Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Moyes Siap Membantu Roberto Marinez di Everton

David Moyes. AP/Tim Hales
David Moyes. AP/Tim Hales
Iklan

TEMPO.CO, Liverpool - Usai mendengar kepastian Roberto Martinez ke Everton, manajer United David Moyes langsung menelepon mantan klubnya tersebut. Berbicara dengan ketua klub, Bill Kenwright, Moyes berjanji akan memberikan semua bantuan yang ia bisa untuk manajer baru Everton, Martinez.

"David dan saya berbicara sepanjang waktu. Dia berbicara kepadaku tadi malam dari New York dan berkata, 'Katakan kepada Roberto, saya di sini untuk dia,'" kata Kenwright menirukan Moyes, seperti dikutip The Sun, Rabu, 5 Juni 2013. "Dia (David) ingat bagaimana rasanya datang dari Preston dan itu tidak berbeda."

Sebelas tahun lalu, David Moyes datang dari klub Divisi II Liga Inggris Preston North End untuk melatih Everton. Itu adalah awal yang sulit bagi Moyes yang datang dari klub gurem ke klub besar. Kondisi serupa kini dialami oleh Roberto Martinez.

Martinez mengejutkan sepak bola Inggris ketika mengalahkan Everton 3-0 di Goodison Park untuk menantang Manchester City di final Piala FA, di Wembley. Sejak saat itu, Ketua Everton Bill Kenwright mengaku mulai mengamati Martinez.

"Kami tinggal di sisi London, jadi kami tiba di sana (Wembley) seperti menendangkan kaki saja. Aku tidak pergi untuk menonton City, atau Wigan, tapi untuk mengawasinya (Martinez)," ujar Kenwright.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Pada 10 menit pertama Wigan tak kuasa menahan City. Tapi aku hanya mengawasinya (Martinez) dan ia begitu tenang," tambah Kenwright. "Para fans City hampir acuh tak acuh, begitu yakin mereka akan menang, tapi perlahan-lahan aku merasa dia (Martinez) akan melakukannya (memenangkan pertandingan). Aku menemukan hal yang mengesankan."

Benar dugaan Kenwright. Wigan-lah yang keluar sebagai pemenang dan menjadikan Roberto Martinez sebagai satu-satunya pelatih pemberi gelar bergengsi bagi klub yang kalah populer dari klub cricket di kotanya sendiri itu.

THE SUN | KHAIRUL ANAM

Baca juga:
Cara Van Persie Hilangkan Jenuh di Shangri La
Van Persie Unggah Foto Suasana Jakarta
Louis van Gaal Kaget Jakarta Banyak Sepeda Motor
Timnas Indonesia Jalani Sesi Latihan Sore
Lawan Belanda, Pemain Indonesia Bisa Promosi

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Hasil Liga Inggris: Leicester City dan Leeds United Degradasi, Everton Selamat

3 hari lalu

Para pemain Leicester City tampak sedih setelah timnya terdegradasi dari Liga Premier di King Power Stadium, Leicester, Inggris, 28 Mei 2023. Action Images via Reuters/Craig Brough
Hasil Liga Inggris: Leicester City dan Leeds United Degradasi, Everton Selamat

Everton akan memperpanjang masa bermainnya di kasta tertinggi Liga Inggris yang tak terputus selama 69 tahun.


Lawan Bournemouth, Perjuangan Terakhir Everton Perpanjang Rekor Tak Terdegradasi di Liga Inggris

7 hari lalu

Suporter Everton. REUTERS
Lawan Bournemouth, Perjuangan Terakhir Everton Perpanjang Rekor Tak Terdegradasi di Liga Inggris

Everton tak pernah terdegradasi dari kompetisi level tertinggi selama 69 tahun.


Prediksi Everton vs Manchester City di Pekan Ke-36 Liga Inggris Malam Ini: Jaga Puncak Klasemen

17 hari lalu

Pemain Manchester City Erling Braut Haaland melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang West Ham United dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, 4 Mei 2023. Erling Haaland berhasil pecahkan rekor gol semusim dalam sejarah Liga Inggris saat dirinya mencetak gol ke gawang West Ham United. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
Prediksi Everton vs Manchester City di Pekan Ke-36 Liga Inggris Malam Ini: Jaga Puncak Klasemen

Jadwal Liga Inggris pekan ke-36 pada Minggu malam, 14 Mei 2023, akan menampilkan pertandingan Everton vs Manchester City. Simak prediksinya.


7 Tim Liga Inggris Berpacu Hindari Degradasi: Simak Peta Terkini, Klasemen, dan Jadwal Sisa Mereka

22 hari lalu

Logo Liga Inggris.
7 Tim Liga Inggris Berpacu Hindari Degradasi: Simak Peta Terkini, Klasemen, dan Jadwal Sisa Mereka

Persaingan menghindari degradasi Liga Inggris kian sengit usai Everton dan Nottingham Forest menang dan Leicester City kalah pada pekan ke-35.


Hasil - Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Everton, Fulham, dan Nottingham Menang dalam Laga Penuh Gol

23 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil - Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Everton, Fulham, dan Nottingham Menang dalam Laga Penuh Gol

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Fulham vs Leicester 5-3, Brighton vs Everton 5-1, Nottingham vs Southampton 4-3. Simak klasemennya.


Hasil Liga Inggris: West Ham Kalahkan Manchester United 1-0 Lewat Gol Said Benrahma

24 hari lalu

Pemain West Ham Declan Rice dan Said Benrahma merayakan gol ke gawang Manchester United pada Ahad, 7 Mei 2023. Twitter @premierleague.
Hasil Liga Inggris: West Ham Kalahkan Manchester United 1-0 Lewat Gol Said Benrahma

Manchester United harus menelan pil pahit setelah takluk dari West Ham United di London Stadium dalam lanjutan laga Liga Inggris 2022-2023.


Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Leicester City vs Everton Berakhir 2-2, Maddison Gagal Penalti

30 hari lalu

Pemain Everton Alex Iwobi mencetak gol ke gawang Leicester dalam lanjutan Liga Inggris pekan ke-34, Selasa dinihari WIB, 2 Mei 2023. REUTERS/Molly Darlington
Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Leicester City vs Everton Berakhir 2-2, Maddison Gagal Penalti

Laga Leicester City vs Everton, yang hadir pada pekan ke-34 Liga Inggris, berakhir imbang 2-2. Simak posisi kedua tim dalam klasemen.


Jadwal Bola Senin 1 Mei 2023: Ada Liga Inggris dan Liga Spanyol

30 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Senin 1 Mei 2023: Ada Liga Inggris dan Liga Spanyol

Jadwal bola pada Senin malam hingga Selasa dinihari, 1-2 Mei 2023, akan menampilkan rangkaian pertandingan Liga Inggris dan Liga Spanyol.


West Ham vs Liverpool, Jurgen Klopp Bicara Kompetisi Eropa, Diogo Jota, dan David Moyes

35 hari lalu

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp di Stadion Anfield. REUTERS/Phil Noble.
West Ham vs Liverpool, Jurgen Klopp Bicara Kompetisi Eropa, Diogo Jota, dan David Moyes

Liverpool akan bertandang ke markas West Ham United. Jurgen Klopp bicara perbaikan di kubu The Reds, serta memuji Diogo Jota dan David Moyes.


Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-32: Liverpool dan Leicester Menang, Everton dan Aston Villa Seri

39 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-32: Liverpool dan Leicester Menang, Everton dan Aston Villa Seri

Hasil Liga Inggris pekan ke-32, Sabtu, 22 April 2023: Liverpool dan Leicester City menang, sedangkan Everton dan Aston Villa sama-sama seri.