Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prediksi Indonesia Vs Thailand di Final Piala AFF 2020 Malam Ini

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Aksi pemain timnas Indonesia Witan Sulaeman saat berebut bola dengan pemain timnas Singapura dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2020 di Stadion Nasional, Singapura, Rabu, 22 Desember 2021. Gol tunggal Skuad Garuda tercipta lewat tendangan Witan Sulaeman. Foto: PSSI
Aksi pemain timnas Indonesia Witan Sulaeman saat berebut bola dengan pemain timnas Singapura dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2020 di Stadion Nasional, Singapura, Rabu, 22 Desember 2021. Gol tunggal Skuad Garuda tercipta lewat tendangan Witan Sulaeman. Foto: PSSI
Iklan

Sejauh ini, Timnas Indonesia mampu menunjukkan performa sangat apik di lini serang. Delapan belas gol yang diciptakan Irfan Jaya cs hingga babak semifinal merupakan bukti nyata bahwa lini depan Indonesia mampu menciptakan bahaya bagi lawan.

Hal itu juga membuat skuad Garuda menjadi tim paling produktif sepanjang turnamen ini. Thailand saja, sejauh ini baru mencetak 12 gol dari enam laga.

Tantangan bagi Witan Sulaeman cs saat ini adalah karena Thailand menunjukkan kemampuan bertahan yang sangat baik. Gawang mereka tercatat baru kebobolan satu gol. Hanya Filipina yang berhasil menjebol gawang tim Gajah Perang.

Kokohnya pertahanan Thailand tak lepas dari performa dua bek tengah mereka, Manuel Bihr dan Elias Dolah. Keduanya merupakan pemain campuran Eropa-Thailand.

Baik Bihr maupun Dolah memiliki fisik yang tinggi besar dengan 184 cm dan 196 cm. Dolah juga piawai dalam membantu serangan saat skema bola mati. Satu golnya ke gawang Singapura pada babak penyisihan merupakan buktinya.

Di sisi lain, lini pertahanan Indonesia juga harus tampil ekstra waspada. Pasalnya, gawang pasukan Merah Putih tercatat telah kebobolan tujuh gol sejauh ini. Timnas Indonesia hanya mencatatkan tak kebobolan ketika bermain imbang 0-0 dengan Vietnam.

Hal itu jelas sangaat mengkhawatirkan karena Thailand memiliki penyerang berbahaya seperti Teerasil Dangda, Chanatip Songkrasin dan Supachai Chaided. Meskipun sudah berusia 33 tahun, Dangda terbukti masih tampil tajam dengan memimpin daftar top skor setelah mencetak empat gol. Dia juga tercatat sebagai pemain paling subur di Piala AFF dengan koleksi 19 gol.

Sementara Chanatip harus diwaspadai karena kelincahan dan kemampuanya mengkreasikan serangan. Tusukannya ke lini pertahanan lawan terbukti mampu membuat lini belakang Vietnam kelabakan.

Karena itu, Timnas Indonesia harus terus menjaga fokus pada 90 menit permainan. Asnawi Mangkualam cs juga tak boleh kehilangan kesabaran seperti yang mereka tunjukkan saat tertinggal dari Singapura pada laga semifinal.

Permainan taktis dan dinamis diyakini akan bisa membongkar pertahanan Thailand. Karena itu, tak ada kata tak mungkin bagi Timnas Indonesia untuk meraih kemenangan pada laga kali ini.

Laga pertama final Piala AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand akan berlangsung pada Rabu malam, 29 Desember 2021 pukul 19.30 WIB. Laga kedua akan berlangsung pada Sabtu, 1 Januari 2022.

Baca Juga: Live Update Hasil Final Leg Pertama Indonesia vs Thailand

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas Indonesia Masih Berjuang di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal, Klasemen, Peluang, dan Target Shin Tae-yong

49 menit lalu

Timnas Indonesia. (foto: PSSI)
Timnas Indonesia Masih Berjuang di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal, Klasemen, Peluang, dan Target Shin Tae-yong

Timnas Indonesia masih berjuang mengejar tiket Piala Dunia 2026. Perjuangannya masih panjang.


Shin Tae-yong Ingin Perlancar Bahasa Indonesia Jika Teken Kontrak Baru

4 jam lalu

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong (tiga dari kiri) berpose ketika ditemui ANTARA pada acara bersama Hyundai Motors Indonesia di Jakarta, Selasa, 14 Mei 2024. ANTARA/Zaro Ezza Syachniar
Shin Tae-yong Ingin Perlancar Bahasa Indonesia Jika Teken Kontrak Baru

Kebersamaan antara Timnas Indonesia dan pelatih Shin Tae-yong hampir pasti bertahan lebih lama menyusul kesepakatan perpanjangan kontrak antara PSSI.


Shin Tae-yong Siap Terima Target Baru PSSI dan Timnas Indonesia Jika Teken Kontrak Baru

5 jam lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. Foto : PSSI
Shin Tae-yong Siap Terima Target Baru PSSI dan Timnas Indonesia Jika Teken Kontrak Baru

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengaku siap menerima target tinggi dalam kontrak baru bersama PSSI.


Shin Tae-yong Targetkan Kemenangan saat Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

23 jam lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. Foto : PSSI
Shin Tae-yong Targetkan Kemenangan saat Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menargetkan kemenangan pada dua laga penutup putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.


Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Akan Bertemu Ketua Umum PSSI Erick Thohir Pekan Depan Bahas Kontrak Baru

1 hari lalu

Pertemuan Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. Instagram @erickthohir.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Akan Bertemu Ketua Umum PSSI Erick Thohir Pekan Depan Bahas Kontrak Baru

Shin Tae-yong mengatakan bahwa ia sama sekali tidak terbebani andaikan dalam kontrak baru nanti dirinya dibebani target tinggi oleh PSSI.


Shin Tae-yong Akan Berusaha Lancar Bahasa Indonesia setelah Kontrak Latih Skuad Garuda Diperpanjang hingga 2027

1 hari lalu

Shin Tae-yong. PSSI.org
Shin Tae-yong Akan Berusaha Lancar Bahasa Indonesia setelah Kontrak Latih Skuad Garuda Diperpanjang hingga 2027

Shin Tae-yong telah menangani Timnas Indonesia selama 4,5 tahun dan akan menjabat hingga 2027 setelah kontraknya diperpanjang oleh PSSI.


Profil Thom Haye, Pemain Keturunan Sulawaesi yang Dikabarkan Akan Pindah ke Como 1907

1 hari lalu

Pemain Heerenveen, Thom Haye. (ANTARA/Heerenveen)
Profil Thom Haye, Pemain Keturunan Sulawaesi yang Dikabarkan Akan Pindah ke Como 1907

Thom Haye dikabarkan akan ke Como 1970 setelah kontraknya dengan SC Heerenveen berakhir.


Kontrak Thom Haye dan SC Heerenveen Berakhir, Bakal Gabung Como 1907?

2 hari lalu

Pemain Heerenveen, Thom Haye. (ANTARA/Heerenveen)
Kontrak Thom Haye dan SC Heerenveen Berakhir, Bakal Gabung Como 1907?

Thom Haye mengungkapkan keinginannya untuk bermain di luar Belanda usai resmi berpisah dengan SC Heerenveen.


Mengenal Jens Raven yang akan Berproses untuk Naturalisasi

2 hari lalu

Jens Raven. Instagram
Mengenal Jens Raven yang akan Berproses untuk Naturalisasi

Saat ini Jens Raven bermain sebagai penyerang di FC Dordrecht


Erick Thohir Sebut Pemain Timnas U-23 Punya 3 Bekal Jika Gabung Timnas Indonesia Senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026

2 hari lalu

Timnas Indonesia U-23. PSSI.org
Erick Thohir Sebut Pemain Timnas U-23 Punya 3 Bekal Jika Gabung Timnas Indonesia Senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menjelaskan tiga bekal yang dimiliki pemain Timnas U-23 jika bergabung dengan Timnas Indonesia senior.