Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil Klub Manchester City, Finalis Liga Champions 2020-21

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Manchester City. REUTERS/Scott Heppell
Manchester City. REUTERS/Scott Heppell
Iklan


Era Baru

Setelah City diambil alih oleh miliarder Abu Dhabi, Sheikh Mansour, pada tahun 2008. Itu menjadi dan menandai era baru dan awal dari kejayaan. Kini, berkat gelontoran dana dari Timur Tengah, Man City menjelma menjadi salah satu klub terkaya di dunia. Mereka selalu mulai sibuk di pasar transfer, memperoleh banyak pemain besar dengan rekor-rekor transfer yang mereka pecahkan.

Lima tahun setelah Mansour mengambil alih klub menghabiskan lebih dari 500 juta pound (Rp 10 triliun) untuk membeli pemain. Pengaruh Abu Dhabi juga ditunjukkan dengan keputusan pergantian nama stadion tuan rumah menjadi Stadion Etihad pada 2011.

Belanja besar-besaran yang dilakukan, membuat Manchester City mampu merebut gelar juara. Mereka merebut gelar Premier League, gelar Piala FA, dan Piala Liga.

Pada musim 2017-8, Man City menjadi tim pertama di Liga Premier yang mengumpulkan 100 poin dalam satu musim. City juga membuat rekor baru dalam kemenangan liga berturut-turut (18).

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola mengangkat piala Liga Inggris  2019. REUTERS/Toby Melville

Saat ini City semakin dekat dengan puncak kejayaan mereka, pada musim 2020/2021 ini mereka berhasil memenangkan gelar Premier League. Tim asuhan Pep Guardiola itu juga berpeluang merebut gelar Liga Champions pertamanya dalam final pertama mereka, bila bisa mengalahkan Chelsea.

Prestasi Manchester City:
Divisi 1/Premier League: 7 gelar (1936-37, 1967-68, 2011-12, 2013-14, 2017-18, 2018-19, 2020-21).
Piala FA: 6 (1903-04, 1933-34, 1955-56, 1968-69, 2010-11, 2018-19).
Piala Liga (EFL Cup): 8 (1969-70, 1975-76, 2013-14, 2015-16, 2017-18, 2018-19, 2019-20, 2020-21).
Community Shield: 6 ( 1937, 1968, 1972, 2012, 2018, 2019).
Piala Winners UEFA: 1 (1969-70).

FOOTBALLHISTORY | WHOSCORED | ANGGIE RIZKI GOVALDI

Baca Juga: Prediksi Manchester City vs Chelsea: 5 Duel Penentu Hasil 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Wayne Rooney: Pemain Manchester United Terlihat Tak Ingin Bermain untuk Erik Ten Hag

17 menit lalu

Wayne Rooney: Pemain Manchester United Terlihat Tak Ingin Bermain untuk Erik Ten Hag

Wayne Rooney menilai para pemain Manchester United tidak menunjukkan sikap ingin bermain untuk Erik ten Hag menjelang akhir Liga Inggris musim ini.


Prediksi Aston Villa vs Liverpool di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

1 jam lalu

Prediksi Aston Villa vs Liverpool di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Aston Villa vs Liverpool akan tersaji pada laga pekan ke-37 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.


Kata Mikel Arteta setelah Arsenal Kalahkan MU dan Pastikan Perebutan Gelar Liga Inggris Berlangsung hingga Hari Terakhir

3 jam lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. | REUTERS/Andrew Boyers.
Kata Mikel Arteta setelah Arsenal Kalahkan MU dan Pastikan Perebutan Gelar Liga Inggris Berlangsung hingga Hari Terakhir

Pelatih Arsenal Mikel Arteta mengungkapkan kegembiraannya setelah timnya menang 1-0 atas Manchester United dalam pertandingan Liga Inggris pekan 37.


Klasemen Liga Italia Pekan Ke-36: Juventus Raih Tiket Liga Champions, Siapa Lagi yang Lolos?

3 jam lalu

Para pemain Juventus berselebrasi. REUTERS/Massimo Pinca
Klasemen Liga Italia Pekan Ke-36: Juventus Raih Tiket Liga Champions, Siapa Lagi yang Lolos?

Juventus dipastikan lolos ke Liga Champions musim depan meski bermain imbang 1-1 saat menjamu Salernitana dalam pekan ke-36 Liga Italia.


Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-37: Arsenal Kembali ke Puncak usai Kalahkan MU, Manchester City Masih dalam Kondisi Lebih Diuntungkan

4 jam lalu

Pemain Arsenal, Leandro Trossard. REUTERS/Dylan Martinez
Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-37: Arsenal Kembali ke Puncak usai Kalahkan MU, Manchester City Masih dalam Kondisi Lebih Diuntungkan

Arsenal kembali naik ke puncak klasemen Liga Inggris setelah menekuk Manchester United (MU) dengan skor 1-0 pada pekan ke-37.


Rekor Pertemuan Borussia Dortmund vs Real Madrid Jelang Final Liga Champions 2023-2024

6 jam lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Rekor Pertemuan Borussia Dortmund vs Real Madrid Jelang Final Liga Champions 2023-2024

Pertandingan final Liga Champions 2023-2024 akan mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid. Simak rekor head-to-head kedua tim.


Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Man United d 1-0, Kembali Kudeta Man City

7 jam lalu

Pemain Arsenal berselebrasi. Action Images via Reuters/Paul Childs
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Man United d 1-0, Kembali Kudeta Man City

Arsenal merebut kembali posisi puncak klasemen dari Manchester City setelah menekuk Manchester United (MU) 1-0 pada pekan ke-37 Liga Inggris.


Tottenham Hotspur Kejar Tiket ke Liga Champions, Laga Lawan Manchester City di Liga Inggris pada Selasa Jadi Ujian Besar

16 jam lalu

Ange Postecoglou. REUTERS/Russell Cheyne/File Photo
Tottenham Hotspur Kejar Tiket ke Liga Champions, Laga Lawan Manchester City di Liga Inggris pada Selasa Jadi Ujian Besar

Harapan Tottenham Hotspur untuk bisa mendapatkan tiket Liga Champions meningkat setelah mengalahkan Burnley pada Sabtu.


Prediksi Manchester United vs Arsenal pada Pekan Ke-37 Liga Inggris Hari Ini

22 jam lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard bersama rekannya usai berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, 28 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Prediksi Manchester United vs Arsenal pada Pekan Ke-37 Liga Inggris Hari Ini

Simak kabar terbaru kedua tim, perkiraan susunan pemain serta prediksi pertandingan Manchester United vs Arsenal pekan ke-37 Liga Inggris hari ini.


Kata Pep Guardiola setelah Manchester City Kalahkan Fulham dan Geser Arsenal dari Puncak Klasemen Liga Inggris

1 hari lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. Action Images via Reuters/Paul Childs
Kata Pep Guardiola setelah Manchester City Kalahkan Fulham dan Geser Arsenal dari Puncak Klasemen Liga Inggris

Pep Guardiola menyebut bahwa para pemain Manchester City sudah terbiasa dengan tekanan sehingga bisa memuncaki klasemen Liga Inggris.