Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Piala Dunia 2018: Islandia Umumkan Skuad Final, Sigurdsson Masuk

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Islandia Gylfi Sigurdsson, melakukan tendangan yang berhasil di blok pemain Kosovo  pada kualifikasi Piala Dunia 2017 di Reykjavik, Islandia, 9 Oktober 2017. AP
Pemain Islandia Gylfi Sigurdsson, melakukan tendangan yang berhasil di blok pemain Kosovo pada kualifikasi Piala Dunia 2017 di Reykjavik, Islandia, 9 Oktober 2017. AP
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Gelandang Everton Gylfi Sigurdsson masuk dalam skuad Islandia untuk Piala Dunia 2018, meski ia absen pada akhir musim Liga Inggris karena cedera lutut.

Sigurdsson, pemain termahal Everton setelah ia direkrut dari Swansea City tahun lalu, tidak bermain sejak ia mendapat cedera pada pertandingan melawan Brighton and Hove Albion di Liga Inggris pada 10 Maret.

Johann Berg Gudmundsson, yang tampil bagus bersama Burnley, dan pemain Cardiff City Aron Gunnarsson juga masuk dalam skuad berisi 23 pemain untuk penampilan perdana negara itu di Piala Dunia.

Islandia, dengan populasi sebesar 340.000 jiwa dan hanya memiliki sekitar 100 pesepak bola profesional, merupakan negara terkecil yang pernah lolos ke Piala Dunia.

Tim yang dilatih oleh pelatih lokal Heimir Hallgrimsson itu melakukan debutnya di turnamen besar di Piala Eropa 2016 di mana mereka menaklukkan Austria dan Inggris, dan akhirnya kalah dari tuan rumah Prancis di fase perempat final.

Islandia akan memulai penampilannya dengan menghadapi "runner up" Piala Dunia 2014 Argentina di Moskow pada 16 Juni. Kroasia dan Nigeria merupakan dua tim lain yang menghuni Grup D.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Skuad final Timnas Islandia untuk Piala Dunia 2018:

Kiper: Hannes Thor Halldorsson (Randers FC), Runar Alex Runarsson (FC Nordsjaelland), Frederik Schram (FC Roskilde).

Bek: Kari Arnason (Aberdeen), Ari Freyr Skulason (Lokeren), Birkir Mar Saevarsson (Valur), Sverrir Ingi Ingason (FC Rostov), Hordur Magnusson (Bristol City), Holmar Orn Eyjolfsson (Levski Sofia), Ragnar Sigurdsson (FC Rostov).

Gelandang: Johann Berg Gudmundsson (Burnley), Birkir Bjarnason (Aston Villa), Arnor Ingvi Traustason (Malmo FF), Emil Hallfredsson (Udinese), Gylfi Sigurdsson (Everton), Olafur Ingi Skulason (Kardemir Karabukspor), Rurik Gislason (Sandhausen), Samuel Fridjonsson (Valerenga), Aron Gunnarsson (Cardiff City).

Penyerang: Alfred Finnbogason (FC Augsburg), Bjorn Bergmann Sigurdarson (FC Rostov), Jon Dadi Bodvarsson (Reading), Albert Gudmundsson (PSV Eindhoven).

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

9 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.


Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

9 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka berselebrasi. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka akan bertahan di klub itu


Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

29 hari lalu

Park Hang-seo juga pernah membawa timnas Vietnam meraih medali emas pada ajang SEA Games 2020. Pada laga final, Vietnam berhasil mengalahkan Indonesia dengan skor 3-0. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Beri Sinyal Kembali Latih Timnas Vietnam, Ini Profil Park Hang-seo

Park Hang-seo beri sinyal akan kembali latih timnas Vietnam, setelah digilas timnas Indonesia di penyisihan Piala Dunia lalu.


Hasil Playoff Kualifikasi Euro 2024: 6 Tim Lolos ke Babak Final, Termasuk Timnas Polandia

35 hari lalu

Pemain Timnas Polandia Adam Buksa dan Robert Lewandowski. REUTERS/Aleksandra Szmigiel
Hasil Playoff Kualifikasi Euro 2024: 6 Tim Lolos ke Babak Final, Termasuk Timnas Polandia

Enam tim sudah lolos ke babak final Playoff Kualifikasi Euro 2024, termasuk Timnas Polandia. Berebut tiga tiket putaarn final.


Arab Saudi Ajukan Diri sebagai Calon Tuan Rumah Piala Dunia 2034, Usung Tema Growing Together

51 hari lalu

Pemain Timnas Arab Saudi, Ali Al-Bulayhi. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Arab Saudi Ajukan Diri sebagai Calon Tuan Rumah Piala Dunia 2034, Usung Tema Growing Together

Jika resmi menjadi tuan rumah Piala Dunia 2034, Arab Saudi mengusung slogan Growing Together.


Arab Saudi Luncurkan Tawaran Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia 2034

54 hari lalu

Trofi Piala Dunia 2030. Twitter @FIFA.
Arab Saudi Luncurkan Tawaran Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia 2034

Arab Saudi meluncurkan kampanyenya untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2034 pada hari Jumat, 1 Maret 2024. Sudah punya slogan baru.


Pahlawan Timnas Jerman saat Juara Piala Dunia 1990, Andreas Brehme Tutup Usia 63 Tahun

20 Februari 2024

Andreas Brehme. REUTERS/Ina Fassbender
Pahlawan Timnas Jerman saat Juara Piala Dunia 1990, Andreas Brehme Tutup Usia 63 Tahun

Andreas Brehme mencetak gol kemenangan lewat tendangan penalti saat timnas Jerman mengalahkan Argentina di final Piala Dunia 1990.


Pahlawan Timnas Jerman di Piala Dunia 1990, Andreas Brehme, Berpulang

20 Februari 2024

Andreas Brehme pada 1 April 2019. (ANTARA/AFP)
Pahlawan Timnas Jerman di Piala Dunia 1990, Andreas Brehme, Berpulang

Pahlawan Timnas Jerman di Piala Dunia 1990, Andreas Brehme, tutup usia pada Selasa dinihari, 20 Februari 2024.


FIFA: Piala Dunia 2026 Digelar di 16 Kota, Babak Final di New York

5 Februari 2024

Presiden Gianni Infantino. REUTERS
FIFA: Piala Dunia 2026 Digelar di 16 Kota, Babak Final di New York

Pertandingan final Piala Dunia 2026 akan diselenggarakan di Stadion MetLife di New York, New Jersey, demikian diumumkan FIFA.


Lionel Scaloni Tetap Jadi Pelatih Timnas Argentina hingga Copa America 2024

25 Januari 2024

Pelatih Argentina Lionel Scaloni. REUTERS
Lionel Scaloni Tetap Jadi Pelatih Timnas Argentina hingga Copa America 2024

Lionel Scaloni telah mencapai kesepakatan dengan Asosiasi Sepak Bola Argentina untuk tetap memimpin timnas Argentina.