Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Lengkap Liga Europa: MU dan Arsenal Kalah, Roma Menang

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Arsenal Pierre-Emerick Aubameyang. REUTERS/Scott Heppell
Pemain Arsenal Pierre-Emerick Aubameyang. REUTERS/Scott Heppell
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Manchester United dan Arsenal sama-sama mengalami kekalahan dalam lanjutan Liga Europa pekan kelima, Jumat dinihari WIB, 29 Noveber 2019. Sedangkan AS Roma meraih kemenangan.

Manchester United, yang sudah lolos ke babak 32 besar, takluk 1-2 di kandang Astana, klub asal Kazakstan. Unggul berkat gol Jesse Lingard, MU kemudian kebobolan oleh gol Dmitri Shomko dan gol bunuh diri D'son Bernard.

Manchester United tetap memuncaki klasemen Grup L dengan nilai 10 dari 5 laga. Mereka hanya unggul satu poin dari AZ Alkmaar, yang juga lolos berkat hasil seri 2-2 atas Partizan Belgrade.

Pada laga lain, laju Arsenal untuk lolos tertunda setelah kalah 1-2 saat menjamu klub Jerman Eitrach Frankfurt. Gol Arsenal dicetak Pierre-Emerick Aubameyang, sedangkan gol Frankfurt diborong Daichi Kamada.

Arsenal tetap memuncaki Grup F, dengan nilai 10 dari 5 laga. Mereka unggul 1 poin dari Frankfurt dan hanya terpaut 3 poin dari Standar Liege di urutan ketiga. Dengan satu laga tersisa, belum ada tim lolos dari grup ini.

Dari Grup J, AS Roma menang 3-0 di kandang Istanbul Basaksehir. Gol klub Italia itu dicetak Jordan Varetout (penalti), Justin Kluivert, dan Edin Dzeko.

Kemenangan ini belum mampu mengantar Roma lolos ke babak berikut. Mereka menempati posisi kedua klasemen dengan nilai sama dengan Borussia Munchengladbach yang ada di atasnya. Kedua tim belum lolos karena dengan satu laga tersisa hanya unggul satu poin dari Istanbul.

Selain MU dan AZ Alkmaar, klub lain yang juga sudah lolos ke babak berikut adalah Sevilla, APOEL, Basel, Sporting, LASK, Celtic, Espanyol, Gent, Braga, Wolverhamptin Wanderers.

Hasil Liga Europa pekan kelima selengkapnya

Grup A
91 Dudelange 0 - 2 APOEL Nicosia
Sevilla 2 - 0 Qarabag FK

Grup B
Lugano 0 - 1 FC Koebenhavn
Malmoe FF 4 - 3 Dynamo Kyiv

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Grup C
FC Krasnodar 1 - 0 Basel
Trabzonspor 0 - 1 Getafe

Grup D
Rosenborg 1 - 2 LASK
Sporting CP 4 - 0 PSV Eindhoven

Grup E
Celtic 3 - 1 Rennes
Lazio 1 - 0 CFR Cluj

Grup F
Arsenal 1 - 2 Eintracht Frankfurt
Vitoria de Guimaraes 1 - 1 Standard Liege

Grup G
Feyenoord 2 - 2 Rangers
Young Boys 1 - 2 FC Porto

Grup H
CSKA Moscow 1 - 1 Ludogorets Razgrad
Ferencvaros 2 - 2 RCD Espanyol

Grup I
Oleksandriya 0 - 1 Wolfsburg
Saint-Etienne 0 - 0 Gent

Grup J
Istanbul Basaksehir 0 - 3 Roma
Wolfsberger AC 0 - 1 Borussia Munchengladbach

Grup K
Besiktas 2 - 1 Slovan Bratislava
SC Braga 3 - 3 Wolverhampton Wanderers

Grup L
FC Astana 2 - 1 Manchester United
AZ Alkmaar 2 - 2 Partizan Beograd.

 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

15 jam lalu

Ethan Wheatley. FOTO/Instagram/ethanwheatley.9
Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

2 hari lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

2 hari lalu

Pemain Arsenal, Kai Havertz merayakan gol ketiga mereka saat bertanding melawan Chelsea dalam Liga Premier Inggris, di Emirates Stadium, London, Inggrs, 23 April 2024. Reuters/Matthew Childs
Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

Dua gol Kai Havertz dalam kemenangan 5-0 Arsenal atas Chelsea menghidupkan harapan meraih gelar juara Liga Inggris musim ini.


Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

3 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

Arsenal kokoh di puncak klasemen Liga Inggris seusai mengalahkan Chelsea dengan skor 5-0.


Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

4 hari lalu

Pemain Arsenal Gabriel melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 20 Januari 2024. Arsenal berhasil gilas tamunya Crystal Palace dengan skor 5-0. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

Simak kabar kedua tim menjelang derby London Arsenal vs Chelsea di Liga Inggris, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

5 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

Arsenal dan Liverpool bersaing ketat di posisi dua besar klasemen Liga Inggris setelah kembali ke jalur kemenangan pada pekan ke-34.


Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

5 hari lalu

Pemain Manchester United merayakan. REUTERS/Carl Recine
Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

Manchester United (MU) melaju ke final Piala FA seusai menyingkirkan Coventry City lewat drama adu penalti.


Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

5 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.


Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

5 hari lalu

Kobbie Mainoo dari Manchester United merayakan gol kedua mereka bersama Diogo Dalot dan Casemiro dalam pertandingan Liga Premier Manchester United vs Liverpool di Old Trafford, Manchester, Inggris, 7 April 2024. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

Pemenang duel Coventry City vs Manchester United ini akan berhadapan dengan Manchester City yang sudah memastikan lolos final Piala FA.


Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

6 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. | REUTERS/Andrew Boyers.
Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

Arsenal merebut puncak klasemen Liga Inggris setelah menang 2-0 di markas Wolves. Simak komentar Mikel Arteta seusai laga.