Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Arema FC Vs Persebaya: Kecepatan Sayap Green Force Diantisipasi

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

image-gnews
Pemain Arema FC Hamka Hamzah (kanan) berebut bola dengan pemain Persebaya Surabaya Novan Setya Sasongko (kiri) dalam laga final Piala Presiden 2019 di stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur, Jumat, 12 April 2019. Gol berikutnya di ceploskan Ricky Kayame pada saat injury time. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Pemain Arema FC Hamka Hamzah (kanan) berebut bola dengan pemain Persebaya Surabaya Novan Setya Sasongko (kiri) dalam laga final Piala Presiden 2019 di stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur, Jumat, 12 April 2019. Gol berikutnya di ceploskan Ricky Kayame pada saat injury time. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Arema FC, Milomir Seslija, tak mau timnya kecolongan melalui sisi sayap yang dinilainya sebagai keunggulan Persebaya Surabaya saat mereka berhadapan ada pekan ke-14 Liga 1 2019, di Stadion Kanjuruhan Malang, Kamis sore, 15 Agustus.

Karena itu, kepada Wearemania.net, pelatih Arema FC itu mengungkapkan sudah menyiapkan pemain sayapnya menghadapi kecepatan sayap lawan.

Tapi, dalam beberapa laga terakhir, Arema selalu bermasalah dengan pemain di posisi bek sayap. Bukan karena kualitas mereka, melainkan lantaran cederanya Ricky Ohorella dan Johan Farizi.

Alfin Tuasalamony yang baru kembali dari cedera pun harus absen melawan Persebaya lantaran akumulasi kartu kuning. Praktis, saat ini di posisi bek sayap tersisa Agil Munawar yang beruntungnya bisa dimainkan di kanan dan kiri.

“Kami harus bersiap di posisi ini. Kami harus mengantisipasi kecepatan sayap mereka, karena u Persebaya punya banyak pemain berbahaya di posisi ini,” kata Milo, sapaan akrab si pelatih.

Menurutnya, ada solusi lain untuk mengatasi masalah stok bek sayap yang terbatas ini. Pelatih asal Bosnia itu akan memodifikasi penyerang sayap seperti Nasir dan Ridwan Tawainella untuk menempati posisi bek sayap.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pelatih 55 tahun itu menyebut seorang penyerang sayap akan bisa lebih mudah beradaptasi, ketika ditempatkan di posisi bek sayap. Tinggal bagaimana, si pemain menyesuaikan diri.

“Kami sudah mencoba beberapa kemungkinan pemain lain menempati posisi bek sayap. Nasir, juga Ridwan, karena Alfin tak bisa dimainkan, dia akumulasi kartu kuning,” kata pelatih berlisensi UEFA Pro tersebut.

Dalam sesi latihan Arema di Stadion Universitas Muhammadiyah Malang, Selasa sore, tampak Farizi masih berlatih terpisah dari tim. Bek sayap kiri Arema itu berlatih ringan bersama Dendi Santoso dan Dedik Setiawan yang juga sedang dalam pemulihan cedera masing-masing.

“Saya kira kondisi Farizi dan Dendi akan membaik besok. Saya harap mereka siap dimainkan, besok akan kami coba dalam sesi latihan,” kata Milomir Seslija.

WEAREMANIA.NET

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Arema FC Jadi Klub yang Paling Banyak Mendapat Hadiah Penalti hingga Pekan ke-30 Liga 1 2023/2024

26 hari lalu

Pesepak bola Arema FC Charles Lokolingoy (kanan) bersama rekan setim berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Persija Jakarta pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin, 26 Februari 2024. Arema FC mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 3-2. ANTARA/Nyoman Hendra Wibowo
Arema FC Jadi Klub yang Paling Banyak Mendapat Hadiah Penalti hingga Pekan ke-30 Liga 1 2023/2024

Hadiah penalti terbaru yang didapat Arema FC saat menjamu Persebaya Surabaya pada pekan ke-30 Liga 1 2023/2024.


Jadwal Persis Solo vs RANS Nusantara FC Pekan Ke-30 Liga 1, Milomir Seslija Sebut Tim Asuhannya Punya Momentum Bagus

28 hari lalu

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Jadwal Persis Solo vs RANS Nusantara FC Pekan Ke-30 Liga 1, Milomir Seslija Sebut Tim Asuhannya Punya Momentum Bagus

Persis Solo mencatat tiga kemenangan secara beruntun dalam tiga laga sebelum menjamu Persikabo pada pekan ke-30 Liga 1.


Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

47 hari lalu

Persis Solo. Dok.Liga Indonesia Baru
Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

Pertandingan Liga 1 selanjutnya, Persis Solo akan melakoni laga tandang melawan PSIS Semarang pada pekan ke-29, Kamis malam, 14 Maret mendatang.


Duel Bali United vs Persis Solo di Liga 1: Stefano Cugurra Fokus Taktik, Milomir Seslija Coba Ambil Keuntungan

57 hari lalu

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra. Instagram/@baliunited
Duel Bali United vs Persis Solo di Liga 1: Stefano Cugurra Fokus Taktik, Milomir Seslija Coba Ambil Keuntungan

Duel Bali United vs Persis Solo di Liga 1 pekan ke-26 berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Kamis, 29 Februari 2024, mulai 19.00 WIB.


Persis Solo Tahan Imbang Persib Bandung di Liga 1, Begini Komentar Milomir Seslija

4 Februari 2024

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Persis Solo Tahan Imbang Persib Bandung di Liga 1, Begini Komentar Milomir Seslija

Persis Solo menahan imbang Persib Bandung dengan skor 2-2 dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion GBLA, Kota Bandung, Ahad, 4 Februari 2024.


Persis Solo Hadapi Persib Bandung di Pekan 24 Liga 1, Milomir Seslija Siapkan Taktik Khusus

4 Februari 2024

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Persis Solo Hadapi Persib Bandung di Pekan 24 Liga 1, Milomir Seslija Siapkan Taktik Khusus

Persis Solo akan menghadapi Persib Bandung pada pekan ke-24 Liga 1 di Stadion GBLA, Minggu sore ini, 4 Februari 2024.


Laga Tunda Liga 1 Persis Solo vs Madura United Selasa Ini Jadi Debut Milomir Seslija Bersama Laskar Sambernyawa

30 Januari 2024

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Laga Tunda Liga 1 Persis Solo vs Madura United Selasa Ini Jadi Debut Milomir Seslija Bersama Laskar Sambernyawa

Duel Persis Solo vs Madura United dalam laga tunda Liga 1 ini akan digelar di Stadion Manahan, Selasa, 30 Januari 2024, mulai 19.00 WIB.


Setahun Sidang Perdana Tragedi Kanjuruhan, Begini Kilas Balik Peristiwa 135 Orang Tewas di Stadion Kanjuruhan

17 Januari 2024

Personel Brimob bersiaga di area Pengadilan Negeri Surabaya, Jawa Timur, Senin, 16 Januari 2023. Polrestabes Surabaya mengerahkan 1.600 personel polisi untuk mengamankan jalannya persidangan perkara tragedi Stadion Kanjuruhan, Malang. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Setahun Sidang Perdana Tragedi Kanjuruhan, Begini Kilas Balik Peristiwa 135 Orang Tewas di Stadion Kanjuruhan

Tragedi Kanjuruhan terjadi pada Sabtu, 1 Oktober 2022. Empat bulan kemudian dilakukan sidang perdana di PN Surabaya yang tertutup.


Berita Liga 1: Milomir Seslija Jadi Pelatih Baru Persis Solo, Siap Bawa Laskar Sambernyawa Jauhi Zona Degradasi

9 Januari 2024

Milomir Seslija. Instagram
Berita Liga 1: Milomir Seslija Jadi Pelatih Baru Persis Solo, Siap Bawa Laskar Sambernyawa Jauhi Zona Degradasi

Milomir Seslija dikontrak Persis Solo di Liga 1 hingga akhir musim 2023-2024.


Persebaya Surabaya Menerima Banyak Manfaat dari Turnamen Piala Dunia U-17 2023

20 November 2023

Pesepak bola Dewa United Henhen Herdiana (kiri) dan Feby Eka (tengah) berebut bola dengan pesepak bola Persebaya Surabaya Bruno Moreira (kanan) pada lanjutan BRI Liga 1 di Stadion Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang, Banten, Sabtu, 30 September 2023. Dewa United ditahan imbang tamunya Persebaya Surabaya dengan skor 1-1. ANTARA/Muhammad Iqb
Persebaya Surabaya Menerima Banyak Manfaat dari Turnamen Piala Dunia U-17 2023

Direktur Operasional Persebaya Candra Wahyudi mengatakan Piala Dunia U-17 2023 merupakan kegiatan besar yang dapat dipakai sarana banyak belajar.