Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liverpool Tertinggal 0-1 dari Stoke di Babak Pertama

image-gnews
Pemain Timnas Irlandia, Jonathan Walters (kedua kanan), berhadapan dengan pemain Bosnia-Herzegovina, Muhamed Besic, dalam laga kualifikasi Piala Eropa 2016, di Stadion Aviva, Dublin, 17 November 2015. Action Images via Reuters / Lee Smith
Pemain Timnas Irlandia, Jonathan Walters (kedua kanan), berhadapan dengan pemain Bosnia-Herzegovina, Muhamed Besic, dalam laga kualifikasi Piala Eropa 2016, di Stadion Aviva, Dublin, 17 November 2015. Action Images via Reuters / Lee Smith
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perjudian besar yang dilakukan pelatih Liverpool, Juergen Klopp, sejauh ini tak memperlihatkan pertanda akan membuahkan hasil baik. Sebab timnya untuk sementara tertinggal 0-1 dari tuan rumah, Stoke City, hingga babak pertama usai dalam laga pekan ke-32 di  Stadion bet365, Stoke, Inggris, Sabtu, 8 April 2017.

Klopp untuk kali pertama setelah sekian lama hanya menerapkan skema 4-3-3 kali ini menggunakan formasi 3-5-1-1 dengan menempatkan dua nama muda, Trent Alexander-Arnold dan Ben Woodburn di daftar pemain.

 

Hal itu antara lain ditempuh karena masalah kebugaran Philippe Coutinho dan Roberto Firmino.

 

Namun, sepanjang babak pertama strategi Klopp tak membuahkan hasil meski mereka memiliki 53 persen penguasaan bola. Mereka kesulitan membangun serangan dan tak sekalipun menemui sasaran dari hanya dua percobaan tembakan yang mereka lepaskan selama 45 menit pertama pertandingan.

 

Sebaliknya, Stoke selalu percaya diri ketika mengendalikan bola dan melepaskan lima kali percobaan tembakan yang dua di antaranya tepat sasaran.

 

Satu menit jelang waktu normal babak pertama usai, Jonathan Walters menanduk bola umpan silang Xherdan Shaqiri demi membawa Stoke unggul 1-0 atas tim tamu.

 

Gol Walters, seharusnya bukan hanya membuka keunggulan Stoke tetapi juga kesadaran Klopp bahwa perjudian yang dilakukannya di ambang kegagalan.

 

Klopp masih memiliki Coutinho, Firmino bahkan Daniel Sturridge di bangku cadangan dan 45 menit kedua bukanlah waktu yang pendek untuk mengharapkan hasil dari perubahan cepat.

 

Jika kalah, Liverpool akan melorot ke peringkat keempat karena di laga lain Manchester City tengah unggul atas Hull City 1-0.

 

Susunan pemain kedua tim seturut laman resmi Liga Utama Inggris:

 

Stoke City (4-4-2): Lee Grant (PG); Glen Johnson, Ryan Shawcross, Bruno Martins Indi, Erik Pieters; Xherdan Shaqiri, Geoff Cameron, Joe Allen (Charlie Adams), Marko Arnautovic; Jonathan Walters, Saido Berahino

 

Pelatih: Mark Hughes 

 

Liverpool (3-5-1-1): Simon Mignolet (PG); Joel Matip, Dejan Lovren, Ragnar Klavan; Trent Alexander-Arnold, Georginio Wijnaldum, Emre Can, James Milner, Nathaniel Clyne; Ben Woodburn; Divock Origi

 

Pelatih: Juergen Klopp

 

ANTARA

 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Klasemen dan Top Skor Liga Inggris setelah Liverpool Ditahan Aston Villa 3-3 di Pekan Ke-37

17 jam lalu

Liverpool. REUTERS/David Klein
Klasemen dan Top Skor Liga Inggris setelah Liverpool Ditahan Aston Villa 3-3 di Pekan Ke-37

Liverpool bermain imbang 3-3 dengan Aston Villa dalam matchday ke-37 Liga Inggris. Simak klasemen terkini dan top skornya.


Prediksi Aston Villa vs Liverpool di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Aston Villa vs Liverpool di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Aston Villa vs Liverpool akan tersaji pada laga pekan ke-37 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.


3 Berita Bursa Transfer Pekan Ini: Pau Cubarsi, Thiago Silva, dan Darwin Nunez

2 hari lalu

Pemain Barcelona Pau Cubarsi menjadi pemain terbaik di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, 12 Maret 2024. REUTERS/Albert Gea
3 Berita Bursa Transfer Pekan Ini: Pau Cubarsi, Thiago Silva, dan Darwin Nunez

Berita bursa transfer terbaru dari liga-liga Eropa menampilkan kabar terbaru dari pemain Pau Cubarsi, Thiago Silva, dan Darwin Nunez.


Sambil Puji Arsenal, Pelatih Manchester City Pep Guardiola Bilang Perburuan Gelar Liga Inggris Belum Akan Berakhir

3 hari lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola merayakan kemenangan tim asuhannya atas Chelsea dalam laga semifinal Piala FA di Stadion Wembley, Inggris, 20 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Sambil Puji Arsenal, Pelatih Manchester City Pep Guardiola Bilang Perburuan Gelar Liga Inggris Belum Akan Berakhir

Manajer Manchester City Pep Guardiola tahu bahwa pertarungan gelar Liga Inggris akan berlangsung hingga pekan terakhir.


Jadwal Liga Inggris, Klasemen, dan Top Skor: Persaingan Menuju Gelar Juara Masih Ketat, Simak Petanya

3 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Jadwal Liga Inggris, Klasemen, dan Top Skor: Persaingan Menuju Gelar Juara Masih Ketat, Simak Petanya

Kompetisi Liga Inggris 2023/2024 memasuki fase-fase akhir. Persaingan tiga tim untuk berebut gelar juara masih ketat.


Jurgen Klopp Puji Unai Emery Jelang Laga Tandang Liverpool Lawan Aston Villa di Pekan 37 Liga Inggris

4 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Jurgen Klopp Puji Unai Emery Jelang Laga Tandang Liverpool Lawan Aston Villa di Pekan 37 Liga Inggris

Duel Aston Villa vs Liverpool akan tersaji pada pekan ke-37 Liga Inggris pada Senin atau Selasa mulai 02.00 WIB, 14 Mei 2024.


Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

8 hari lalu

Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi setelah menjebol gawang Burnley dalam laga lanjutan Liga Inggris di Anfield, Inggris, 10 Februari 2024. Liverpool memetik kemenangan 3-1 atas Burnley pada pekan ke-24 Liga Inggris di Anfield Stadium. REUTERS/Phil Noble
Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.


Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

8 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.


Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

8 hari lalu

Liverpool. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dalam matchday ke-36 Liga Inggris 2023/24.


Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

16 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah dan pelatih Jurgen Klopp. Action Images via Reuters/John Sibley
Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.