Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Beckham Akan Merumput Lagi?

David Beckham mendengarkan testimoni dari pemerintah Cina di sebuah acara di Balai Agung Rakyat di Beijing (21/4). Cara tersebut sebagai bentuk kerja sama antara Beckham dan pemerintah Cina untuk kemajuan sepak bola Cina. REUTERS/Jason Lee
David Beckham mendengarkan testimoni dari pemerintah Cina di sebuah acara di Balai Agung Rakyat di Beijing (21/4). Cara tersebut sebagai bentuk kerja sama antara Beckham dan pemerintah Cina untuk kemajuan sepak bola Cina. REUTERS/Jason Lee
Iklan

TEMPO.CO, Inggris - Pesepakbola asal Inggris, David Beckham, tergoda untuk kembali merumput di lapangan hijau. Padahal pria 39 tahun itu sudah menyatakan gantung sepatu tahun lalu.

Isyarat kembali dari pensiun disampaikan Beckham dalam film dokumenter tentang dirinya, David Beckham: Into The Unknown. Beckham sempat menyatakan dirinya sudah melewati masa menikmati pensiun dan terpikir kembali mengolah si kulit bundar.

“Sekarang saya pergi ke pertandingan basket, menonton atlet berlaga pada puncak pertandingan membuat saya ‘gatal’ lagi dan ingin kembali ke pertandingan,” kata mantan kapten tim nasional Inggris seperti dikutip Mirror, Selasa, 3 Juni 2014.

Beckham melanjutkan, “Saya berpikir bisakah saya bermain lagi? Bisakah saya kembali? Bisakah saya berhenti dari pensiun dan mulai bermain lagi?” Ia seolah memberi kode untuk bermain dalam timnya sendiri, Major League Soccer yang berbasis di Miami.

Sejak memutuskan pensiun, Becks memang menghabiskan waktu mengurus tim tersebut. Kembali atau tidak, ia meninggalkan tanda tanya, “Tidak pernah ada pemain sekaligus pemilik (klub). Tapi, mungkin?” ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ayah tiga anak ini pernah bergabung di berbagai klub, di antaranya Manchester United, Real Madrid, dan Los Angeles Galaxy. Klub terakhir yang disinggahinya adalah Paris Saint-Germain dengan memenangi gelar juara League 1. Di sana, suami Victoria Beckham itu menutup kariernya yang tercatat menyabet enam kali gelar juara Liga Primer, La Liga, Liga Champion, dan berlaga tiga kali dalam Piala Dunia.

MIRROR | ATMI PERTIWI

Baca juga:
David Villa Resmi ke New York FC
Suarez Mulai Lakukan Latihan Ringan
Inilah New York City, Klub Baru Villa dan Lampard
Indonesia All Stars Tundukkan Park Ji Sung Friends
Man City Ucapkan Selamat Ultah kepada Aguero

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Komentar Pertama Tyronne del Pino setelah Resmi Jadi Pemain Persib Bandung

2 jam lalu

Tyronne Del Pino. (persib.co.id)
Komentar Pertama Tyronne del Pino setelah Resmi Jadi Pemain Persib Bandung

Tyronne del Pino mengatakan tak sabar untuk segera bergabung dengan tim Persib Bandung untuk mengarungi kompetisi Liga 1 Indonesia 2023/24.


Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Lakukan Pembicaraan Lanjutan dengan Neymar, Casemiro Berperan Besar

5 hari lalu

Pemain PSG, Neymar. REUTERS/Eric Gaillard/File Photo
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Lakukan Pembicaraan Lanjutan dengan Neymar, Casemiro Berperan Besar

Manchester United dikabarkan sedang dalam pembicaraan lanjutan untuk mendatangkan Neymar ke Old Trafford.


Bursa Transfer Liga 1: Persik Kediri Datangkan 2 Bek Anyar, Ahmad Agung dan Hary Fatwa Nasution

7 hari lalu

Persik Kediri.
Bursa Transfer Liga 1: Persik Kediri Datangkan 2 Bek Anyar, Ahmad Agung dan Hary Fatwa Nasution

Persik Kediri ,mendapatkan dua bek anyar, yaitu Ahmad Agung dan Hary Fatwa Nasution untuk mengarungi Liga 1 2023/24.


David Beckham Legenda Manchester United yang Menjadi Inspirasi Beckham Putra

7 hari lalu

David Beckham. AP/Jon Super
David Beckham Legenda Manchester United yang Menjadi Inspirasi Beckham Putra

Saat David Beckham berjaya dengan Manchester United, menjadi inspirasi saat orang tua berikan nama kepada Beckham Putra kini pemain timnas Indonesia


Bursa Transfer BRI Liga 1: PSIS Semarang Datangkan Gian Zola

8 hari lalu

Beckham Putra Nugraha dan Gian Zola dalam laga Persib Bandung melawan Arema FC, 11 September 2022. (persib.co.id)
Bursa Transfer BRI Liga 1: PSIS Semarang Datangkan Gian Zola

PSIS Semarang kembali menambah pemain baru di bursa transfer pemain jelang BRI Liga 1 2023/24, dengan mendatangkan Gian Zola.


Beckham Putra Nugraha Bersinar di SEA Games 2023, Begini Arti Nama Beckham

8 hari lalu

Pemain timnas U-22, Beckham Putra Nugraha berselebrasi setelah menjebol gawang timnas Thailand dalam final SEA Games di Olympic National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, 16 Mei 2023. REUTERS/Cindy Liu
Beckham Putra Nugraha Bersinar di SEA Games 2023, Begini Arti Nama Beckham

Nama Beckham digunakan oleh sejumlah pria seperti David Beckham hingga Beckham Putra Nugraha. Apakah arti nama itu dalam kosa kata Inggris?


Bursa Transfer Liga 1: Dewa United Sudah Lepas 12 Pemain, Perpanjang Kontrak 5 Pemain

9 hari lalu

Logo Dewa United.
Bursa Transfer Liga 1: Dewa United Sudah Lepas 12 Pemain, Perpanjang Kontrak 5 Pemain

Dewa United terus berbenah menghadapi kompetisi Liga 1 musim 2023-24. Mereka kembali melapas tiga pemain dan memperpanjang kontrak salah satu pemain.


Bursa Transfer Liga 1: Persik Kediri Datangkan Pedro Paulo, Pemain Brasil yang Pernah Jadi Top Skor AFC Cup

10 hari lalu

Pedro Paulo. ANTARA/Persik Kediri
Bursa Transfer Liga 1: Persik Kediri Datangkan Pedro Paulo, Pemain Brasil yang Pernah Jadi Top Skor AFC Cup

Persik Kediri merekrut penyerang asal Brasil, Pedro Paulo, yang merupakan top skor AFC Cup 2021-22.


3 Berita Terkini Bursa Transfer Liga 1: Arema FC Dapat Amunisi Baru, Persis dan Persik Ikat Pemainnya

20 hari lalu

Logo BRI Liga 1.
3 Berita Terkini Bursa Transfer Liga 1: Arema FC Dapat Amunisi Baru, Persis dan Persik Ikat Pemainnya

Berita bursa transfer Liga 1: Arema FC mendapatkan pemain baru, sedangkan Persis Solo dan Persik Kediri memperpanjang kontrak salah satu pemainnya.


Persib Bandung Datangkan Edo Febriansah, Rekrutan Kedua Jelang Musim Baru Liga 1

21 hari lalu

Edo Febriansyah. Instagram
Persib Bandung Datangkan Edo Febriansah, Rekrutan Kedua Jelang Musim Baru Liga 1

Persib Bandung merekrut bek kiri, Edo Febriansah, pada bursa transfer pemain menjelang musim baru kompetisi Liga 1.