Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Liga Europa: Manchester United Lolos ke Babak 16 Besar setelah Kalahkan Barcelona 2-1

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Manchester United Antony dan Bruno Fernandes berselebrasi seusai laga melawan Barcelona di leg kedua playoff Liga Europa, 23 Februari 2023. REUTERS/Carl Recine
Pemain Manchester United Antony dan Bruno Fernandes berselebrasi seusai laga melawan Barcelona di leg kedua playoff Liga Europa, 23 Februari 2023. REUTERS/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Manchester United berhasil lolos ke babak 16 besar Liga Europa dengan menyingkirkan Barcelona. Mereka menang 2-1 pada leg kedua playoff yang berlangsung di Old Trafford, Jumat dinihari, 24 Februari 2023, hingga melaju dengan agregat 4-3.

Man United tertinggal 0-1 lebih dulu oleh eksekusi penalti Robert Lewandowski pada menit ke-18. penalti diberikan karena Bruno Fernandes menarik tangan Alejandro Balde.

Dengan gol itu, Lewandowski telah mencetak 25 gol dalam 30 penampilan di semua kompetisi untuk Barcelona musim ini. Dalam mysim ke-12 berturut-turut dia juga selalu mampu mencetak 25 gol atau lebih di level klub.

Fred kemudian menyamakan kedudukan dengan golnya pada menit ke-47. Ia mencetak gol setelah meneruskan impan Bruno Fernandes.

Gol kemenangan MU dicetak oleh Antony pada menit ke-73. Antony menjebol gawang Barca setelah memenfaatkan bola rebound hasil tembakan Alejandro Garnacho.

Pada pertandingan ini, Barcelona unggul dalam penguasaan bola, mencapai 55 persen. Namun, Man United lebih agresif dalam menyerang. Mereka melakukan 13 percobaan tembakan ke gawang lawan, 5 di antaranya terarah. Barca melakukan 6 percobaan dengan 4 yang terarah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Susunan Pemain:

Manchester United: De Gea; Wan-Bissaka (Dalot 67'), Varane, Martinez, Shaw; Fred, Casemiro; Sancho (Garnacho 67'), Fernandes, Rashford; Weghorst (Antony 46').

Barcelona: Ter Stegen; Kounde, Araujo (Marcos Alonso 82'), Christensen, Balde; De Jong, Busquets, Kessie; Sergi Roberto (F. Torres 70'), Raphinha (Ansu Fati 75'), Lewandowski.

Manchester United menjadi satu dari delapan tim yang melaju ke babak 16 besar. Tim lain yang juga lolos antara Juventus, Sevilla, dan AS Roma. Mereka selanjutnya akan bertemu dengan juara babak grup Liga Europa untuk berebut tiket perempat final.

Pilihan Editor: Ronaldo Kenakan Jubah dan Bawa Pedang di Hari Pendirian Arab Saudi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

1 jam lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS
Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.


Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

17 jam lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Juan Medina
Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

Real Madrid kian kokoh di puncak klasemen Liga Spanyol setelah mengalahkan Real Sociedad 1-0 pada pekan ke-33. Simak skenario juara dan klasemennya.


Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

1 hari lalu

Ethan Wheatley. FOTO/Instagram/ethanwheatley.9
Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024


Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

2 hari lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

2 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

5 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi. REUTERS/Albert Gea
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.


Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

5 hari lalu

Pemain Manchester United merayakan. REUTERS/Carl Recine
Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

Manchester United (MU) melaju ke final Piala FA seusai menyingkirkan Coventry City lewat drama adu penalti.


Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

6 hari lalu

Para pemain Real Madrid melakukan selebrasi usai menang adu penalti atas Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. Real Madrid lolos ke semifinal setelah menang adu penalti atas Manchester City dengan skor 4-3. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.


Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

6 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.


Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

6 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.