahyani, Ketua Umum PSSI Erick Thohir, Ketua Badan Tim Nasional Sumardji, Sekretaris Jenderal PSSI Yunus Nusi dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 21 September 2024. TEMPO/Randy
Presiden Jokowi Teken Keppres Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, Ambil Sumpah WNI Pekan Depan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan Mees Hilgers dan Eliano Reijnders tinggal melakukan pengambilan sumpah WNI.


Kondisi Terkini Pemain Timnas U-20 Indonesia Menjelang Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

9 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia U-19 Jens Raven. ANTARA
Kondisi Terkini Pemain Timnas U-20 Indonesia Menjelang Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Jens Raven dan Meshaal Hamzah mengungkapkan para pemain Timnas U-20 Indonesia siap tempur di kualifikasi Piala Asia U-20 2025.


Jadwal Timnas U-17 Indonesia vs Kepulauan Faroe, Nova Arianto Masih Soroti Fokus Pemain

11 jam lalu

Pelatih Timnas Indonesia U-16 Nova Arianto (kelima kanan) memberikan instruksi saat latihan Timnas Indonesia U-16 di Stadion UNS, Solo, Jawa Tengah, Selasa, 2 Juli 2024. Timnas Indonesia akan melawan Timnas Vietnam pada pertandingan perebutan juara ketiga Piala AFF U-16 pada Rabu (3/7). ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha
Jadwal Timnas U-17 Indonesia vs Kepulauan Faroe, Nova Arianto Masih Soroti Fokus Pemain

Timnas U-17 Indonesia akan menghadapi Kepulauan Faroe pada lanjutan mini turnamen Pinatar Arena U-16 Super Cup 2024.


Pemain Timnas Indonesia Rafael Struick Memmilih Berlabuh di Brisbane Roar

1 hari lalu

Rafael Struick. Instagram/Rafaelstruick
Pemain Timnas Indonesia Rafael Struick Memmilih Berlabuh di Brisbane Roar

Rafael Struick , pemain timnas Indonesia tinggalkan klub ADO Den Haag dan memilih berlabuh di Brisbane Roar.


Graham Arnold Mundur dari Kursi Pelatih Timnas Australia Usai 2 Hasil Buruk Kualifikasi Piala Dunia 2026

1 hari lalu

FIFA World Cup Qualifier - United Arab Emirates v Australia - Al Rayyan Stadium, Doha, Qatar - June 7, 2022 Australia coach Graham Arnold REUTERS/Mohammed Dabbous
Graham Arnold Mundur dari Kursi Pelatih Timnas Australia Usai 2 Hasil Buruk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Graham Arnold resmi mengundurkan diri sebagai pelatih Timnas Australia setelah dua hasil buruk pada putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.


Ada Kritik Soal Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Apa Kata Ketua Umum PSSI Erick Thohir?

1 hari lalu

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas (kanan) bersama Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir (tengah) dalam konferensi pers terkait naturalisasi di Gedung Kementerian Hukum dan HAM, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis 19 September 2024.Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Kementerian Hukum dan HAM turut berkontribusi dalam upaya meloloskan tim nasional Indonesia ke Piala Dunia 2026 melalui naturalisasi. TEMPO/Ilham Balindra
Ada Kritik Soal Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Apa Kata Ketua Umum PSSI Erick Thohir?

Naturalisasi pemain Timnas Indonesia gencar dilakukan. Selain yang memuji karena imbas positif buat prestasi Tim Garuda, tak sedikit yang mengkritik.


Timnas Indonesia Naik 4 Tingkat dalam Ranking FIFA, Erick Thohir: Bukti Keseriusan Majukan Sepak Bola

1 hari lalu

Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir. TEMPO/Ilham Balindra
Timnas Indonesia Naik 4 Tingkat dalam Ranking FIFA, Erick Thohir: Bukti Keseriusan Majukan Sepak Bola

Timnas Indonesia naik empat tingkat dalam ranking FIFA dari posisi 133 ke urutan 129. Simak Ketua Umum PSSI Erick Thohir.