Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Neymar Jalani Debut di Liga Arab Saudi, Al Hilal Hajar Al-Riyadh 6-1

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Pemain Al Hilal Neymar  saat melawan Al Riyadh dalam pertandingan Liga Pro Saudi di Stadion Pangeran Faisal bin Fahd, Riyadh, Arab Saudi 15 September 2023. REUTERS/Ahmed Yosri/file
Pemain Al Hilal Neymar saat melawan Al Riyadh dalam pertandingan Liga Pro Saudi di Stadion Pangeran Faisal bin Fahd, Riyadh, Arab Saudi 15 September 2023. REUTERS/Ahmed Yosri/file
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPencetak gol terbanyak sepanjang masa Brasil, Neymar, melakukan debutnya di Liga Arab Saudi untuk Al Hilal saat menjamu Al-Riyadh pada Sabtu dini hari WIB, 16 September 2023. Masuk dari bangku cadangan untuk tampil di 26 menit terakhir, ia ikut membantu klub barunya menghancurkan Al-Riyadh dengan skor 6-1.

Pemain berusia 31 tahun itu bulan lalu bergabung dengan bekas juara Asia dengan nilai transfer 90 juta euro atau Rp 1,47 triliun dari Paris Saint-Germain. Dalam pertandingan ini, Neymar dimasukkan pada menit ke-64 menggantikan rekan sesama pemain Brasil, Michael, dan memberikan umpan kepada Malcom untuk mencetak gol keempat Al Hilal pada menit ke-83.

Aleksandar Mitrovic membawa Al Hilal unggul melalui titik penalti pada menit ke-30 sebelum gol dari Yassir Al-Shahrani dan Nasser Al-Dawsari memberi keunggulan bagi pemimpin klasemen Liga Pro Saudi itu.

Neymar, yang melampaui rekor Pele sebagai pencetak gol terbanyak Brasil ketika ia mencetak dua gol dalam kemenangan 5-1 atas Bolivia di babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Jumat, 8 September lalu, belum pernah bermain untuk Al Hilal sejak pindah ke Arab Saudi karena cedera pergelangan kaki.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Para penggemar mencemooh saat kapten Al Hilal Salem Al-Dawsari memilih untuk mengambil tendangan penalti pada menit ke-87 ketika Neymar menyaksikannya. Pemain sayap timnas Arab Saudi itu mengonversinya sebelum menambahkan gol keenam timnya di masa tambahan waktu. Dengan kemenangan itu, Al Hilal memimpin klasemen dengan 16 poin dari 5 kali menang dan sekali seri.

REUTERS

Pilihan editor: Liga Inggris: Lawan West Ham Malam Ini, Manchester City Tanpa Jack Grealish, John Stones, dan Mateo Kovacic

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

1 hari lalu

Menpora RI Dito Ariotedjo (kiri) bersama dengan CEO Al Nassr Club Co, Guido Fienga (kanan). (ANTARA/Kemenpora)
Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

Menpora RI Dito Ariotedjo membahas kerja sama olahraga dengan klub sepak bola Arab Saudi yang diperkuat Cristiano Ronaldo, Al Nassr.


Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

24 hari lalu

Cristiano Ronaldo meninggalkan lapangan setelah mendapat kartu merah saat Al Nassr melawan Al Hilal di babak semifinal Piala Super Arab, 8 April 2024. REUTERS/Stringer
Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

Dua bintang Eropa, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema, meraih hasil dan kondisi bertolak belakang di semifinal Piala Super Saudi.


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

26 hari lalu

Para pemain Al Nassr berselebrasi. REUTERS/Stringer
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

Al Nassr menang 1-0 di kandang Damac dalam pertandingan pekan ke-27 Liga Arab Saudi. Cristiano Ronaldo jadi cadangan dan gagal mencetak gol.


Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

29 hari lalu

Pemain Al Nassr, Cristiano Ronaldo berselebrasi setelah menjebol gawang Abha dalam laga lanjutan Liga Arab Saudi di Prince Sultan bin Abdulaziz Sports City, 2 April 2024. Dalam laga tersebut, Ronaldo menorehkan hat-trick-nya di babak pertama. Ia membobol gawang lawan pada menit ke-11, 21, dan 42. REUTERS/Stringer
Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

Simak catatan hattrick Cristiano Ronaldo yang jauh lebih banyak ketimbang Lionel Messi.


Jadwal Bola Kamis Dinihari 4 April 2024: Aksi Arsenal dan Man City di Liga Inggris, Juga Ada Laga Coppa Italia dan Liga Arab

30 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Kamis Dinihari 4 April 2024: Aksi Arsenal dan Man City di Liga Inggris, Juga Ada Laga Coppa Italia dan Liga Arab

Jadwal bola pada Kamis dinihari, 4 April 2024, akan menampilkan pertandingan Liga Inggris, Coppa Italia, dan Liga Arab Saudi.


Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

30 hari lalu

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

Cristiano Ronaldo memborong tiga gol saat Al Nassr menang 8-0 di kandang Abha, dalam pertandingan pekan ke-26 Liga Arab Saudi.


Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

31 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

Jadwal bola pada Selasa malam ini hingga Rabu dinihari WIB, 2-3 April 2024, akan menampilkan Liga Inggris, Coppa Italia, dan Lia Arab Saudi.


Cristiano Ronaldo Cetak Hattrick saat Al Nassr Hajar Al Tai 5-1, Kokoh di Posisi Teratas Daftar Top Skor Sementara

33 hari lalu

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Cristiano Ronaldo Cetak Hattrick saat Al Nassr Hajar Al Tai 5-1, Kokoh di Posisi Teratas Daftar Top Skor Sementara

Sadio Mane menciptakan dua assist di laga itu, salah satunya untuk terjadinya gol kedua Cristiano Ronaldo.


Profil Endrick Felipe, Bintang Muda Brasil yang akan Memperkuat Real Madrid

35 hari lalu

Endrick Felipe. REUTERS
Profil Endrick Felipe, Bintang Muda Brasil yang akan Memperkuat Real Madrid

Endrick Felipe sudah dikontrak Real Madrid sejak Desember 2022. Endrick baru bisa bergabung dengan Real Madrid saat usianya 18 tahun pada Juli 2024


Pemain Timnas Brasil Richarlison Blakblakan Soal Perjuangan Melawan Depresi yang Nyaris Membuatnya Menyerah

36 hari lalu

Pemain Tottenham Hotspur Richarlison. Action Images via Reuters/Paul Childs
Pemain Timnas Brasil Richarlison Blakblakan Soal Perjuangan Melawan Depresi yang Nyaris Membuatnya Menyerah

Penyerang Timnas Brasil, Richarlison, berbagi kisah soal usahanya berjuang melawan depresi yang membuatnya hampir menyerah.